Pantai Indrayanti yang Indah 

Published on October 9, 2012 at 4:06am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-indrayantiTips, : pantai-indrayanti-dari-atasTips, : pantai-indrayanti-gunung-kidulTips, : pantai-indrayanti-yogyakartaTips, : pantai-indrayanti-wonosariTips, : pantai-indrayanti-pasir-putih

Pantai yang sangat cocok untuk menjadi tempat liburan bagi anda yang ingin melepas semua penat dari aktifitas sehari-hari yang begitu melelahkan. Liburan yang tergolong cukup murah dan sangat hemat kantong anda tentunya... Read More

Kecantikan Tips : Potret pantai-indrayanti-pasir-putih diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Terindah Di Yogyakarta 

Published on June 21, 2014 at 9:42am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai nguyahanTips, : pantai ngandongTips, : Pantai Wedi OmboTips, : pantai sadengTips, : Pantai KrakalTips, : Pantai Drini

Yogyakarta merupakan salah satu destinasi favorite saya, karena Jogja merupakan Paket Lengkap dan semua ada disini. kalau Jogja banyak dikenal akan wisata Budaya, ternyata Jogja punya segudang Pantai pantai indah di daerah Gunung Kidul. tidak hanya satu tapi ada banyak Pantai yang terdapat dikawasan ini, dan setiap pantai punya ciri ciri yang unik diantara satu dengan pantai lainnya... Read More

Keindahan Tips : Potret Pantai Drini diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Lima, Tanah Laut, Kalimantan Selatan 

Published on June 28, 2014 at 1:30pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai batu LimaTips, : Pantai Batu Lima Tempat Wisata Favorit di Tanah Laut Kalimantan SelatanTips, : Pantai Batu Lima Wisata Tanah Laut Kalimantan SelatanTips, : Pantai Batu Limabatulima

Di ujung Pantai Batu Lima, terdapat sebuah perkampungan nelayan. Para nelayan tinggal di rumah yang sederhana sekali dengan dinding dan atap kayu. Di depan rumahnya para nelayan biasa menambatkan perahu motor dengan seutas tali yang ditancapkan. Dari Batu Lima, Anda bisa melihat aktivitas perahu nelayan yang keluar masuk mulai dari yang berukuran kecil hingga yang lebih besar... Read More

Keindahan Tips : Potret Pantai Batu Limabatulima diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Jelangkung, Malang – Jawa Timur 

Published on October 1, 2014 at 11:55am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Keindahan Pantai JelangkungTips, : Panorama Pantai JelangkungTips, : Suasana Pesisir Pantai JelangkungTips, : Ombak Pantai JelangkungTips, : Hamparan Pasir Pantai Jelangkung

Rasanya seperti bukan berada di Malang Selatan, tetapi di luar negeri yang memiliki pantai yang indah. Ombaknya mengalun cukup tinggi, namun begitu sampai di pantai, ombak langsung berubah pelan. Hal ini karena terdapat karang yang rebahan berada sekitar 10 meter sebelum bibir pantai... Read More

Keindahan Tips : Potret Hamparan Pasir Pantai Jelangkung diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Wedhi Ireng, Blitar – Jawa Timur 

Published on September 13, 2014 at 11:41am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai wedhi ireng, left sideTips, : pantai wedhi irengTips, : pantai wedhi ireng, righ sideTips, : suasana pesisir pantai Wedhi IrengTips, : Debur Ombak Di Pantai Wedhi IrengTips, : keindahan alam pantai wedhi ireng

Wedhi ireng relatif masih belum banyak terjamah oleh wisatawan, jadi kondisi alamnya masih benar – benar alami. Keunikan pantai ini terletak pada beberapa elemen yang membentuknya. Yaitu pasir putih yang halus, pasir coklat yang agak kasar dan hamparan batu karang yang menambah eksotisnya pantai ini... Read More

Keindahan Tips : Potret keindahan alam pantai wedhi ireng diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Goa Cemara, Bantul – Yogyakarta 

Published on October 7, 2012 at 8:50pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : _MG_9476Tips, : rrhehgkgTips, : pantai Goa CemaraTips, : cemoro-6

Di sepanjang kawasan Goa Cemara kita bisa menggelar tikar untuk bersantai dan relaksasi, melepaskan kepenatan kerja dan rutinitas di rumah dan dikantor. Dari pagi hingga sore kita tidak akan kepanasan, karena banyaknya pepohonan cemara yang menjamin keteduhannya. Pada hari Sabtu dan Minggu kita akan menjumpai rombongan komunitas masyarakat yang menggelar acara di keteduhan cemara... Read More

