Pantai nan landai sekitar 3,5 hektar atau tepatnya 35.065 persegi ini, berudara sejuk karena dinaungi 65 pohon kelapa dan 230 pohon lontar tua yang hingga kini masih produktif. Pantainya berpasir putih halus, lautnya biru, airnya jernih dengan debur ombak yang bergulung-gulung kecil, tenang. Keindahan pantai ini bukan karena fasilitas buatan, tetapi lebih karena karakter alamnya. Pengunjung dipungut tiket masuk rp 1.000 per-orang, rp 500 per-sepeda motor, dan Rp 1.500 per-mobil/roda empat... Read More
Keajaiban Tips : Potret sunset lasiana diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.
Pantai Tablolong terletak di desa Tablolong, kecamatan Kupang Barat, Kotamadya Kupang, Nusa Tenggara Timur. Pantai ini menyimpan seribu keindahan yang memikat mata, mulai dari karang pantainya, bakau serta birunya laut... Read More
Kejernihan Tips : Foto bebatuan pantai-kolbano diatas, adalah isi dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Jalannya hanya cukup untuk satu mobil, jika berpapasan dengan motor harus berhenti dulu dengan sedikit minggir. Salah sedikit saja risikonya cukup besar, karena di sisi kiri jalan merupakan jurang sangat curam. Sedangkan di sebelah kanan terdapat tebing tinggi yang dipenuhi bebatuan besar. Bebatuan itu adalah muntahan letusan Gunung Semeru, maklum posisi Dusun Licin dengan Gunung Semeru sekitar 75 kilometer saja. Di dusun ini juga menjadi jalan utama aliran lahar Semeru... Read More
Kejernihan Tips : Foto bukit karang di pantai licin diatas, adalah isi dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Daerah dengan luas ribuan hektare ini ternyata hanya sabana (padang rumput). Sementara tulang belulang hewan berserakan. Tim menyimpulkan, daerah yang cukup luas ini ternyata ditutupi debu dari letusan gunung berapi purba... Read More
Kejernihan Tips : Foto berperahu pantai Garoga Tiragas diatas, adalah isi dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Pantai Lhok Nga ini terbilang sangat ramai di hari-hari libur, mulai dari siang hingga senja datang. Sehingga jika ingin menikmati ketenangannya, pastikan memilih hari kerja biasa. Namun secara umum, meski ramai, tapi pantainya yang luas memanjang tetap bisa menampung ratusan bahkan ribuan orang yang ingin menikmati suasana sunset di sini. Jaraknya pun dekat dengan kota Banda Aceh, hanya 15 menit dari pusat kota bila menaiki mobil maupun motor, dan lokasinya bertolak belakang dengan lokasi pantai Ujung Batee... Read More
Kejernihan Tips : Foto keindahan-pantai-lhok-nga diatas, adalah isi dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Perjalanan anda tidak akan membosankan meski harus melewati jalanan aspal yang berliku dan menanjak, karena anda akan ditemani gundukan bukit-bukit kapur dan pepohonan jati yang menyegarkan mata di sepanjang perjalanan anda... Read More
Kejernihan Tips : Foto pantai-siung diatas, adalah isi dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
4. Wisata kuliner.. Read More
Kejernihan Tips : Foto Rudal yang berada di Musium PAI diatas, adalah isi dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Lokasi.. Read More
Kejernihan Tips : Foto sisi lain pantai Sipelot diatas, adalah isi dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Pulau Hoga adalah salah satu pulau di gugusan kepulauan tukang besi yang berada di wilayah Kabupaten Wakatobi, provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia, yang juga merupakan pulau wisata bawah laut terindah di Dunia. Pulau ini terletak di timur Pulau Kaledupa.. Read More
Kejernihan Tips : Foto suasana pantai di pulau hoga diatas, adalah isi dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Sepanjang pantai Lamaru setelah batas bibir pantai berpasir, ditutupi oleh pepohonan yang rindang. Di bawah pepohonan inilah warung-warung beratap rumbia atau daun nipah berjejer sepanjang coastal road-nya pantai Lamaru. Warung-warung tersebut umumnya menjajakan makanan dengan menu utama seperti nasi ayam, soto banjar, atau ikan bakar yang tentu dilengkapi dengan berbagai jus berbagai rasa. Yang menarik untuk penggemar kelapa muda, hampir semua warung di pantai Lamaru menjual kelapa muda yang cukup segar. Dengan uang lima ribu rupiah, Anda bisa menikmati kelapa muda, terserah mau pakai es, gula pasir, atau bahkan dengan gula merah dari Sulawesi... Read More
Kejernihan Tips : Foto kendaraan-lamaru diatas, adalah isi dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Artikel Terbaru:
Pantai Ngandong, Gunung Kidul Daerah Yogyakarta tidak hanya kaya dengan budaya dan seninya, tapi juga gunung dan ...
Pulau Tello, Nias – SumateraPulau Nias merupakan sebuah pulau yang menjadi bagian Sumatera Utara dan letaknya pun ...
Pantai Bozihona, Nias – Pulau Nias, berbicara tentang pulau ini tentunya kita telah mengetahui bahwa pulau yang ...
Pantai Cijayana Pameungpeuk GaPantai Cijayana merupakan salah satu pantai di daerah Pameungpeuk-Garut yang sangat berpotensi untuk ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.