Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit 

Published on October 4, 2012 at 6:12am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pantai-sanur-bali-2Bali, : Pantai-sanurBali, : pantai-sanur-2Bali, : matahari-terbit-di-sanurBali, : pantai-sanur-baliBali, : sunrise-pantai-sanur-bali

Daya tarik pantai Sanur sebelah Utaranya melingkar seperti setengah lingkaran dan bagian Selatannya berbelok dari Timur ke Barat, dimana gelombang air lautnya tak begitu besar dan bila airnya surut terlihatlah batu karang yang membentang berwarna-warni. Pada hari mendekati bulan mati air lautnya naik dan gelombangnya agak besar. Di sebelah Tenggara terlihatlah gugusan pulau Nusa Penida di seberang laut dan di sebelah Timur kelihatan panorama pantai Selatan Pulau Bali dengan gunungnya... Read More

Kejernihan Bali : Foto sunrise-pantai-sanur-bali diatas, adalah isi dari posting tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda 

Published on October 7, 2012 at 4:09am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : wisata-pantai-dreamlandBali, : pantai-dreamlandBali, : pantai-dreamland-baliBali, : pantai-dreamland-pecatuBali, : pantai-dreamland-pecatu-baliBali, : pantai-dreamland-selancar

Sedikit informasi mengenai pantai ini yang semula hanya titik kecil dari areal 900 hektar milik PT Bali Pecatu Graha (BPG) yang sempat heboh di tahun 1996. Lahan seluas itu diborong untuk disulap menjadi resor superluks “Resor Pecatu Indah”.Kabarnya resor itu akan dipadukan dengan kawasan wisata, seraya memanfaatkan keindahan dan keaslian alam, sekaligus pelestarian lingkungan hidup. Pemilik ressor tersebut adalah Tommy Soeharto , anak mantan Presiden Soeharto.Ia hendak membuat “lingkungan permukiman dan wisata paling unik di seluruh Asia Tenggara. Tapi seiring Indonesia tersapu krisis moneter dan krisis kredibilitas pimpinan, megaproyek ini mulai meredup... Read More

Kejernihan Bali : Gambar pantai-dreamland-selancar diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pulau Derawan Kalimantan Timur – Nirwana Tropis 

Published on September 26, 2012 at 4:24pm By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pulau derawan kalimantan timurBali, : jembatan-pulau-derawanBali, : pantai di pulau derawanBali, : wisata-pulau-derawan-kalimantanBali, : pulau-derawan-kaltimBali, : keindahan-pulau-derawan

Pulau ini memang relatif kurang begitu dikenal khususnya di dalam negeri karena untuk mencapainya butuh perjuangan tersendiri yang cukup berliku. Anda mesti menuju ke Balikpapan dulu dari Jakarta, Surabaya, Yogyakarta atau Denpasar, untuk menuju pulau ini. Kurang lebih dua jam waktu tempuh penerbangan dari Jakarta ke Balikpapan.

Cara ke Pulau Derawan Kalimantan Timur

Dari Balikpapan, Anda masih harus terbang menuju Tanjung Redeb selama satu jam dengan menaiki pesawat kecil yang dilayani oleh KAL Star, Deraya atau DAS. Selain itu, Tanjung Redeb juga bisa dicapai melalui laut, dengan menaiki kapal dari Samarinda atau Tarakan ke Tanjung Redeb dilanjutkan dengan menyewa motorboat menuju pulau Derawan dengan lama perjalanan kurang lebih 2 jam... Read More

Keajaiban Bali : Potret keindahan-pulau-derawan diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Kukup Gunung Kidul Yogyakarta 

Published on October 17, 2012 at 10:31am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : krukupBali, : krukup3Bali, : krukup2

Untuk para pengunjung yang ingin bermalam di Pantai Kukup tak usah binggung. Di kawasan obyek wisata Pantai Kukup, ada penginapan PONDOK WISATA yang akan melayani para wisatawan yang ingin merasakan pemandangan malam di Kukup dengan harga terjangkau... Read More

Keajaiban Bali : Potret krukup2 diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Nambo, Kendari – Sulawesi Tenggara 

Published on June 23, 2014 at 12:39pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Nambo BeachBali, : pantai nambo kendariBali, : Wisata Pantai Nambo Di KendariBali, : Pantai Nambo

Lokasi.. Read More

Keajaiban Bali : Potret Pantai Nambo diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Putri Serayi / Jawai, Sambas – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 4:36pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pantai putri serayi, jawaiBali, : pesona pantai jawaiBali, : sebagian pengunjung di pantai jawaiBali, : bebatuan di pantai jawai

