7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik 

Published on June 6, 2014 at 4:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak di pantai CimajaTips, : ombak di pantai PlengkungTips, : ombak di pantai MarosiTips, : ombak di pantai di UluwatuTips, : ombak di pantai ombak Ombak TujuhTips, : ombak di pantai tanjung setia

Sebagai negara maritim, Indonesia punya banyak pantai dengan debur ombak yang lengkap. Mulai dari tenang, sedang, sampai besar semua ada di sini. Oleh sebab itu, tidak heran kalau banyak peselancar dunia yang penasaran untuk menaklukan ombak milik Ibu Pertiwi... Read More

Kejernihan Tips : Gambar ombak di pantai tanjung setia diatas, adalah hal penting dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Payung, Bengkayang – Lombok Tengah 

Published on May 30, 2014 at 9:15am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai-batu-Payung-Pontianak-30Tips, : Batu-payung-LombokTips, : booluyouleTips, : Hamparang-pasir-pantai-batu-payung-39Tips, : takjub-melihat-Pantai-Batu-Payung-94Tips, : wahana di pantai batu payung

Resort Batu Payung Village, di pantai ini memberikan fasilitas penginapan, restoran, minimarket, dan persewaan kuda. Kegiatan seperti diving atau menyelam untuk melihat terumbu-terumbu karang dan keindahan bawah laut, memberikan kelebihan tersendiri dari obyek wisata ini... Read More

Keelokan Tips : Potret wahana di pantai batu payung diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tablolong & Gua Kristal, Kupang – NTT 

Published on June 19, 2014 at 5:32pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : sunset di pantai tablolongTips, : gua kristal - airnya jernih dan tenangTips, : karang-tablolong nusa tenggara timurTips, : pasir pasir tebal dan batu karang, lopo - lopoTips, : pintu masuk gua kristalTips, : kolam kecil di dalam gua kristal

Dari ketiganya Karang Beatrix yang memiliki populasi ikan terbanyak... Read More

Keelokan Tips : Potret kolam kecil di dalam gua kristal diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Harapan Nusa Tenggara Timur 

Published on October 8, 2012 at 5:34am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai harapan nusa tenggara timur

Untuk berwisata ke pantai harapan, perusahaan membuka untuk umum karena memang tujuannya untuk kepentingan masyarakat. “Pembangunan pantai harapan juga sebagai salah satu mendekatkan diri antara perusahaan dengan masyarakat. Yang penting masyarakat senantiasa menjaga ketertiban,” katanya... Read More

Keelokan Tips : Potret pantai harapan nusa tenggara timur diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tanjung Kelayang, Belitung – Bangka 

Published on July 25, 2014 at 11:38am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Suasana Pesisir Pantai tanjung kelayangTips, : Hamparan Pasir Putih Pantai tanjung kelayangTips, : Suasana Sena di Pantai tanjung kelayangTips, : Keindahan Pantai tanjung kelayangTips, : Pantai tanjung kelayangTips, : batu garuda

Sekalipun tak sepopuler Pantai Tanjung Tinggi yang memang sudah menjadi brand film Laskar Pelangi, bukan berarti Pantai Tanjung Kelayang tak rupawan. justru Pantai Tanjung Kelayang adalah pantai favorit selama liburan di Pulau Belitung... Read More

Keelokan Tips : Potret batu garuda diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Toyolawa, Lahewa – Pulau Nias 

Published on July 25, 2014 at 7:57pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Lapangn Volly Pantai Di Pantai ToyolawaTips, : Pantai Toyolawa LahewaTips, : Panorama Pantai ToyolawaTips, : Suasana Senja di Pantai Toyolawa

Selain itu, di salah satu bagian Pantai Toyolawa juga terdapat beberapa batuan karang yang tampak menghiasi garis pantai. Perlu diketahui, bebatuan karang tersebut merupakan bebatuan karang yang dihasilkan oleh sebuah peristiwa alam yang pernah terjadi di Pulau Nias, sehingga kini keberadaan bebatuan karang tersebut memberikan nilai tambah tersendiri bagi objek wisata Pantai Toyolawa ini... Read More

Keelokan Tips : Potret Suasana Senja di Pantai Toyolawa diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Semenanjung Totok, Ratatotok – Sulawesi Utara 

