Pantai Terindah Di Yogyakarta 

Published on June 21, 2014 at 9:42am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai KrakalTips, : Pantai SundakTips, : Pantai DriniTips, : Pantai SiungTips, : Pantai TimangTips, : Pantai Indrayanti

disini kita bisa banyak melihat Nelayan menjual hasil tangkapan ikan segar dari laut, dan disini terdapat restoran di tepi pantai dan siap untuk memasak ikan untuk wisatawan yang datang. disini kita juga bisa melihat deretan kapal nelayan yang berjajar rapi dan uniknya kapal ini berwarna biru. Sekitar 10 km sebelah barat dari Pantai Baron Parang Racuk, di pegunungan Gunung Kidul ada juga terlihat Bukit yang memiliki view pemandangan Baron dan daerah sekitarnya... Read More

Kecantikan Tips : Potret Pantai Indrayanti diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Ngandong, Gunung Kidul – Yogyakarta 

Published on June 5, 2014 at 7:26pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : perahu nelayan sedang bersandarTips, : ketenangan pantai ngandongTips, : pantai ngandong dari atas bukitTips, : pantai berpasir putihTips, : airnya yang tenangTips, : ombak yang tenang

Selain itu, ada juga batu-batu karang yang terletak di lepas lautan. Pantai ini langsung menghadap ke Samudera Hindia. Oleh sebab itu, sunset yang cantik akan menyempurnakan hari Anda di sana. Saat matahari tenggelam, langit berubah warna menjadi kuning dan jingga. Cahaya senjanya juga menyinari pasir-pasir putih di pantainya. Sungguh, pemandangan yang menawan. Inilah si cantik yang tersembunyi di Gunung kidul. Tempat yang istimewa bagi Anda fotografer... Read More

Keajaiban Tips : Gambar ombak yang tenang diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik 

Published on June 6, 2014 at 4:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak di pantai tanjung setiaTips, : ombak di pantai ombak Ombak TujuhTips, : ombak di pantai CimajaTips, : ombak di pantai PlengkungTips, : ombak di pantai Watu KarungTips, : ombak di pantai Marosi

Saking terkenalnya, pantai ini sudah pernah menjadi tuan rumah kompetisi surfing internasional, yaitu Banyuwangi G-Land International Team Challenge. Sebagai pantai dengan ombak terbaik di dunia, Pantai Plengkung memiliki tingkat kesulitan yang cukup tinggi. Oleh sebab itu, hanya peselancar profesional yang bisa menaklukan ombak di Pantai Plengkung... Read More

Keajaiban Tips : Gambar ombak di pantai Marosi diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Palippis, Polewali Mandar – Sulawesi Barat 

Published on June 23, 2014 at 11:22am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai palippisTips, : tebing di pantai palippisTips, : pantai palippisTips, : air yang jernih di pantai palippis

Saat ini, tepat didepan pos polisi Palippis (area parkiran kendaraan) sedang dibangun beberapa gazebo berukuran kecil dengan atap imitasi genteng dari seng yang berwarna merah, sepertinya pemerintah telah mulai menaruh perhatian untuk maksimalisasi objek wisata ini. Bukan hanya itu tepat di lokasi pantai juga telah dibangun beberapa gazebo untuk mendukung fasilitas  tempat beristirahat bagi pengunjung yang menikmati kegiatan di pesisir, misalnya yang mandi, atau sekedar bermain di tepi pantai... Read More

Keajaiban Tips : Gambar air yang jernih di pantai palippis diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Ngliyep Malang 

Published on July 30, 2013 at 1:34am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-di-malangTips, : ombak-pantai-ngaliyepTips, : pasir-putih-pantai-ngaliyepTips, : pantai-ngaliyep-malang

Keindahan lain yang ditawarkan adalah adanya sebiah pelau yang kecil tak jauh berbeda dari bibir pantai. Pulau itu disebut masyarakat sekitar dengan nama gunung Kombang. Jika anda bertandang kesana, Anda bisa menikamati sunset atau juga sunrise di pulau kecil itu. Dengan menyusuri jembatan yang menghubungkan pantai dengan pulau itu. Jadi tak hanya di pantai Ngliyep saja anda bisa melihat pemandangan sunset yang indah, tetapi bisa juga melihat pemandangan dengan berada dipulau gunung Kombang tersebut... Read More

Keajaiban Tips : Gambar pantai-ngaliyep-malang diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Namalatu, Ambon – Maluku 

Published on July 16, 2014 at 5:07pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Snorkling Di  Pantai Namalutu (1)Tips, : Namalatu Beach Ambon, MalukuTips, : pantai namalatu ambonTips, : Keindahan Bawah Laut Di  Pantai NamalutuTips, : Panorama Pantai NamalutuTips, : Salah Satu Fasilitas yang ada di  Pantai Namalutu

