Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 12, 2014 at 1:04am By tanzil - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : Hamparan Pasir Pantai Marin, BatamKepulauan Riau, : Banana Boat di Pantai Marina, BatamKepulauan Riau, : Fasilitas Hiburan di Pantai Marina, BatamKepulauan Riau, : Dermaga Pantai Marina, BatamKepulauan Riau, : Suasana Senja hari di Pantai Marina, Batam

Berbicara tentang wisata Pulau Batam, Wisata Bahari adalah salah satu objek wisata yang terpopuler di Pulau ini. Beragam wisata bahari dengan mudah dapat kita temukan di Pulau ini, sebab pulau ini mempunyai kurang lebih 340 pulau kecil yang terletak di sekelilingnya... Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto Suasana Senja hari di Pantai Marina, Batam diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Pantai Trikora, Bintan – Batam 

Published on July 25, 2014 at 8:01pm By tanzil - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : Keindahan Pantai TrikoraKepulauan Riau, : Panorama Pantai TrikoraKepulauan Riau, : Pantai Trikora Pulau BintanKepulauan Riau, : pondok peristirahatan di Pantai TrikoraKepulauan Riau, : Pesona Pantai TrikoraKepulauan Riau, : Pesisir Pantai Trikora

Nama pantai tersebut adalah Pantai Trikora. Sebahagian besar masyarakat Kepulauan Riau sudah tidak asing dengan pantai yang satu ini. Meskipun tidak tahu asal usulnya dinamakan Pantai Trikora, karena tidak ada satupun papan nama yang bertuliskan nama pantai ini... Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto Pesisir Pantai Trikora diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan 

Published on October 9, 2012 at 4:38am By PasirPantai.com - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : sunset-di-Pantai-Jimbaran-BaliKepulauan Riau, : restoran-di-pantai-jimbaran-baliKepulauan Riau, : Pantai-Jimbaran-Bali-4Kepulauan Riau, : Pantai-Jimbaran-Bali-3Kepulauan Riau, : Pantai-Jimbaran-Bali-2Kepulauan Riau, : Pantai-Jimbaran-Bali

Berbagai sarana dan fasilitas disedikaan oleh pengelola wisata Jimbaran dan Kedonganan untuk menunjang dan memuaskan berbagai aktifitas pengunjung seperti café, lokasi parkiran, hotel, perahu sewa, maupun perlengkapan untuk berselancar. Berbagai hidangan khas pantai pun biasa tersaji bagi pengunjung yang berniat menikmati indahnya sunset sambil makan malam (dinner), seperti lobster, kepiting, cumi, kerang rebus, dengan berbagai aneka rasa dan aroma yang merupakan perpaduan antara citarasa Bali dan internasional... Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto Pantai-Jimbaran-Bali diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Pantai Marina Semarang 

Published on June 24, 2013 at 1:04pm By PasirPantai.com - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : Pinggir-pantai-marina-semarangKepulauan Riau, : dermaga-pantai-marinaKepulauan Riau, : batu-pantai-marina-semarangKepulauan Riau, : pengunjung-pantai-marinaKepulauan Riau, : sunset-di-pantai-marina-semarangKepulauan Riau, : wisata-di-pantai-marina

Pantai Marina merupakan salah satu taman rekreasi pantai di Kota Semarang, bersebelahan dengan arena PRPP dan Mareokoco, setelah perumahan Puri Anjasmoro Semarang, Kecamatan Semarang utara. Di pantai ini, pengunjung bisa naik perahu keliling pantai, memancing atau sekedar sekedar santai beristirahat sambil menikmati keindahan pantai dan deburan ombak. Di sisi utara agak ke timur, air lautnya sedikit kecoklatan saat musim hujan, karena di sisi timur pantai ini bermuaranya sungai banjir kanal barat... Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto wisata-di-pantai-marina diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Pantai Talise, Palu – Sulawesi Tengah 

Published on June 21, 2014 at 6:07pm By tanzil - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : jembatan palu sulawesiKepulauan Riau, : pesona Pantai TaliseKepulauan Riau, : pantai taliseKepulauan Riau, : jembatan merah pantai taliseKepulauan Riau, : sunset yang mengagumkan di pantai talise

Tidak jauh dari obyek wisata di sulawesi tengah, wisatawan dapat melihat Jembatan Palu IV yang berwarna kuning.

