Keindahan Pantai Madewi

Rating: 86 out of 100, by 127 users
Bali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : Keindahan Pantai Madewi

Pantai Medewi,Jembrana – Bali : Keindahan Pantai Madewi : 7 Gambar

Keelokan Bali : Gambar Keindahan Pantai Madewi diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai Medewi,Jembrana – Bali, yang berada dalam Kategori Bali.

Ringkasan Artikel:

Di sepanjang perjalanan menuju ke kawasan Pantai Medewi ini akan terhampar pemandangan sawah-sawah yang luas dan berjejer di sepanjang tepian pantai sehingga menambah kesan alami dan eksotis. Terlebih kalau Anda berkunjung ke Pantai Medewi ini berbarengan dengan musim panen maka akan terlihat padi yang menguning disertai dengan segala aktifitas petani yang sedang memetik hasil padinya. Pemandangan tersebut tentu akan memberikan impresi tersendiri sehingga tak jarang banyak wisatawan yang berusaha mengabadikan momen-momen langka itu dengan kamera yang dibawanya.

Gambar dari Pantai Medewi,Jembrana – Bali diatas termasuk dalam: topik pasir putih, bersama posting pulau dewata Bali, bersama artikel landai, bersama posting wisata bahari, bersama posting Obyek wisata di Jembrana, jadi jangan lupa untuk membaca artikel Pantai Medewi,Jembrana – Bali untuk mendapatkan informasi lebih lengkap.

Klik gambar dibawah untuk melihat gambar besar dari Pantai Medewi,Jembrana – Bali

Bali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : Berselancar di Pantai MedewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : keindahan Pantai MadewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : kepuasan menaklukan ombak pantai MadewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : pemandangan pantai medewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : salah satu resort di Pantai MadewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : Sunset di pantai MadewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : Surfing di pantai Madewi

Apa pendapatmu tentang Pantai Medewi,Jembrana – Bali

Artikel Terbaru:

Pulau Tomia, Wakatobi – Sula
Pulau ini adalah salah satu dari puluhan pulau yang berada di gugusan kepulauan ...

Pantai Pasir Jambak, Padang â€
Sebagai kota yang terletak dekat dengan Samudera Hindia tentu sepanjang pesisir Sumatera Barat ...

pink beach, labuan bajo –
Tak usah jauh-jauh ke Bahama, di negara kita pun ada pantai yang pasirnya ...

Pantai Pasir Putih, Situbondo
Pasirnya yang putih, ombaknya yang bersahabat, dan suasananya yang ramai membuat Pasir Putih, ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.