Disini anda bisa memancing, sekedar beranang, snorkeling maupun diving. Untuk diketahui, Namalatu juga menyajikan keindahan bawah laut. Anda bisa menemukan banyak jenis ikan dengan corak dan warna yang beragam. Air lautnyapun sangat jernih, cocok untuk memotret terumbu karang dan aneka biota laut... Read More

Keajaiban Tips : Gambar Salah Satu Fasilitas yang ada di Pantai Namalutu diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Bantol, Malang – Jawa Timur 

Published on August 29, 2014 at 3:40pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai bantol saat air pasangTips, : pantai bantol - MalangTips, : Pantai Bantol Dengan Gugusan Karang IndahTips, : jalanan offroad menuju pantai BantolTips, : Pantai Bantol

Bertumbuh pesatnya sektor pariwisata di Malang di imbangi dengan fasilitas-fasilitas publik yang di butuhkan pengunjung, misalnya sarana transportasi yang mudah, ATM, dan sebagainya. Bagi yang ingin berlama – lama di Malang jangan khawatir karena berbagai macam sarana untuk istirahat sangat mudah di temukan dari mulai Hotel dan Penginapan Murah di Malang dan Kota Batu , Hotel kelas bintang 4, Hotel setaraf bintang 3, Hotel setaraf bintang 2 dan bintang 1 , Hotel  Melati ,Losmen , homestay, guest house dan villa akan sangat mudah di dapatkan. Tentu saja sesuai dengan selera dan keuangan yang anda siapkan untuk liburan di Malang... Read More

Keajaiban Tips : Gambar Pantai Bantol diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Madasari, Ciamis – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 2:38pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : wisata cagar alam pananjungTips, : ombak pantai madasariTips, : pasir hitam pantai madasariTips, : batu karang pantai madasariTips, : green canyonTips, : wisata alam citumang pangandaran

Bagi yang suka Camping juga bisa dilakukan di pantai Madasari, dimana banyak spot hamparan rumput di sekitar pantainya, serta bisa menyaksikan terbitnya matahari dari ufuk sebelah timur pantai, sore harinya akan di hibur oleh segerombolan burung-burung kecil yang akan bermalam di karang yang ada di tengah laut. Bagi yang berencana Camping di pantai Madasari bisa menghubungi penduduk setempat atau karang taruna yang ada disana, dan bisa membantu menunjukan tempat mana yang paling asik untuk malakukan kegiatan Camping, tentu yang dekat dengan fasilitas Kamar mandi dan WC. dan kita akan di beri peringatan oleh pemandunya agar tidak merusak keasrian alam pantainya, serta tidak membuang sampah sembarangan atau “Hanya meninggalkan jejak kaki”... Read More

Keajaiban Tips : Gambar wisata alam citumang pangandaran diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pulau Buru – Maluku 

Published on September 27, 2014 at 3:39pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Keindahan Danau Rana, Pulau BuruTips, : Kota Namlea, Pulau BuruTips, : perairan di pulau buruTips, : Pulau BuruTips, : Peta Pulau Buru

Cajuputi dari Pulau Buru.. Read More

Keajaiban Tips : Gambar Peta Pulau Buru diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Tablanusu, Jayapura – Papua 

Published on June 29, 2014 at 1:27pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kerikil- kerikil hitam di pantai tablanasuTips, : pantai tablanasuTips, : pesona pantai tablanasuTips, : pondok - pondok berbaris rapi di pantai Tablanusu

Disini disediakan beberapa pondokan (honai) untuk anda bersantai-santai sembari melihat pemandangan laut yang amat indah dari Pantai Tablanusu, untuk menyewa satu buah honai seharian penuh anda akan di kenakan biaya sebesar Rp 50.000*) untuk pemilihan honai, sebaiknya anda pilih yang mengarah ke barat, jadi begitu matahari terbenam, anda bisa menikmati indahnya pemandangan tersebut dari sana bersama rekan anda... Read More

Keajaiban Tips : Gambar pondok - pondok berbaris rapi di pantai Tablanusu diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pulau Satonda, Sumbawa –
Di kawasan perairan sekitar Pulau Sumbawa, juga terdapat banyak potensi wisata yang layak ...

Pantai Talise, Palu – Sulawe
Pantai Talise, Sulawesi tengah merupakan obyek wisata pantai dengan memiliki panorama alam yang indah ...

Pantai Watu Ulo Jember
Kearah selatan kota Jember di gugusan Samudera Indonesia terdapat pantai yang indah panorama ...

Pantai Ama Hami, Bima –
Pantai Ama Hami berada di salah satu sisi Teluk Bima dan berada dalam ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Akkarena, Makasar – Sulawes
Pantai Widuri Pemalang – Cocok unt
Tanjung Ringgit, Lombok – NTB
Teluk Bima, Sumbawa – NTB
Pantai Malalayang, Manado – Sulawe
Pantai Maron Semarang
Pantai Ai Loang, Sumbawa – NTB
Gili Sulat, Lombok – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.