Laut yang luas, dalam, dan tenang di sini kaya akan hasil laut berupa ikan, udang, kepiting, rumput laut, kerang dan lain-lain. Makanya tak heran, banyak terlihat kapal motor nelayan penangkap ikan dan udang. Bagi pengunjung, mereka dapat memesan atau membeli ikan dan udang segar untuk direbus, dibakar, sebagai santapan di kawasan obyek wisata... Read More

Keajaiban Bali : Potret bebatuan di pantai jawai diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Sirombu, Nias – Sumatera Utara 

Published on July 24, 2014 at 1:55pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Pesisir pantai sirombuBali, : Perahu nelayan di Pantai SirombuBali, : Suasana di pinggir pantai sirombuBali, : Perairan pantai sirombu

Yang mendominasi pariwisata di Pantai Sirombu adalah masyarakat Pulau Nias sendiri tepatnya pada sore hari, untuk menghabiskan waktu bersantai di pesisir pantai... Read More

Keajaiban Bali : Potret Perairan pantai sirombu diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Kedonganan, Badung – Bali 

Published on July 9, 2014 at 4:54am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Cafe - cafe di atas pasir pantai KedonganBali, : sunset pantai kedonganBali, : semaraknya suasana malam di cafe pantai kedonganBali, : perau - perahu nelayan tradisional

Menu-menu yang disajikan di restoran atau kafe-kafe tersebut tak jauh-jauh dari aneka sajian hewan laut seperti lobster, kepiting, ikan, cumi-cumi dan masih banyak lagi yang lainnya. Berbagai hewan laut tersebut rata-rata masih terjamin kesegarannya karena memang dibeli langsung dari pasar ikan tradisional yang jaraknya tak begitu jauh dari resto-resto tersebut... Read More

Keajaiban Bali : Potret perau - perahu nelayan tradisional diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pulau Hoga, Wakatobi – Sulawesi Tenggara 

Published on September 27, 2014 at 4:00pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : suasana pantai di pulau hogaBali, : sunset di pulau hogaBali, : pemandangan bawah laut pulau hogaBali, : penginapan di pulau hogaBali, : pemandangan alam pulau hogaBali, : birunya air laut pulau hoga

Struktur karang terindah di Pinnacle , karangnya bergunung-gunung, sesuai dengan namanya, Pinnacle atau puncak. Lokasi ini juga menjadi habitat ikan Barracuda yang khas. Ikan berbentuk lonjong seperti peluru dan dapat meluncur sangat cepat, ikan Barracuda hidupnya bergerombol. Dijumpai juga Pygmy, kuda laut berukuran sangat kecil... Read More

Keajaiban Bali : Potret birunya air laut pulau hoga diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Taman Nasional Bali Barat 

Published on November 14, 2014 at 11:19am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : kera Hitam Penghuni TNBBBali, : Perairan Taman Nasional Bali BaratBali, : taman-nasional-bali-baratBali, : Perbatasaan TNBBBali, : Panorama Alam TNBBBali, : Jalak Bali

Padang rumput di Krepyak dan Sumberejo adalah kawasan dimana Anda dapat mengamati satwa liar seperti rusa (Cervus timorensis), kijang (Muntiacus muntjak), kancil (Tragulus javanicus), dan banteng (Bos javanicus)... Read More

Keajaiban Bali : Potret Jalak Bali diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Artikel Terbaru:

Pantai Batakan – Wisata
Pantai dengan hamparan pasir dan deburan ombak yang aman serta cahaya bewarna biru ...

Pantai Sausapor, Sorong –
Pantai Sausapor – Keindahan alam yang disuguhkan dari bumi Papua sudah sangat terkenal ...

Pantai Nguyahan, Gunungkidul &
Pantai Nguyahan merupakan pantai kecil berpasir putih yang diapit oleh tebing karang di ...

Pulau Batanta, Raja Ampat R
Keindahan wisata Bahari yang terdapat di Kabupaten Raja Ampat sudah sangat terkenal bahkan ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Pantai Populer

Pulau Doom, Sorong – Papua
Pulau Temajo, Singkawang – Kalimantan
Pantai Modangan, Malang – Jawa Timur
Gili Nanggu, Lombok Barat – NTB
Pantai Sanur Bali – Melihat Keinda
Pantai Watu Ulo Jember
Pantai Wisidi Kutanya Gresik – Jaw
Festival Pulau Makasar

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.