Pantai Bingin, Badung – Bali 

Diposting pada 6 May 2014 - Oleh tanzil - Kategori Bali
Bali , Pantai Bingin, Badung – Bali : Suasana senja di pantai bingin

Bagi orang yang sudah pernah ke pantai ini, sebenarnya pantai ini bisa terlihat jelas dari Pantai Dreamland. Hanya saja kalau dari pantai Dreamland, kita harus naik perahu atau berenang. Pantai dreamland dan pantai Bingin memang dipisahkan oleh tebing yang cukup tinggi, dan tidak mungkin dilewati dengan berjalan ketika kondisi laut sedang pasang... Read More

Pantai Batu Mejan, Badung – Bali 

Diposting pada 6 May 2014 - Oleh tanzil - Kategori Bali
Bali , Pantai Batu Mejan, Badung – Bali : suasana senja pantai batu mejan

Suasana di pantai ini relatif tenang dan cocok bagi para wisatawan yang menyukai kenyamanan. Banyak wisatawan manca negara datang kesini untuk berjemur, berenang maupun berselancar sambil menikmati indahnya panorama alam saat matahari terbenam (sunset). Nama Echo beach digunakan sejak berdirinya restoran Echo Beach dan sering digunakan oleh para wisatawan agar lebih mudah diingat... Read More

Pantai Balian, Jembrana – Bali 

Diposting pada 6 May 2014 - Oleh tanzil - Kategori Bali
Bali , Pantai Balian, Jembrana – Bali : Keasrian Pantai Balian
Bali , Pantai Balian, Jembrana – Bali : pesisir pantai balian Bali , Pantai Balian, Jembrana – Bali : pantai balian Bali , Pantai Balian, Jembrana – Bali : Pesona Pantai BalianBali , Pantai Balian, Jembrana – Bali : Suasana Senja Di Pntai BalianBali , Pantai Balian, Jembrana – Bali : Debur ombak balian Bali , Pantai Balian, Jembrana – Bali : Keasrian Pantai Balian

Jika kita menyusuri bibir pantai secara menyeluruh kita dapat melihat tebing – tebing batu yang menjulang tinggi bagaiakan tembok yang sangat besar... Read More

Pantai Ballina, Karangasem – Bali 

Diposting pada 6 May 2014 - Oleh tanzil - Kategori Bali
Bali , Pantai Ballina, Karangasem – Bali : pesisir pantai ballina

Keheningan yang ditawarkan, serta lambaian pohon nyiur diterpa angin pantai seolah mengajak para pengunjung untuk menikmati keindahannya, deburan ombak cukup tenang, seolah memberikan keleluasaan untuk bercengkrama menikmati segarnya air laut... Read More

Pantai Ngliyep Malang 

Diposting pada 30 July 2013 - Oleh PasirPantai.com - Kategori Jawa Timur
Jawa Timur , Pantai Ngliyep Malang : pantai-di-malang

Pantai Ngliyep terletak sekitar 62 ke arah selatan dari Malang. Berada diDesa Kedungsalam, kecamatan Donomulyo. Kawasan ini menempati areal seluas 10 hektar yang meliputi kawasan pantai, kawasan penginapan dan lahan parkir. Dari sapuan pandangan mata, pengunjung akan menemukan pemandanagan indah di pantai ini. Pengunjung akan melihat tebing-tebing curam dengan hutan lindung yang sangat lebat. Dan hamparan pasir putih yang membentang luas di pesisir pantai Nygliyep. Sungguh perpaduan alam yang unik... Read More

Artikel Terbaru:

Pantai Bugel Panjaitan, Kulon
Pantai Bugel, salah satu pantai di kawasan Panjaitan, Kulon Progo. Perjalanan ke Bugel ...

Pantai Lampuuk, Aceh Besar
Pantai Lampuuk merupakan salah satu primadona wisata Aceh Besar. Pantai ini selalu ramai ...

Pantai Toyolawa, Lahewa – Pu
Apabila kita berbicara tentang wisata bahari, tentunya sebahagian besar dari kita pasti menyukai ...

Pantai Balian, Jembrana –
Pantai Balian (Balian Beach), salah satu pantai di Tabanan. Berada di wilayah Desa ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Lawata, Bima – NTB
Pantai Sumur Tiga, Sabang – Aceh
Gili Bedil, Sumbawa – NTB
Gili Banta, Bima – NTB
Pantai Anoi Hitam, Sabang – Aceh
Pantai Ballina, Karangasem – Bali
Pulau Buluh, Batam – Kepulauan Riau
Pulau Batang Pele, Raja Ampat – Pa

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.