Pesona Pantai Lagoi

Rating: 89 out of 100, by 110 users
Kepulauan Riau , Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau : Pesona Pantai Lagoi

Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau : Pesona Pantai Lagoi : 7 Gambar

Keindahan Kepulauan Riau : Gambar Pesona Pantai Lagoi diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.

Ringkasan Artikel:

Objek Wisata Pantai Lagoi terletak di Kecamatan Bintan Utara, Kabupaten Bintan, Provinsi Kepulauan Riau. Untuk mencapai Objek Wisata Pantai Lagoi, perjalanan dimulai dari Tanjung Pinang dengan menggunakan mobil sewaan, taksi, atau travel. Dari Tanjung Pinang ke lokasi Objek Wisata Pantai Lagoi membutuhkan waktu sekitar 1,5 jam. Jika Anda berangkat dari Batam, perjalanan dimulai dari Pelabuhan Telaga Punggur. Dari pelabuhan ini, perjalanan Anda dilanjutkan dengan speed boat menuju Tanjung Uban dengan ongkos sekitar Rp 30.000,- hingga Rp 50.000,- per orang. Setelah sampai di Tanjung Uban, perjalanan dapat dilanjutkan dengan taksi sampai ke Objek Wisata Pantai Lagoi dengan waktu tempuh sekitar setengah jam. Selain menggunakan speed boat, Anda juga dapat menggunakan kapal ferry dari Telaga Punggur menuju Objek Wisata Pantai Lagoi. Kapal Ferry ini beroperasi sebanyak 3 kali dalam sehari.

Gambar dari Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau diatas termasuk dalam: subjek wisata bahari, bersama subjek lapangan golf, juga posting wisatawan, bersama subjek panda, bersama dengan artikel Gambar Lagoi, dan artikel Obyek Wisata Pantai Lagoi, dan posting sekitar pantai, jadi jangan lupa untuk membaca artikel Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau untuk mendapatkan informasi lebih lengkap.

Klik gambar dibawah untuk melihat gambar besar dari Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau

Kepulauan Riau , Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau : resort di pantai lagiKepulauan Riau , Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau : hamparan pasir di pantai lagoiKepulauan Riau , Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau : pantai lagoiKepulauan Riau , Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau : pemandangan resort pantai lagoiKepulauan Riau , Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau : pesisir pantai lagoiKepulauan Riau , Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau : pesona pantai lagoiKepulauan Riau , Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau : resort bertaraf international

Apa pendapatmu tentang Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau

Artikel Terbaru:

Pantai Senggigi Lombok
Jika Anda pernah membayangkan tubuh Anda terbaring di pinggir pantai indonesia, di atas ...

Pulau Soop, Sorong – Pap
Bumi Papua memang sangat terkenal dengan pesona alamnya, bahkan seperti tidak ada habisnya ...

Pantai Tanjung Pinggir, Batam
Berbicara tentang wisata bahari di Batam mungkin tidak akan pernah ada habisnya. Hampir ...

Pantai Citepus, Sukabumi – J
Teluk Pelabuhan Ratu dihiasi dengan pantai-pantainya yang menawan. Hal ini dikarenakan bentuknya yang ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.