Keindahan Tips : Potret cemoro-6 diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Matras di Pulau Bangka Belitung 

Published on June 29, 2013 at 4:47am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-matrasTips, : lokasi-pantai-matras-bangkaTips, : wisata-di-pantai-matras-bangkaTips, : pasir-putih-di-pantai-matrasTips, : pantai-matras-bangka-belitungTips, : pantai-matras-sungai-liat-bangka

Pasir yang putih di sekitar pantai matras ini seperti mendukung gairah wisatawan untuk terjun langsung merasakan segarnya udara disekitar pantai yang sering dikunjungi kalangan keluarga besar. Banyak para wisatawan datang sewaktu weeked dan hari-hari libur. Adapun wisatawan dari luar daerah mendatangi pantai ini dengan membawa anak dan kerabat mereka untuk menikmati panorama yang tidak kalah dengan pantai indah yang ada di Indonesia. Dari mulai terbitnya matahari sampai terbenamnya matahari tidak sedikit orang yang memenuhi pantai yang sanag dibanggakan warga Bangka tersebut. Disekitar pantai juga menyuguh kan berbagai tempat penjualan souvenir dan makanan khas Bangka seperti Kemplang Panggang, Kerupuk Ikan, Keretek Ikan/Cumi, Rusip, Belacan/Trasi, Lada Bubuk, dan sebagainya... Read More

Keindahan Tips : Potret pantai-matras-sungai-liat-bangka diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Talang Siring, Madura – Jawa Timur 

Published on July 25, 2014 at 11:11am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Suasana perairan pantai Talang SiringTips, : panorama pantai Talang SiringTips, : keramba nelayan pantai talang siringTips, : pantai Talang Siring

Tidaklah sulit untuk mencari transportasi yang menuju kesini karena lokasinya yang berada di dekat jalan lintas trans Pamekasan – Sumenep. Anda bisa menggunakan angkutan umum seperi bus yang melayani rute antar lintas Kabupaten ini dari terminal. Ongkosnya pun cukup murah, anda hanya perlu membayar Rp 3.000 per orang untuk sekali naik... Read More

Keindahan Tips : Potret pantai Talang Siring diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Karang Bolong, Serang – Banten 

Published on July 8, 2014 at 5:22pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : indahnya perairan di pantai karang bolongTips, : keindahan pantai karang bolongTips, : pesona pantai karang bolongTips, : pantai karang bolongTips, : jalan menuju gua karang bolongTips, : suasana pesisir pantai karang bolong

Dahulu pantai yang juga berada tidak jauh dari desa Cinangka tersebut, digunakan oleh seseorang bernama Suryadilaga sebagai tempat untuk bertapa dan memanjatkan doa. Cerita inilah yang menyebabkan pantai Karang Bolong disebut juga dengan nama pantai Suraga oleh sebagian penduduk sekitar... Read More

Keindahan Tips : Potret suasana pesisir pantai karang bolong diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pulau Gag, Raja Ampat – Papua 

Published on September 21, 2014 at 11:20am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pesisir Pantai Pulau GagTips, : Pulau Gag, Raja AmpatTips, : Keindahan Alam Pulau GagTips, : Panorama Pulau GagTips, : Perairan Pulau GagTips, : Pulau Gag

Untuk yang menempuh jalur penerbangan, ketika tiba di kota Sorong, pertama anda akan tiba di Bandara Domine Eduard Osok. Kemudian, anda bisa memulai perjalanan anda menuju Pelabuhan Perikanan Sorong, untuk mencari alat transportasi laut yang akan mengantarkan anda ke Raja Ampat khususnya Pulau Gag... Read More

Keindahan Tips : Potret Pulau Gag diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

10 Pantai Terindah Di Nusa Ten
NTT banyak menyimpan potensi wisata yang layak untuk di promosikan, berikut informasi unik ...

Taman Nasional Bali Barat
Kalau Anda merasa bosan dengan mengunjungi lokasi wisata yang konvensional, dalam arti yang ...

Pantai Balat, Sumbawa –
Pantai Balat – Panorama alam yang disuguhkan di Pulau Sumbawa memang sudah tidak ...

Gili Ketapang, Probolinggo –
Gili Ketapang adalah sebuah desa dan pulau kecil di selat Madura, tepatnya 8 km ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Oi Fanda, Sumbawa – NTB
Pantai Kura – kura, bengkayang – Kal
Pantai Goa Cina, Malang – Jawa Timur
Pantai Base G, Jayapura – Papua
Pantai Depok, Bantul – Yogyakarta
Pantai Nambo, Kendari – Sulawesi T
Pantai Setoko, Batam – Kepulauan R
Pantai Madale, Poso – Sulawesi Ten

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.