Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia 

Published on June 6, 2014 at 3:54pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir putih pantai SenggigiTips, : pasir putih pantai bunakenTips, : pasir putih pantai Hunimua LiangTips, : pasir putih pantai Parai TenggiriTips, : pasir putih pantai plengkungTips, : pantai bunaken

Pantai Senggigi sempat naik daun dan banyak diperbincangkan di kalangan para wisatawan mancanegara karena keindahan pantainya yang luar biasa. Pantai ini terletak 10 km dari pusat Kota Mataram... Read More

Kejernihan Tips : Foto pantai bunaken diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Lamaru Balikpapan – Potensi wisata yang terpendam 

Published on November 19, 2012 at 5:25pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : keindahan-lamaruTips, : pantai-lamaruTips, : perahu-lmaruTips, : langit-di-pantai-lamaruTips, : suasana-pantai-lamaruTips, : kendaraan-lamaru

Dari pusat kota Balikpapan menuju pantai Lamaru, kita bisa melalui jalan Sudirman dan Iswahyudi, bisa pula melalui jalan Ring Road. Kedua jalur ini bertemu di dekat Bandara Sepinggan. Selanjutnya kita bisa menyusuri jalan lurus yang lumayan bagus ke arah Semboja atau Senipah. Kira-kira lima belas kilometer dari bandara, setelah melewati kompleks angkatan udara dan beberapa perusahaan-perusahaan yang cukup terkenal di dunia pertambangan, minyak dan gas yang berjejer di sepanjang kiri kanan jalan, ada belokan ke kanan. Dan sesudah melewati sebuah gapura “Selamat Datang” yang tak terawat dan “pos jaga” tempat membeli tiket masuk sebesar Rp1.000 per orang, kita akan memasuki jalan tak beraspal dan bergelombang. Nah itulah jalan ke pantai Lamaru... Read More

Kejernihan Tips : Foto kendaraan-lamaru diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Maron Semarang 

Published on June 29, 2013 at 2:08am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-maron-di-semarangTips, : signboard-Pantai-MaronTips, : sunset-di-pantai-maronTips, : keramaian-pantai-maron-semarangTips, : dermaga-di-pantai-maronTips, : denah-ke-pantai-maron

Namun sayangnya perawatan lingkungan di pantai ini tidak begitu diperhatikan. Tetapi itu tidak mengurungkan niat para wisatawan untuk mengunjungi pantai yang indah ini. Pantai ini tidak pernah sepi pengunjung, ramai seperti pantai-pantai terkenal lainnya. Ombaknya yang tenang sangat membuat aman bagi anak-anak yang bermain disekitar pantai. Bermain istana pasir bersama si buah hati adalah hal yang menyenangkan pstinya. Dapat juga bermain Volley ball pantai disini, Atau sekedar hanya untuk berjemur, serta aktifitas lain yang biasa dilakukan di pantai... Read More

Kejernihan Tips : Foto denah-ke-pantai-maron diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Modangan, Malang – Jawa Timur 

Published on August 31, 2014 at 10:38am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : indahnya pantai modanganTips, : batuan karang di pantai modanganTips, : pesona keindahan pantai modanganTips, : debur ombak pantai modanganTips, : pantai modanganTips, : pantai modangan - Malang

Di area pantai terdapat pula sungai kecil di sekitaran pantai. Sungai yang oleh warga sekitar dinamakan Sungai Modangan tersebut biasa digunakan untuk irigasi ladang-ladang warga. Airnya pun jernih, walaupun tidak begitu segar, namun cukup untuk membersihkan diri setelah puas bermain air di pantai. Sungai yang masih penuh dengan batu-batu sebesar tubuh sapi tersebut bermuara akhir di Pantai Modangan... Read More

Kejernihan Tips : Foto pantai modangan - Malang diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 12, 2014 at 1:04am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Suasana Senja hari di Pantai Marina, BatamTips, : Fasilitas Hiburan di Pantai Marina, BatamTips, : Dermaga Pantai Marina, BatamTips, : Hamparan Pasir Pantai Marin, BatamTips, : Banana Boat di Pantai Marina, Batam

Di beberapa bagian kawasan Pantai Marina terdapat taman-taman yang di dekorasi sedemikian rupa yang berfungsi untuk menambah keindahan ataupun sebagai tempat bersantai dengan tata taman yang hijau. Selain itu juga terdapat arena permainan bagi anak-anak seperti ayunan dan beberapa permainan lainnya. Disamping sebagai arena permainan anak-anak, taman ini juga dimanfaatkan menjadi salah satu objek potret kamera para fotografer untuk mengabadikan moment-moment tertentu seperti moment Pre Wedding ataupun moment foto-foto pengunjung... Read More