Lokasi

Pantai Talise berada di sepanjang Jalan Rajamoli sampai Jalan Cut Mutia, Palu, Sulawesi Tengah.

Akses

Sangatlah mudah untuk menuju obyek wisata di sulawesi ini, karena lokasinya berada di Kota Palu. Jika Anda dari Bandara Udara Palu berjarak sekitar 4 km yang bisa ditempuh dengan menggunakan transportasi umum maupun kendaraan pribadi.

Fasilitas dan Akomodasi

Karena letaknya yang berada di pusat kota, wisatawan yang berkunjung ke pantai ini sangat mudah untuk mendapatkan fasilitas dan akomodasi hotel yang dekat dengan obyek wisata. Kurang lebih berjarak sekitar 1 km, Anda sudah dapat menemukan hotel atau losmen... Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto sunset yang mengagumkan di pantai talise diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Pantai Teluk Makmur, Dumai – kepulauan riau 

Published on July 25, 2014 at 6:21pm By tanzil - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : Pesisir Pantai Teluk MakmurKepulauan Riau, : Panorama Pantai Teluk MakmurKepulauan Riau, : Suasana Pondok di tengah Pantai Teluk MakmurKepulauan Riau, : Suasana senja di pantai teluk makmur

Meskipun ada banyak batuan yang disusun disepanjang bibir pantai, namun Pantai Teluk Makmur masih mempunyai daratan berpasir yang merupakan ciri khas pantai pada umumnya. Sehingga pengunjung yang datang ke pantai ini masih memperoleh ruang untuk bermain atau sekedar bersantai diatas pasir pantai. Sayangnya disekitar pasir pantai ini ada beberapa batuan yang menyebar diatasnya... Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto Suasana senja di pantai teluk makmur diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Pantai Rantung, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 1:43pm By tanzil - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : Ombak YoyoKepulauan Riau, : Sunset di Pantai RantungKepulauan Riau, : Hamparan pasir di pesisir Pantai RantungKepulauan Riau, : cafe di Pantai RantungKepulauan Riau, : Pemandangan Pantai RantungKepulauan Riau, : Bermain Ombak Pantai Rantung

Tentunya akan sangat menyenangkan bila bisa menghabiskan waktu dengan berlibur di pantai pribadi bersama dengan keluarga dan juga teman-teman tercinta. Nah, kalau anda mengunjungi Pantai Rantung ini, maka anda bisa merasakan sensasi seperti itu, dan tentunya liburan anda akan menjadi pengalaman yang sangat menarik... Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto Bermain Ombak Pantai Rantung diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Pantai Dan Desa Nepa, Madura – Jawa Timur 

Published on July 17, 2014 at 9:08am By tanzil - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : Kumpulan Kera Di Pulau KeraKepulauan Riau, : Hamparan Pasir Di Pantai nepaKepulauan Riau, : Panorama Pantai NepaKepulauan Riau, : panorama Senja Di Pantai NepaKepulauan Riau, : Gerbang Pulau Kera

Pantai Nepa adalah salah satu pantai yang masih menyimpan keindahan alam serta masih sangat asli. Suasana pantai yang tenang ditemani suara deburan ombak, merupakan salah satu daya tarik wisata bagi anda yang menyukai ketenangan. Walaupun belum dioptimalisasi potensinya oleh pemerintah setempat, namun tak jarang ada banyak wisatawan yang berdatangan untuk menikmati suasana di Pantai Nepa... Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto Gerbang Pulau Kera diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Pantai Leli Pulau Rote – Seindah Namanya 

