Biasanya perairan di sekitar Pulau Sibaranun ini mulai berombak tinggi di bulan Maret hingga bulan Oktober, maka pada bulan-bulan tersebut banyak sekali para peselancar yang berasal dari Eropa maupun Australia yang berkunjung ke pulau ini... Read More
Akan lebih bagus jika anda pergi beramai-ramai, maka perahu tersebut bisa anda sewa untuk rombongan anda saja, dan biasanya juga akan mendapatkan diskon harga dari si empunya... Read More
Di area pulau ini, sudah disediakan fasilitas pelengkap. Seperti tempat parkir resmi, sehingga anda bisa merasa aman meninggalkan kendaraan anda. Toilet juga sudah cukup banyak di sini, yakni sekitar enam buah. Karena Aceh merupakan provinsi yang kental dengan agama, tentunya sudah disediakan juga tempat untuk beribadah yakni disediakannya tempat solat bagi para wisatawan yang datang di jam-jam solat... Read More
Pulau Kaja terletak di kelurahan Sei Gohong Kecamatan Bukit Batu, yang kira-kira 40 Km dari ibukota Propinsi Kalimantan Tengah, Palangka Raya. Dibatasi oleh 2 sungai yaitu Sungai Rungan di bagian Timur dan Terusan Kaja di bagian Barat... Read More
Pesona alam yang terdapat di Pulau Jemur sungguh terlihat begitu mempesona. Kita dapat menyaksikan hamparan pantai dengan beberapa vegetasi jenis tanaman, membentang luas dan indah berpadu dengan butiran pasir yang berwarna kuning bersih... Read More
Artikel Terbaru:
Raja Ampat yang MempesonaSebagai seorang travel blogger, setiap kesempatan libur saya gunakan untuk menjelajahi lokasi-lokasi baru ...
Taman Wisata 17 Pulau, Riung âWilayah NTT saat ini dijadikan sebagai salah satu destinasi wisata khususnya wisata laut ...
Surga Dunia di Karimun JawaMendengar kata pantai dan laut, pasti yang terlintas di pikiran anda adalah Bali, ...
Pantai Jelenga, Sumbawa –Sumbawa memiliki banyak sekali pantai indah yang menghadirkan kepuasan tersendiri bagi penikmatnya. Jika ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.