Published on November 14, 2014 at 11:05am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : batu permata labladorTips, : Terumbu karang di semenanjung TotokTips, : Panorama Semenanjung TotokTips, : Penyu di Semenanjung TotokTips, : suasana bawah laut Semenanjung Totok

Karena kalau jalur biasa tidak sampai ke Semenanjung Totok. Biasanya menuju Semenanjung Totok para diver mulai menyewa perahu motornya dari pelabuhan Lakban supaya lebih puas dalam menjelajahinya. Oya, untuk persiapan sebelum sampai di Semenanjung Totok sebaiknya anda membawa sendiri peralatan snorkeling dan diving, untuk menyewanya sangat mudah dan sangat banyak ditemukan di Manado dan sekitarnya... Read More

Keelokan Tips : Potret suasana bawah laut Semenanjung Totok diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Gosong, Singkawang – Kalimantan Barat 

Published on July 8, 2014 at 9:50am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : panorama pantai gosongTips, : hamparai pasir putih di pantai gosongTips, : keindahan pantai gosongTips, : pantai gosong

Anehnya, bagaimana mungkin monyet bertahan hidup disana, Bahkan pohon buah pun tidak ditemukan. Dan yang aneh lagi, anda akan menemui satu ekor monyet dengan warna sedikit keabu-abuan yang menurut warga setempat dianggap keramat. Pantai ini akan terlihat sangat eksotis jika dilihat dari ketinggian Tebing Bunga, dalam sekejap anda pasti merasa ingin terjun langsung menuju pantai alami ini... Read More

Keelokan Tips : Potret pantai gosong diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Nipah, Lombok – Nusa Tenggara Barat 

Published on June 28, 2014 at 11:27pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai tanjung nipahTips, : sunset di panti tanjung nipahTips, : pesona pantai tanjung nipah

Pantai Nipah masih satu arah dengan Senggigi, Anda tinggal mengikuti jalan hingga menemukan papan penunjuk bertuliskan “Nipah” di sebelah kiri. Perjalanan yang dilalui cukup menantang, apalagi jika menggunakan sepeda motor. Kita akan melalui jalan aspal mulus berkelok dan naik turun. Di tepi kanan dan kiri jalan berdiri tempat-tempat nongkrong bagi mereka yang ingin menikmati pemandangan, deburan ombak dan perahu-perahu nelayan yang hilir mudik... Read More

Keelokan Tips : Potret pesona pantai tanjung nipah diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Wediombo Gunung Kidul Yogya 

Published on November 15, 2012 at 11:16pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-wediomboTips, : pasir-pantai-wediomboTips, : pantai-wedi-omboTips, : air pantai di wediomboTips, : wedi-ombo-beachTips, : batu-karang-wediombo

Terletak kurang lebih 30 km ke arah selatan kota Wonosari, Gunungkidul, Yogyakarta. Pantai Wediombo terletak di Desa Jepitu, Kecamatan Girisubo, Kabupaten Daerah Tingkat II Gunungkidul. Asal kata Wediombo dari bahasa jawa yang artinya wedi : pasir dab ombo : luas, dan bila di satukan menjadi pantai yang pasirnya luas. Itu memang benar, pasir putih yang membentuk teluk dan membentang dari ujung selatan ke utara dan menghadap ke barat sangat luas... Read More

Keelokan Tips : Potret batu-karang-wediombo diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Pasir Dua, Jayapura 
Pantai Pasir Dua – Memang cukup jauh dari keramaian kota Jayapura, namun itulah ...

Pantai Lenggoksono, Malang 
Kabupaten Malang memang layak menjadi destinasi favorit wisata yang datang ke Malang raya. Potensi ...

Pantai Kukup Gunung Kidul Yogy
Pantai Kukup merupakan pantai yang berpasir putih yang indah dan luas, terdapat aneka ...

Pulau Siladen, Manado – Sula
Pulau Siladen merupakan salah satu pulau di kepulauan taman laut bunaken. Berbeda dengan ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Ama Hami, Bima – NTB
Pulau Buton – Sulawesi Tenggara
Pantai Badur, Madura – Jawa Timur
Pantai Paradiso, Sabang – Sumatera Uta
Pantai Duta Wisata Lampung – Tempa
Gili Air, Lombok – NTB
Gili Kapal, Lombok – NTB
Pulau Wetar ( Pulau terluar Indonesia )

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.