Pulau Kalong, Flores – NTT 

Published on December 2, 2014 at 1:03pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : Panorama Pulau KalongNusa Tenggara, : Pulau KalongNusa Tenggara, : Suasana Senja Di Pulau KalongNusa Tenggara, : Penghuni Pulau Kalong

Pulau Kalong ini tidak berpenghuni dan tidak pula dapat dimasuki oleh manusia sebab topografi sekeliling pulau yang memang didominasi oleh tanaman bakau yang rapat sehingga susah sekali dilewati oleh manusia. Selain itu, konon di pulau ini juga terdapat koloni ekor ular phyton yang menjadi predator kelelawar dan juga bisa mengancam keselamatan manusia yang memaksa masuk menjelajahi pulau. Dahulu sudah pernah ada cerita manusia yang mencoba menjelajahi masuk ke Pulau Kalong, namun ia tidak kembali lagi keluar bahkan tidak ditemukan... Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto Penghuni Pulau Kalong diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pulau Doom, Sorong – Papua 

Published on September 19, 2014 at 11:14pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : pelabuhan pulau doomNusa Tenggara, : Gerbang Masuk Pulau DoomNusa Tenggara, : Pulau DoomNusa Tenggara, : Perahu Nelayan Di Pulau DoomNusa Tenggara, : Sarana Traditional Becak Di Pulau Doom

Sejarah Pulau Doom.. Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto Sarana Traditional Becak Di Pulau Doom diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pulau Saronde, Gorontalo Utara – Gorontalo 

Published on September 27, 2014 at 3:22pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : sunset pantai sarondeNusa Tenggara, : indahnya pantai sarondeNusa Tenggara, : cottage di pantai sarondeNusa Tenggara, : pesona keindahan  pantai sarondeNusa Tenggara, : hamparan pasir pantai sarondeNusa Tenggara, : pantai saronde

Pulau Saronde adalah pulau kecil yang indah, dengan pantainya yang berpasir putih dan karang yang tertata rapi secara alami. Banyak orang yang belum mengetahui akan keberadaan pulau saronde yang merupakan salah satu permata wisata Provinsi Gorontalo, khususnya Kabupaten Gorontalo Utara. Luas pulau ini hanya sekitar kurang lebih 1 km keliling dengan pesisir pantai yang mengelilingi pulau dan mempunyai ciri khas tersendiri. Dari bagian utara hingga ke barat sepanjang pantainya berpasir putih, dan dari selatan hingga ke timur sepanjang pantainya di penuhi bebatuan yang tertata rapi bagai ditata oleh tangan manusia serta dikelilingi oleh taman laut yang memiliki keindahan terumbu karang... Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto pantai saronde diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Duta Wisata Lampung – Tempat Rekreasi dan Hiburan 

Published on October 7, 2012 at 4:28am By PasirPantai.com - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : bermain sepeda di pantai duta wisataNusa Tenggara, : jet ski di pantai duta wisataNusa Tenggara, : pantai duta wisata banana boatNusa Tenggara, : wisata di pantai duta wisataNusa Tenggara, : rekreasi di pantai duta wisataNusa Tenggara, : pantai duta wisata lampung

Tempatnya yang bersih menambah kenyamanan suasana wisata pantai ini. Berbagai fasilitas telah tersedia, seperti restoran,  saung, Penginapan, tempat pertemuan, MCK dan mushola. Selain itu berbagai macam arena bermain telah tersedia seperti Kolam  buatan tempat berenang, sepeda air, nagajung, Jetsky, Kano, Trambulin(prosotan), perahu motor dan dermaga, serta taman dan tempat bermain anak-anak. Disekitar pantai juga sering terlihat bapak-bapak atau anak-anak yang melakukan aktivitas rutis seperti memancing... Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto pantai duta wisata lampung diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pulau Bacan, Halmahera Selatan – Maluku 

Published on September 25, 2014 at 6:38am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : sunset di pulau BacanNusa Tenggara, : tanjung kusuNusa Tenggara, : senja di pulau bacanNusa Tenggara, : air terjun AmasingNusa Tenggara, : Wisata Pulau BacanNusa Tenggara, : suasana di pulau bacan

Dari sana, batu – batu ini di bawa ke pulau bacan untuk di asah dan diolah menjadi perhiasan. Harganya tidaklah murah. Untuk batu yang masih mentah (belum terasah), per kilogramnya bisa mencapai angka 2,5 juta rupiah. Yang menarik, hanya 40 hingga 60 persen dari batu mentah yang diolah untuk dijadikan perhiasan... Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto suasana di pulau bacan diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Talise, Palu – Sulawesi Tengah 

