10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : tablolong beach - kupang nttTips, : Pesona Pantai MandorakTips, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTTips, : debur ombak di pantai tanjung bastianTips, : Sunset Pantai LasianaTips, : Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur Indonesia

Salah satu keindahan pantai di Nusa Tenggara Timur adalah Pantai Ratenggaro. Pantai ini terletak di kecamatan Kodi, kabupaten Sumba Barat Daya. Dibutuhkan waktu 1 jam dari kota Waikabubak untuk sampai ke pantai ini. Pantai Ratenggaro yang berpasir putih ini juga dikelilingi kuburan Megalitikum di sekitarnya. Jadi di sini, selain dapat menikmati keindahan pantainya, pengunjung juga bisa menikmati dan belajar sejarah masa lampau lewat kuburan zaman megalitikum yang ada di pantai tersebut... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur Indonesia diatas, adalah bagian dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tablolong & Gua Kristal, Kupang – NTT 

Published on June 19, 2014 at 5:32pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : karang-tablolong nusa tenggara timurTips, : gua kristal - airnya jernih dan tenangTips, : sunset di pantai tablolongTips, : kolam kecil di dalam gua kristalTips, : STALAKTIT - gua kristalTips, : pasir pasir tebal dan batu karang, lopo - lopo

Wisata lain yang wajib di kunjungi adalah :

Gua Kristal

Gua Kristal yang dalam bahasa kerennya “Crystal Cave”.  jangan membayangkan didalam gua tersebut dipenuhi kristal-kristal yang menawan dan memantulkan cahaya ketika disinari matahari. Gua Kristal yang terdapat di Kupang ini adalah sebuah gua yang gelap dan di dalamnya terdapat ribuan liter air yang “terjebak”. Konon katanya penggunaan kata Kristal pada gua tersebut karena di dalam gua terdapat air yang sangat jernih dan ketika kena matahari dapat memantulkan cahaya kecil layaknya sebuah kristal... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pasir pasir tebal dan batu karang, lopo - lopo diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Kijing, Pontianak – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 4:26pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesisir pantai kijingTips, : sebelah kanan pantai kijingTips, : sebelah kiri pantai kijingTips, : pantai kijing, kalimantanTips, : pesona pantai kijing

Diakui beberapa pedagang disana, sepinya pengunjung, karena kurangnya promosi dari Pemerintah Kabupaten Pontianak, sena infrastruktur wisata yang tidak memadai... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pesona pantai kijing diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pulau Wai, Raja Ampat – Papua 

Published on December 2, 2014 at 12:46pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pesisir Pantai Pulau WaiTips, : Panorama Alam Di sekitar Pulau WaiTips, : Pulau WaiTips, : Keindahan Pulau Wai

Selain keindahan biota lautnya, ada satu hal yang cukup menarik yakni anda bisa melakukan wreck diving, karena hanya berjarak sekitar 30 meter dari bibir pantai Pulau Wai, anda bisa menemukan bangkai pesawat P47 Thunderbolt yang jatuh pada masa perang dunia kedua tepatnya sekitar tahun 1944... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Keindahan Pulau Wai diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Matras di Pulau Bangka Belitung 

Published on June 29, 2013 at 4:47am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-matrasTips, : lokasi-pantai-matras-bangkaTips, : pantai-matras-sungai-liat-bangkaTips, : pantai-matras-bangka-belitungTips, : wisata-di-pantai-matras-bangkaTips, : pasir-putih-di-pantai-matras

Dengan jalur akses yang sangat mudah karena terdapat fasilitas jalan aspal yang mulus dan lebar. Semua jenis kendaraan dapat memasuki pantai hingga ke bibir pantai yang berpasir dan landai sepanjang kurang lebih 5 km dari ujung selatan hingga semenanjung di ujung utara. Tidak hanya itu ada yang membuat pantai ini sering disebut pantai surga. Karena pantai ini dilatarbelakangi pepohonan kelapa yang tinggi dan aliran sungai yang alami dan didukung dengan suara ombak yang memecah kesepian disekitar pantai. Oleh sebab itu lah pantai ini sering disebut pantai surga... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pasir-putih-di-pantai-matras diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Harlem, Jayapura – Papua 

Published on June 29, 2014 at 11:22am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai harlemTips, : pantai harlem tercantik di jayapuraTips, : pesona pantai harlemTips, : suasana yang rindang di pantai harlemTips, : fasilitas yang sudah tertata rapi

