Pantai Kondang Iwak, Malang – Jawa Timur 

Published on August 31, 2014 at 10:12am By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : pesona alam pantai kondang iwakJawa Timur, : pantai kondang iwak saat sedang surutJawa Timur, : Pantai Kondang Iwak - MalangJawa Timur, : hamparan pasir pantai kondang iwakJawa Timur, : pantai kondang iwakJawa Timur, : indahnya pantai kondang iwak

Saat perjalanan sampai di tengah hutan, Anda dapat menjumpai sungai yang jernih dan segar dengan mudah. Lokasi ini cocok untuk sejenak melepas lelah sebelum melanjutkan menuju obyek wisata pantai. Tak hanya itu, sepanjang perjalanan menyusuri jalan terdapat hutan dan pepohonan yang rimbun serta sejuk mengelilingi kita. Selepas keluar dari rimbunnya pepohonan, maka perjalanan akan sampai pada pertigaan jalan. Di sinilah wisatawan bisa memilih dua lokasi yang akan disinggahi pertama kali. Jika Anda menyusuri jalan sisi kanan, akan sampai pada pantai kecil yang diapit oleh dua tebing karang dengan ombak yang cukup besar. Jika memilih menyusuri sisi kiri jalan, maka Anda akan sampai pada lokasi pantai dengan hamparan pasir yang luas dan panjang diperindah dengan dua buah pulau bernama Pulau Lawang... Read More

Kecantikan Jawa Timur : Potret indahnya pantai kondang iwak diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Wedhi Ireng, Blitar – Jawa Timur 

Published on September 13, 2014 at 11:41am By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : pantai wedhi irengJawa Timur, : suasana pesisir pantai Wedhi IrengJawa Timur, : pantai wedhi ireng, left sideJawa Timur, : keindahan alam pantai wedhi irengJawa Timur, : pantai wedhi ireng, righ sideJawa Timur, : Debur Ombak Di Pantai Wedhi Ireng

Selama menyeberang muara, ada dua jalan setapak. Pilih yang kanan atau di sebela barat dan dari sini anda akan melewati bukit penuh pohon pisang sebelum masuk hutan. Sekitar 30 menit berjalan di bawah rerimbunan daun dan ditemani kicauan burung – burung liar, kondisi jalan cukup curam dengan kemiringan sekitar 80 derajat. Sehingga harus extra berhati – hati. Selain itu waktu melewati semak belukar banyak ranting pohon yang berduri, karena itu jangan lupa untuk membawa sebatang kayu sebagai perlindungan diri dari duri – duri yang tajam... Read More

Keelokan Jawa Timur : Potret Debur Ombak Di Pantai Wedhi Ireng diatas, adalah bagian penting dari blog artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur 

Published on September 13, 2014 at 11:44am By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : Pantai wediawu malangJawa Timur, : keindahan perairan pantai WediawuJawa Timur, : keindahan pantai wediawuJawa Timur, : pesona pantai wediawuJawa Timur, : Pantai Wediawu Malang, jawa timurJawa Timur, : panorama pantai wediawu-

Meskipun masih dalam satu desa, namun untuk menjangkaunya dari Pantai Lenggoksono harus memutar cukup jauh. Butuh waktu sekitar 30 menit dengan mobil dari Pantai Lenggoksono. Semua jalan menuju Pantai Wediawu sudah beraspal mulus dan sebagian telah dicor. Hanya tanjakan dan turunan berkelok begitu curam. Bahkan ada satu tikungan di satu pertigaan yang semua mobil tak bisa langsung menikung. Mobil harus mengambil jalan lurus dulu untuk mencari haluan memutar... Read More

Kecantikan Jawa Timur : Gambar panorama pantai wediawu- diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang berada dalam Kategori Jawa Timur.

Pulau Dofior, Sorong – Papua 

Published on September 21, 2014 at 11:36am By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : Pesisir Pantai Pulau DofiorJawa Timur, : Keindahan Alam Pantai Pulau DofiorJawa Timur, : Pulau Dofio, Sorong

Tidak hanya anak kecil, para nelayan pun sering menyapa para lumba-lumba bila mereka terlihat di permukaan, untuk menanggapi panggilan tersebut lumba-lumba disana pasti akan melompat ke udara, benar-benar pemandangan yang sangat menakjubkan... Read More

Kecantikan Jawa Timur : Gambar Pulau Dofio, Sorong diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang berada dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Bandengan (Tirta Samudera) Jepara 

Published on September 18, 2012 at 12:56pm By PasirPantai.com - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : pantai bandenganJawa Timur, : pantai bandenganJawa Timur, : banana boat pantai bandengan jeparaJawa Timur, : gapura pantai bandenganJawa Timur, : Pantai bandengan jepara

Anda dapat menikmati panorama pantai yang jernih dan berpasir putih. Selain itu, Anda juga dapat menikmati rimbunnya pepohonan pandan atau pohon perdu di sepanjang pesisir Pantai Bandengan Jepara atau yang dikenal juga sebagai Pantai Tirta Samudera. Pantai Bandengan memiliki struktur pantai yang landai dan air yang jernih dan bersih. Karena itu pantai ini cocok untuk menjadi tempat wisata pantai seperti berenang, bermain voli pantai, berperahu, atau sekadar bersepeda di pinggir pantai... Read More

Kecantikan Jawa Timur : Gambar Pantai bandengan jepara diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang berada dalam Kategori Jawa Timur.

