10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai-mbuuTips, : debur ombak di pantai tanjung bastianTips, : Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur IndonesiaTips, : pesona pantai waijarangTips, : Sunset Pantai LasianaTips, : tablolong beach - kupang ntt

Pantai Mandorak terletak di desa Pero Batang, kecamatan Kodi, kabupaten Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur. Untuk bisa sampai ke lokasi pantai ini, dibutuhkan waktu 30 menit dari Pero Batang menggunakan kendaraan roda dua maupun empat. Posisi pantai yang “tersembunyi” ini ternyata memiliki pesona keindahan alam yang sangat indah. Ada banyak wisatawan asing yang memilih melakukan diving di Pantai Mandorak karena suasana yang tenang dan keindahan pantainya – tidak seperti di Bali dan Lombok yang sangat ramai. Sayangnya, pantai ini belum dikelola dengan baik oleh Pemda. Resort yang ada di pantai tersebut juga dibangun oleh Yayasan Watu Mandorak yang dikelola seorang wisatawan asing asal Prancis... Read More

Keindahan Tips : Foto tablolong beach - kupang ntt diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Palippis, Polewali Mandar – Sulawesi Barat 

Published on June 23, 2014 at 11:22am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai palippisTips, : air yang jernih di pantai palippisTips, : pantai palippisTips, : tebing di pantai palippis

Fasilitas dan Akomodasi.. Read More

Keindahan Tips : Foto tebing di pantai palippis diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pesona Baru Pantai Siung 

Published on February 2, 2012 at 7:35am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-siungTips, : pantai-siung-wonosariTips, : Pantai-Siung-keindahanTips, : pantai-siung-batu-batuTips, : Pantai-Siung-KuTips, : lokasi-pantai-siung

Mengingat lokasinya yang jauh dari pusat kota, wajar saja jika pantai ini minim fasilitas. Namun jangan takut fasilitas standar seperti toilet umum, parkir yang luas dan penjual makanan tidak sulit untuk anda temui di sini. Hanya saja bagi anda yang terbiasa dengan kenyamanan hotel, maaf sekali jika anda harus merasa kecewa karena di sini tidak akan anda temukan hotel untuk menginap, tapi jangan khawatir, anda bisa menginap di rumah pondok pemanjat yang tidak jauh dari lokasi wisata. Pondok yang bentuknya seperti rumah panggung ini berkapasitas 12-15 orang. Dan biasanya digunakan para pemanjat tebing untuk bermalam... Read More

Keindahan Tips : Foto lokasi-pantai-siung diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Teupin Layeu dan Pantai Teupin Sirkui, Sabang – Sumatera Utara 

Published on July 4, 2014 at 12:58pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : keindahan perairan pantai Teupin SirkuiTips, : pesona pantai Teupin SirkuiTips, : pantai Teupin SirkuiTips, : pesoana pantai Teupin SirkuiTips, : pesona bawah laut pantai candidasaTips, : aktivitas menyenangkan menjelajahi kekayaan bawah laut pantai Teupin Sirkui

Ada yang unik pada masyarakat muslim di pantai ini :.. Read More

Keindahan Tips : Foto aktivitas menyenangkan menjelajahi kekayaan bawah laut pantai Teupin Sirkui diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Gili Keramat, Sumbawa – NTB 

Published on August 14, 2014 at 3:40pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Laut Biru Di Gili KeramatTips, : Snorkling Di Gili KeramatTips, : Keindahan Pantai Di Gili KeramatTips, : Birunya Perairan Di Gili KeramatTips, : Pantai gili keramatTips, : Pesona Perairan Gili Keramat

Baru merapat di Gili keramat saja kita sudah di suguhkan pemandangan yang mempesona. Pasir putih yang bersih, air laut yang bening, langit yang cerah dan sabana kecil di tengah pulau adalah perpaduan yang apik untuk sebuah pulau tujuan wisata. Di Gili keramat juga terdapat Berugak (Gazebo) yang dibangun berderet untuk tempat beristirahat atau makan-makan sambil melemparkan pandangan ke pantai dengan background bukit-bukit tinggi di Kecamatan Utan... Read More

Keindahan Tips : Foto Pesona Perairan Gili Keramat diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pulau Walo, Raja Ampat – Papua 

Published on December 2, 2014 at 12:43pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Kupu Kupu Bercorak BatikTips, : Perairan Pulau WaloTips, : pulau waloTips, : Pulau Walo Dari UdaraTips, : Pemandangan Di sekitar Pulau Walo

Namun, bagi anda yang belum berada di Raja Ampat, anda harus berada di Kota Sorong terlebih dahulu, karena saat ini, Kota Sorong adalah gerbang masuk utama menuju kawasan Kabupaten Raja Ampat. Dari Sorong, anda bisa langsung menuju Pelabuhan Perikanan untuk mencari alat transportasi yang akan membawa anda ke Raja Ampat baik menuju Waisai ataupun langsung menuju Pulau Walo... Read More