Published on June 21, 2014 at 6:07pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : pesona Pantai TaliseNusa Tenggara, : jembatan palu sulawesiNusa Tenggara, : sunset yang mengagumkan di pantai taliseNusa Tenggara, : jembatan merah pantai taliseNusa Tenggara, : pantai talise

Pantai Talise sebagai tempat tamasya adalah pilihan yang paling murah dan mudah karena selain tidak memerlukan biaya, lokasinya teramat mudah untuk dicapai yaitu ditengah kota dan akses jalan yang sudah teraspal ... Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto pantai talise diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Alue Naga – Banda Aceh 

Published on October 1, 2014 at 11:50am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : Sunset Indah Pantai Alue NagaNusa Tenggara, : Suasana Pesisir Pantai Alue NagaNusa Tenggara, : Pantai Alue Naga, Banda AcehNusa Tenggara, : Warung Tempat Bersantai Di pantai Alue NagaNusa Tenggara, : Pantai Alue Naga Kota Banda AcehNusa Tenggara, : Pesisir Pantai Alue Naga

Memang, di banda Aceh kita bisa menyaksikan detik-detik terbenamnya matahari dari berbagai pantai. Namun, menurut saya lokasi terbaik ada di sini, mungkin karena jarak pandang ke arah barat lebih jauh dan pegunungan yang ada di bagian baratnya tidak terlalu tinggi sehingga tidak menghalangi, namun dapat memberi kesan pemandangan yang lebih indah. Detik detik beralihnya langit dan laut biru menjadi kuning kemerahan sangat sayang sekali untuk dilewati... Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto Pesisir Pantai Alue Naga diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Kampung Wisata Enggros – Jayapura 

Published on July 12, 2014 at 12:37am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : Dermaga di pantai EngrosNusa Tenggara, : Pendopo di pantaiNusa Tenggara, : Panorama Pantai EnggrosNusa Tenggara, : Keindahan Perairan di pantai EnggrosNusa Tenggara, : Pasir Pantai Engros

Kampung Wisata Enggros adalah salah satu kampung yang ada di pulau yang terletak di tengah kawasan Teluk Youtefa. Kampung Wisata Enggros memiliki arti kampung kedua karena Engg memiliki arti tempat dan ros berarti dua. Kampung ini bersebelahan dengan Kampung Tobati yang merupakan kampung pertamanya. Kedua kampung ini memiliki kurang lebih 100 kepala keluarga... Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto Pasir Pantai Engros diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Bantol, Malang – Jawa Timur 

Published on August 29, 2014 at 3:40pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : Pantai BantolNusa Tenggara, : Pantai Bantol Dengan Gugusan Karang IndahNusa Tenggara, : pantai bantol - MalangNusa Tenggara, : pantai bantol saat air pasangNusa Tenggara, : jalanan offroad menuju pantai Bantol

Pantai Bantol ini kali pertama diperkenalkan oleh Bayan Diyat. Ia adalah seorang perantauan yang ingin mencari penghidupan baru di bibir pantai. Ini terjadi sekitar tahun 1950-an. Lokasi di sekitar pantai tentu masih hutan belantara... Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto jalanan offroad menuju pantai Bantol diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Samudra Indah, Bengkayang – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 4:38pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : pantai samudra indahNusa Tenggara, : sunset di samudra indahNusa Tenggara, : pesisir pantai samudra indah

Para pemilik modal memang sepertinya masih menunggu dengan pantai yang letaknya tidak jauh berbatasan dengan wilayah Kota Singkawang. Sebab minimnya informasi investasi termasuk jarangnya promosi boleh jadi salah satu kendala mengenalkan pantai ini kepada para investor... Read More

Kejernihan Nusa Tenggara : Foto pesisir pantai samudra indah diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang Pulau Kalong, Flores – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Artikel Terbaru:

Pantai Kaliantan, Lombok ̵
Mungkin tak banyak tahu dengan keberadaan pantai Kaliantan di Lombok, karena memang pantai ...

Pantai Katatop, Sorong –
Pantai Katatop – Hampir semua orang sangat suka liburan, mulai dari anak kecil ...

Pantai Sipelot, Malang – Jaw
Malang Selatan memang merupakan wilayah yang menyimpan sejuta pesona wisata alam pantai, baik ...

Pantai Jimbaran dan Kedonganan
Pantai Jimbaran dan Kedonganan adalah merupakan tempat dimana para nelayan berlabuh dan pusat ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Jonggring Saloko, Malang – Jawa
Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura â
Kepulauan Banggai, Salakan – Sulawesi
Pantai Hamadi, Jayapura – Papua
Pantai Bantol, Malang – Jawa Timur
Gili Banta, Bima – NTB
Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara
Pantai Batu Mejan, Badung – Bali

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.