Pelabuhan Bangsal tidak terlihat seperti pelabuhan, hanya berupa bibir pantai dengan bangunan kecil dari kayu sebagai administratur sekaligus penjual tiket, serta beberapa kursi untuk menunggu. Ya, menunggu adalah hal penting di sini, karena perahu penyebrangan tidak akan berangkat bila penumpang melum memenuhi kuota yakni 20 orang. Setiap interfal waktu sekali diumumkan melalui pengeras suara berapa total penumpang yang sudah mendaftar dan berapa orang lagi kekurangannya. Tiket penyebrangan melalui pelabuhan Bangsal sangat murah, yakni hanya Rp. 10.000 / Orang sekali jalan. Apabila anda tidak bersedia menunggu berlama2, anda bisa mencarter sebuah perahu sekaligus, harga carter sebuah perahu tertera di papan pengumuman tempat penjualan tiket, sekitar 200 – 250 ribu rupiah sekali jalan... Read More
Kejernihan Lombok : Gambar Snorkling di Gili Trawangan diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
Daya tarik lain nya di sekitar daerah ujung genteng adalah curug (air terjun). Curug cikaso , disini terdapat 3 air terjun, untuk mencapainya kita perlu naik perahu sekitar 3 menit atau pengunjung dapat berjalan kaki sebentar. View yang diperlihatkan ai terjun tersebut sangat indah dan dapat membuat para pengunjung tak ingin meninggalkan tempat itu. Dapat kita lihat 3 air terjun yang berbeda hanya dengan satu kali pandan, sungguh pemandangan yang luar biasa... Read More
Kejernihan Lombok : Gambar curug-cikaso diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
Wisata.. Read More
Kejernihan Lombok : Gambar hamparan pasir pantai kondang iwak diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
Sebaiknya pagi hari kemudian perjalanan bisa dilanjutkan ke Pantai Nganteb yang terletak tidak jauh dari Pantai Wonogoro ini. Di dekat pantai ini terdapat sebuah perusahaan pertambangan pasir besi yang keberadaannya masih ditentang oleh masyarakat setempat. Hal itu karena dikhawatirkan pertambangan itu akan merusak ekosistem pantai dan tidak memberikan keuntungan yang signifikan pada masyarakat desa... Read More
Kejernihan Lombok : Gambar Suasana Pantai Wonorogo diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
Selain bermain layang-layang. Pengunjung juda dapat bermain soccer beach, permainan yang tentunya juga menyenangkan bila dimainkan bersama orang-orang terkasih. Atau ingin memacu adrenaline ? Ada slingshot di pantai kuta. Di tempat di depan Hotel Kuta Paradiso, ada katapel raksasa yang bisa melontarkan pengunjung 52 meter di udara. Bingkai Y berbentuk cagak memiliki strip karet dua melekat pada uprights, mengarah kembali ke saku untuk memegang dua kursi aman dirancang. Para pengunjung dapat menikmatinya setiap hari. Seperti pantai pada umumnya... Read More
Kejernihan Lombok : Gambar pemandangan-pantai-kuta diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
Rumput laut dibudidayakan dengan cara mengikatkan bibit kecil rumput laut pada tali panjang. Tali ini kemudian dihubungkan satu sama lain dengan pelampung yang terbuat dari botol bekas. Seiring dengan berjalannya waktu, rumput laut ini kemudian akan tumbuh disepanjang tali yang disiapkan. Sementara botol bekas yang membuat rumput laut menjadi terapung di perairan Pantai Air Cina akan memudahkan pemiliknya mengambil hasil rumput laut pada saat panen... Read More
Kejernihan Lombok : Gambar pemandangan yang indah di pantai air cina diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
.. Read More
Kejernihan Lombok : Gambar Fantastic Cottages diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
Tips.. Read More
Kejernihan Lombok : Gambar Suasana Pesisir Pantai Sekongkang diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
Di perairan Teluk Saleh, menjelang pergantian musim kemarau ke penghujan seperti saat ini menjadi ramai dengan aktifitas nelayan sepanjang Teluk memburu ubur-ubur. Biota laut tersebut, semenjak sepuluh tahun terakhir ini menjadi bahan ekspor ke beberapa negara Asia Timur, Jepang, Cina dan Korea. Bahkan sebuah transaksi jual beli yang sangat prestisius di pasar kaget ubur-ubur, permalam hingga ratusan juta, bahkan miliaran rupiah lebih... Read More
Kejernihan Lombok : Gambar teluk saleh diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
Desa tersebut bernama Marandanweser dan Waiweser dimana penduduknya sudah terbiasa dengan kedatangan para wisatawan, sehingga dapat pula dikatakan bahwa desa ini merupakan desa wisata. Di masing-masing desa ini terdapat beberapa fasilitas penginapan seperti homestay yang bisa Anda sewa... Read More
Kejernihan Lombok : Gambar Resort pulau batanta diatas, adalah salah satu bahasan tulisan tentang Gili Trawangan, Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Lombok.
Artikel Terbaru:
Pulau Siompu, Baubau – SulawNamanya Siompu, sebuah nama pulau yang bagi sebagian orang hampir tak pernah di ...
Pulau Belibis, Solok – SumatAda banyak tempat wisata Solok yang menonjolkan keindahan panoramanya, dan Pulau Belibis adalah ...
Sinka Island Park, Singkawang Sinka Island Park, sebuah kawasan wisata andalan yang berada di daerah Singkawang Kalimantan ...
Pantai Cipatujah, Tasikmalaya Pantai Cipatujah, dengan luas 115 ha, merupakan pantai berkarang yang kaya akan terumbu-terumbu ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.