Kejernihan Tips : Foto Banana Boat di Pantai Marina, Batam diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Gurah, Blitar – Jawa Timur 

Published on August 29, 2014 at 3:51pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai serang blitarTips, : Taman air SumberudelTips, : gua embultukTips, : pantai jolosutroTips, : pantai tambakrejoTips, : pantai gorah - Blitar

Pantai Serang Blitar – Ds. Serang Kec. Panggungrejo.. Read More

Kejernihan Tips : Foto pantai gorah - Blitar diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tropical, Sumbawa – NTB 

Published on August 14, 2014 at 1:05pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Keindahan Pantai TropicalTips, : Pesisir Pantai TropicalTips, : Pantai TropicalTips, : Suasana Senja di Pantai TropicalTips, : Panorama Pantai Tropical

Untuk sampai ke Sumbawa ini sendiri perjalanannya juga cukup memakan waktu, karena anda harus pergi ke Lombok terlebih dahulu agar bisa sampai ke Pulau Sumbawa ini. Untuk berhemat, anda bisa naik bus dari Jakarta ke Lombok, untuk ini anda harus merogoh kocek kurang lebih sebesar Rp 400.000 per orangnya, meski begitu waktu tempuh dari jakarta ke Lombok akan memakan waktu dua hari, cukup melelahkan memang... Read More

Kejernihan Tips : Foto Panorama Pantai Tropical diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah 

Published on May 30, 2014 at 8:45pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai lalosTips, : hamparan pasir pantai lalosTips, : wisatawan di pantai lalosTips, : keindahan panorama pantai lalosTips, : suasana senja hari di pantai lalos

Untuk alternatif tempat beristirahat, disediakan semacam balai-balai sederhana yang bisa disewa kisaran harga Rp 15.000... Read More

Kejernihan Tips : Foto suasana senja hari di pantai lalos diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pulau Bokor, kepulauan seribu – DKI Jakarta 

Published on September 27, 2014 at 3:28pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesta laut Pulau BokorTips, : Pemandangan Pulau BokorTips, : menara pulau bokorTips, : Kondisi Alam Pulau Bokor

Pulau Bokor seluas 18 ha terletak di sebelah Utara Teluk Jakarta (sebelah barat Pulau Rambut). Secara geografis terletak antara 106°41′ Bujur Timur dan 5°57’Lintang Selatan... Read More

Kejernihan Tips : Foto Kondisi Alam Pulau Bokor diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Widuri Pemalang – Cocok untuk Wisata Keluarga 

Published on November 11, 2012 at 9:17am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-widuri-pemalangTips, : sunset-pantai-widuriTips, : Pemandangan-pasir-pantai-widuriTips, : waterboom-pantai-widuriTips, : jembatan-pantai-widuriTips, : pintu-gerbang-pantai-widuri

Bagi sebagian pengunjung, bermain air di pantai merupakan favorit mereka, terutama anak-anak yang tampak begitu asik menikmati bermain air di pantai lepas. Menggunakan pelampung kecil, anak-anak juga bisa berenang di tepian pantai dengan pengawasan orang tua tentunya agar tidak ada kecelakaan.

Widuri Water Park (WWP)

Wahana wisata air Widuri Water Park (WWP) kian menambah ramai pengunjung di pantai ini. Memiliki 5 wahana utama yaitu Little Rip (Boomerang), Lazy River (Kolam Arus), Spray Ground (Arena Bermain Anak), Water Slide (Seluncur Air) dan Wahana Wisata Bahari menjadikan Widuri Water Park sebagai satu-satunya icon Water Boom dengan berbagai wahana air di sekitar kawasan Pantura... Read More

Kejernihan Tips : Foto pintu-gerbang-pantai-widuri diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Lhok Nga di Banda Aceh
Pantai Lhok Nga ini terbilang sangat ramai di hari-hari libur, mulai dari siang ...

Gili Nanggu, Lombok Barat R
Tak banyak yang mengetahui bahwa Pulau Lombok tak hanya memiliki gili yang berjumlah ...

Pantai Permisan, Nusakambangan
Mendengar kata Nusakambangan biasanya orang mengasumsikan sebagai tempat yang menyeramkan. Memang tidak salah ...

Taman Wisata Alam Pulau Dua, S
Wisata bahari merupakan salah satu tujuan wisata menarik yang tak jarang menjadi tujuan ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Teluk Bima, Sumbawa – NTB
Pulau Tikus – Bengkulu
Pantai Madale, Poso – Sulawesi Ten
Pantai Sindangkerta, Tasikmalaya – Jaw
Pantai Pasir Padi, Pangkalpinang –
Pantai Ngetun, Gunungkidul – Yogyakart
Pantai Amai, Jayapura – Papua
Pulau Farondi, Raja Ampat – Papua

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.