Published on September 15, 2012 at 2:29am By PasirPantai.com - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : Pantai Leli Pulau RoteKepulauan Riau, : Pantai Leli Pulau Rote KarangKepulauan Riau, : Pantai Leli Pulau RoteKepulauan Riau, : Pantai Leli Pulau Rote Terumbu

Ketika menginjakkan kaki di pasir putihnya, percaya atau tidak, seperti dikomando tangan kita akan langsung bergerak memungut cangkang2 mungil berwarna-warni di bawah kaki karena benda itu sangat amat banyak sekali terhampar sepanjang kaki memijak. Dari yang warnyanya seragam sampai yang antik-antik, yang seperti batik, yang seperti lukisan, yang polos mengkilap, berbagai macam motif dan warnanya yang tak tau dari mana datangnya, terlalu sayang untuk dilewatkan begitu saja. Bahkan kita bisa memungut cangkang2 itu di tepian laut yang dangkal, karena airnya sangat amat jernih, jelas sekali melihat cangkang2 itu dari atas. Setiap kali ombak menghempas mengakhiri perjalanannya di daratan, saat itu juga cangkang2 ini terhempas terdampar membentuk bekas cakaran ombak di bibir pantai. By the way, kalau sangat terpesona, boleh pungut beberapa buat dibawa pulang tapi jangan sampe berkantong2 ya, eksploitasi itu namanya. Hehe….. Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto Pantai Leli Pulau Rote Terumbu diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Pantai Lagoi, Batam – Kepulauan Riau 

Published on May 30, 2014 at 8:31pm By tanzil - Filed under Kepulauan Riau
Kepulauan Riau, : pesisir pantai lagoiKepulauan Riau, : pesona pantai lagoiKepulauan Riau, : resort di pantai lagiKepulauan Riau, : hamparan pasir di pantai lagoiKepulauan Riau, : pemandangan resort pantai lagoiKepulauan Riau, : pantai lagoi

Keberadaan Objek Wisata Pantai Lagoi Bintan ini di dukung juga dengan keindahan alam lainnya yang tidak kalah menarik, yaitu Sungai Sebong, hutan mangrove, dan berbagai macam resort. Saat mengunjungi kawasan Objek Wisata Pantai Lagoi, Anda dapat menyaksikan deburan ombak sambil mandi, berenang, berendam, atau menyelam menyusuri keindahan dasar laut. Setelah puas menikmati aktifitas air, Anda dapat berjemur di atas hamparan pasir putihnya sembari menikmati hangatnya sinar matahari... Read More

Pesona Kepulauan Riau : Foto pantai lagoi diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau, yang termasuk dalam Kategori Kepulauan Riau.

Artikel Terbaru:

Pulau Bokor, kepulauan seribu
Keberadaan Pulau Rambut atau yang juga dikenal dengan nama Pulau Burung sebagai tempat ...

Pantai Tureloto, Nias – Suma
Pulau Nias, berbicara tentang keindahan alam yang terdapat di pulau ini mungkin tidak ...

Pantai Natsepa Ambon
Pantai Natsepa berada di Desa Suli Kecamatan Salahutu Kabupaten Maluku Tengah, merupakan lokasi ...

Pantai Licin, Malang – Jawa
Pantai merupakan wisata alam yang selalu menarik untuk di kunjungi. Selain Pantai Sendang ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pulau Khayangan, makasar – Sulawesi Se
Pantai Balat, Sumbawa – NTB
Pantai Wisidi Kutanya Gresik – Jaw
Pantai Selong Belanak, Lombok – NT
Pantai Randusanga Indah, Brebes – Jawa
Pantai Namalatu, Ambon – Maluku
Pantai Teluk Makmur, Dumai – kepulauan
Pantai Melayu, Batam – Kepulauan Riau

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.