Tetapi, ketika anda melihat pantai ini, anda akan lebih terpesona lagi karena air yang ada di Pantai Harlem ini, ternyata lebih jernih dengan tiga gradasi warna laut. Bahkan, biota lautnya juga lebih indah dan berwarna... Read More

Kejernihan Tips : Gambar fasilitas yang sudah tertata rapi diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pulau Banda – Maluku 

Published on September 25, 2014 at 6:47am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : diving di pulau bandaTips, : Women snokeling over coral reef by deserted island. Banda Sea, IndonesiaaTips, : benteng belgikaTips, : indahnya pulau bandaTips, : pulau banda

Objek Wisata Pulau Banda Maluku ini memang tidak akan pernah selesai bercerita tentang masa lalunya. Kepualauan ini tidak akan berhenti membuat kisah – kisah baru yang lebih manis, karena Objek Wisata Alam Indonesia yang dianggap sebagai surganya Indonesia Timur terus menarik perhatian dunia. Hal ini adalah respon dari terjaganya budaya masyarakat lokal, alam baik darat maupun laut, serta peninggalan – peninggalan fisik di Pulau Banda... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pulau banda diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Bantol, Malang – Jawa Timur 

Published on August 29, 2014 at 3:40pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Bantol Dengan Gugusan Karang IndahTips, : pantai bantol saat air pasangTips, : pantai bantol - MalangTips, : jalanan offroad menuju pantai BantolTips, : Pantai Bantol

Pesanggrahan ini ramai dikunjungi peziarah dengan berbagai tujuan terutama untuk menyepi. Pesanggrahan saat ini berbentuk semi permanen dengan lantai semen dan tangga dari batu kapur. Pesanggrahan ini terletak di atas sebuah karang yang membatasi teluk Bantol pada sisi timur. Dari tempat ini bisa memandang laut lepas dan batas-batas garis pantai dari ufuk timur hingga kea rah matahari tenggelam... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pantai Bantol diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Madasari, Ciamis – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 2:38pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak pantai madasariTips, : batu karang pantai madasariTips, : green canyonTips, : sepinya pantai madasariTips, : wisata cagar alam pananjungTips, : pantai madasari

Wistawan yang datang ke tempat tersebut masih sedikit. Biasanya, pada hari Sabtu dan Minggu atau hari libur, tidak lebih dari 50 hingga 100 orang. Mereka yang datang ke sana biasanya untuk bermain air di tepi pantai, atau memancing dari atas batu karang. Lokasi  yang masih asri jika dikembangkan dengan tepat dan benar, maka akan menjadikan keuntungan dan daya tarik wisatawan yang sangat bagus... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pantai madasari diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Kerbuy, Madura – Jawa Timur 

Published on July 4, 2014 at 3:56am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : keindahan pantai Batu kerbuyTips, : hamparan pasir di pesisir pantai batu kerbuyTips, : panorama pantai batu kerbuyTips, : ombak kecil di pantai batu kerbuy

Bagi anda yang berdomisili di luar Madura, maka sebelumnya anda bisa menyebrang dengan menggunakan kapal ferry dari Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya hingga ke Pelabuhan Kamal, Bangkalan Madura. Tarif untuk naik kapal feri ini juga masih relatif murah lho... Read More

Kejernihan Tips : Gambar ombak kecil di pantai batu kerbuy diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Wediawu, Malang – Jaw
Lokasi Pantai Wediawu adalah sebuah pantai di pesisir selatan yang terletak di tepi Samudera Indonesia masih ...

Pulau Kenawa, Sumbawa –
Indonesia memiliki beribu-ribu pulau, setiap pulau memiliki keindahan sendiri-sendiri, baik itu pulau yang ...

Pantai Kamdera, Kamdera –
Pantai Kamdera – Kita semua pasti sudah tahu bahwa jayapura memang memiliki keindahan ...

Pantai Bingin, Badung –
Pantai BINGIN berlokasi di bali selatan. Ombak di pantai ini memang sangat bagus ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Alue Naga – Banda Aceh
Gili Bedil, Sumbawa – NTB
Pantai Manggar Segarasari Balikpapan
Pantai Depok, Bantul – Yogyakarta
Pantai Goa, Sumbawa – NTB
Pantai Saliper Ate, Sumbawa – NTB
Pantai Badur, Madura – Jawa Timur
Pantai Indrayanti yang Indah

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.