Pulau Farondi, Raja Ampat – Papua 

Published on September 21, 2014 at 11:37am By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : kekayaan Bawah Laut Pulau FarondiJawa Timur, : Pulau FarondiJawa Timur, : Pesona Pulau FarondiJawa Timur, : Terumbu Karang Di Pulau FarondiJawa Timur, : Diving Di Pulau FarondiJawa Timur, : Keindahan Bawah Laut Pulau Farondi

Pulau Farondi ini memang lumayan jauh dari pusat kota waisai, yang merupakan ibukota dari kabupaten Raja Ampat, namun bukan berarti sulit untuk bisa sampai ke Pulau Farondi ini. Sebelumnya, anda harus pergi terlebih dulu ke kota Sorong jika hendak menuju ke kabupaten Raja Ampat, hal ini karena kota Sorong adalah kota transit yang juga merupakan pintu gerbang untuk bisa sampai ke kepulauan Raja Ampat yang eksotis ini... Read More

Kecantikan Jawa Timur : Gambar Keindahan Bawah Laut Pulau Farondi diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang berada dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Jelangkung, Malang – Jawa Timur 

Published on October 1, 2014 at 11:55am By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : Hamparan Pasir Pantai JelangkungJawa Timur, : Keindahan Pantai JelangkungJawa Timur, : Panorama Pantai JelangkungJawa Timur, : Ombak Pantai JelangkungJawa Timur, : Suasana Pesisir Pantai Jelangkung

Jika dari Pantai Nganteb menuju Pantai Jelangkung harus melalui jalan-jalan yang rusak parah. Selain kondisi jalannya yang penuh dengan bebatuan sebesar kepala manusia dewasa, juga banyak tanjakan curam. Seperti ketika keluar dari Pantai Nganteb lewat jalur JLS, ada tanjakan dengan kemiringan sekitar 70 derajat. Hutan-hutan yang sebagian sudah gundul berada di sisi kanan dan kiri jalan... Read More

Kecantikan Jawa Timur : Gambar Suasana Pesisir Pantai Jelangkung diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang berada dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Jayanti Cianjur yang Indah dan Menawan 

Published on October 9, 2012 at 4:25am By PasirPantai.com - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : pantai-jayanti-cianjur-nelayanJawa Timur, : pantai-jayantiJawa Timur, : pantai-jayanti-cianjur-jabarJawa Timur, : gerbang-pantai-jayanti-cianjurJawa Timur, : sunset-di-pantai-jayanti-cianjurJawa Timur, : pantai-jayanti-cianjur

Di Kota Tauco ini, tepatnya di Terminal Pasirhayam, cukup tersedia angkutan umum berupa bus dan Elf yang langsung menuju Cidaun dengan waktu tempuh sekitar 4 jam. Dari sini, sejauh 8 km, naik ojek sampai Jayanti. Jarak yang cukup jauh memang seringkali menjadi alasan utama, selain itu akses transportasi dan jalan juga tidak lepas dari pertimbangan Warga Cianjur untuk berkunjung ke Wisata Pantai Jayanti ini. Namun tetap saja antai yang indah ini tidak sepi pengunjung... Read More

Kecantikan Jawa Timur : Gambar pantai-jayanti-cianjur diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang berada dalam Kategori Jawa Timur.

Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores 

Published on November 14, 2014 at 11:23am By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : taman laut 17 pulauJawa Timur, : indahnya taman wisata 17 pulauJawa Timur, : gugusan pegunungan di taman laut 17 pulauJawa Timur, : nikmatnya berenang di taman laut 17 pulauJawa Timur, : hamparan pasir putihJawa Timur, : ikan penghuni taman laut

Wisatawan datang ke Riung berkorban melewati rentang ruang dan waktu yang tak mudah untuk bertemu keindahan yang memukau di kawasan Taman Laut 17 Pulau Riung. Kawasan ini luar biasa memesona baik itu bawah lautnya yang indah maupun hamparan pasir putih yang sangat terjaga kebersihannya. Airnya yang sangat jernih membuat kegiatan berenang, snorkeling, serta memotret bawah laut dan menyelam akan sangat mengasyikkan... Read More

Kecantikan Jawa Timur : Gambar ikan penghuni taman laut diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang berada dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Arta Pariaman, Padang – Sumatera Barat 

Published on May 30, 2014 at 1:51pm By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : Pantai ArtaJawa Timur, : ramai wisatawan di pantai artaJawa Timur, : senja hari di Pantai ArtaJawa Timur, : gerbang masuk pantai  artaJawa Timur, : Pesisir pantai artaJawa Timur, : indahnya pantai arta

Topografi daerah wisata ini memang terdapat pantai yang rendah tapi juga terdapat perbukitan setinggi sekitar 50 meter di sebelahnya. Bahkan di antaranya terdapat hamparan sawah masyarakat dibelah jalan lintas Danau Maninjau-Lubukbasung-Pariaman dan Jalan Bypass menuju Sicincin... Read More

Kecantikan Jawa Timur : Gambar indahnya pantai arta diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur, yang berada dalam Kategori Jawa Timur.

Artikel Terbaru:

Pantai Ngantep, Malang – Jaw
Pantai Ngantep adalah pantai yang berada di Malang Selatan yang belum terkelola daerah ...

Pantai Jogan, Gunung Kidul 
Pantai Jogan adalah salah satu pantai di Indonesia yang memiliki keunikan yang mungkin ...

Pulau Bangka – Sumatera
Pulau Bangka Belitung adalah sebuah provinsi yang namanya diambil dari dua  kepulauan yaitu ...

Pantai Gosong, Singkawang R
Bau laut yang harum dan hamparan pasir putih dengan sejuknya angin pantai pasti ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Kemala Balikpapan – Tempat
Pantai Lakeba di Buton Utara – Nir
Pulau Kaung, Sumbawa – NTB
Pantai Pasir Putih Parbaba, Danau Toba &
Pulau Jefman, Sorong – Papua
Pantai Ule, Pulau Sumbawa.- Nusa Tenggar
Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat
Pantai Sili, Sumbawa – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.