Keindahan Tips : Foto Pemandangan Di sekitar Pulau Walo diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Nunsui, Kupang – NTT 

Published on July 17, 2014 at 12:46pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Sunset Di Pantai NunsuiTips, : Suasana Senja Di Pantai nunsuiTips, : Suasana Senja Saat Air Laut SurutTips, : Pantai Nunsui di waktu pasang

Ada cerita rakyat yang berkembang mengenai asal-usul batu nona. Berdasarkan cerita tersebut, katanya dahulu pada tahun 1800-an, ada seorang perempuan yang patah hati karena kekasihnya memutuskan hubungan mereka. Karena merasa sangat sedih dan putus asa, perempuan itu kemudian pergi ke tebing pantai yang tingginya mencapai sekitar 15 m. Dari atas tebing itu sang perempuan akhirnya meloncat ke arah laut... Read More

Keindahan Tips : Foto Pantai Nunsui di waktu pasang diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Cijeruk Indah Garut 

Published on September 25, 2012 at 4:22pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : Pantai Cijeruk IndahTips, : pantai cijerukTips, : Hamparan Pasir Di Pantai Cijeruk Indah

Lokasi:  Desa Sagara Kecamatan Pameungpeuk
Koordinat : 7 39′ 57″ S, 107 42′ 43″ E
Arah:  frekuensi transportasi umum dari terminal terdekat berupa bus yang tidak terjadwal, angkutan kota yang terjadwal dari jam 5 pagi-jam 5 sore. Dan tarif kendaraan tersebut,yaitu:
– Bis Umum dengan tarif          Rp. 12000,- / orang
– Bis kota dengan tarif              Rp. 10000-15000,- / orang
– Garut – Pameungpeuk           Rp. 10000,- /orang
– Bandung – Pameungpeuk       Rp. 15000,- /orang
– Angkot dengan tarif                Rp. 5000 – 6000,- / orang
– Ojeg dengan tarif                    Rp. 25000,- / orang... Read More

Keindahan Tips : Foto Hamparan Pasir Di Pantai Cijeruk Indah diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Ujung Genteng ( Pantai Nirwana ), Sukabumi – Jawa Barat 

Published on October 2, 2009 at 3:42pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : curug-cikaso-dekat-ujung-gentengTips, : pantai-ujung-genteng-3Tips, : pantai-ujung-genteng-jawa-baratTips, : ujung-gentengTips, : pantai-ujung-genteng-2Tips, : ujunggenteng2

Pantai ujung genteng di jawa barat adalah pantai nirwana. Kesunyian yang terpendam dan belum banyak diketahui oleh masyarakat Indonesia. Deburan ombak laut di atas lengkungan langit biru tiada letih menerpa karang. Ikan aneka warna hilir mudik di antara selipan karang, menerjang lemah rumput nan hijau. Ketika surya beranjak menutup senja, warna merah jingga menyapa seisi pantai, mencuatkan kemilau cahaya merona... Read More

Keindahan Tips : Foto ujunggenteng2 diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Papa, Sumbawa – NTB 

Published on July 17, 2014 at 8:58pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Senja Di Pantai PapaTips, : Keindahan Pantai PapaTips, : Panorama Sunset Di Pantai PapaTips, : Pantai Papa, SumbawaTips, : Pantai Papa

Agak ke tengah dari bibir pantai, pemandangan bawah lautnya cukup menarik, jadi anda juga bisa melakukan aktivitas lain seperti snorkeling. Namun, peralatan harus anda bawa sendiri sebelum mencapai pantai ini karena belum tersedianya tempat penyewaan alat-alat snorkeling ataupun diving... Read More

Keindahan Tips : Foto Pantai Papa diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Kenjeran Surabaya ̵
Bukan hanya sebagai kota industri dan perdagangan, Surabaya juga merupakan kota bahari. Sebagai ...

Pantai Bungus, Padang – Suma
Pantai Bungus merupakan daerah tempat dimana orang melepaskan lelah dari sibuk nya rutinitas ...

Pantai Ujung Batee di Aceh yan
Pantai Ujung Batee cenderung ramai dikunjungi pada pagi hari, dan ombaknya yang lembut ...

Gili Trawangan, Lombok
Ketenaran Gili Trawangan sudah terkenal, bahkan tidak kalah dengan Bali. Bahkan, turis asing ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Bagedur Lebak Banten Serang
Pantai Klara, Ketapang – Lampung
Pantai Ora, Maluku – Ambon
Pantai Atuh Bali – Pasir Putih yan
Pantai Kertasari, Sumbawa – NTB
Pulau Kaung, Sumbawa – NTB
Pantai Nunsui, Kupang – NTT
Pulau Siompu, Baubau – Sulawesi Tengga

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.