Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh 

Diposting pada 24 August 2014 - Oleh tanzil - Kategori Aceh
Aceh , Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh : hamparan pasir pantai ulee rubek
Aceh , Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh : Air Terjun Blang KolamAceh , Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh : pantai ulee rubek - lhokseumaweAceh , Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh : tugu cot pliengAceh , Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh : pemandian krueng sawangAceh , Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh : pantai ulee rubekAceh , Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh : hamparan pasir pantai ulee rubek

Dari pantai ini, anda bisa melihat sunset jikalau sore, jadi selagi bertamasya ria bersama keluarga, anda juga bisa menikmati indahnya panorama yang indah itu. Pantai ini juga termasuk agak dangkal, tapi bagi anak-anak, tentu masih harus dijaga oleh orang tuanya agar tidak terseret ombak hingga ke tengah... Read More

Pantai Ule, Pulau Sumbawa.- Nusa Tenggara Barat 

Diposting pada 24 August 2014 - Oleh tanzil - Kategori Bali & NTB
Bali & NTB , Pantai Ule, Pulau Sumbawa.- Nusa Tenggara Barat : perpaduan pasir putih dan biru laut di pantai ule

Pantai ini sering dijadikan wisata singkat untuk mengisi liburan akhir pekan masyarakat sekitar Bima, sehingga tergolong ramai khususnya pada akhir pekan. Pantai yang menghadap langsung ke Teluk Bima ini, memiliki udara yang sejuk karena ditumbuhi banyaknya pepohonan yang bisa dijadikan sebagai tempat bersantai ataupun berteduh... Read More

Pantai Ujong Blang, Lhokseumawe – Aceh 

Diposting pada 24 August 2014 - Oleh tanzil - Kategori Aceh
Aceh , Pantai Ujong Blang, Lhokseumawe – Aceh : pantai ujong blang

Untuk masuk ke area pantai Ujong Blang ini, maka pengunjung akan dikenakan tiket masuk. Jika pengunjung datang kesini pada waktu lebaran, maka harga tiket masuk pun akan naik. Seperti tiket masuk untuk sepeda motor, saat lebaran akan dikenakan biaya sebesar Rp.5.000, sedangkan untuk mobil pribadi akan dikenakan tiket sebesar Rp.10.000, jika pengunjung datang berombongan maka akan dikenakan biaya tiket sekitar Rp.15.000 sampai Rp.20.000... Read More

Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara 

Diposting pada 24 August 2014 - Oleh tanzil - Kategori Sumatera Utara
Sumatera Utara , Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara : pantai tureloto
Sumatera Utara , Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara : pantai tureloto - niasSumatera Utara , Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara : bukti bahwa pantai tureloto adalah laut matinya IndonesiaSumatera Utara , Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara : batu karang di pantai turelotoSumatera Utara , Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara : perpaduan pasir putih, laut biru dan batu karang di pantai turelotoSumatera Utara , Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara : birunya air laut di panta turelotoSumatera Utara , Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara : pantai tureloto

Wisata.. Read More

Pantai Bungus, Padang – Sumatera Barat 

Diposting pada 24 August 2014 - Oleh tanzil - Kategori Sumatera Barat
Sumatera Barat , Pantai Bungus, Padang – Sumatera Barat : pantai bungus

Pantai Bungus merupakan daerah tempat dimana orang melepaskan lelah dari sibuk nya rutinitas kota yang semakin padat . Jadi di sinilah tempat nya yaitu pantai bungus, dengan beragam keindahan yang bisa di nikmati oleh semua wisatawan dari domestic maupun manca Negara... Read More

Artikel Terbaru:

Pantai Pamayangsari, Tasikmala
Pantai Pamayangsari merupakan salah satu Obyek wisata bahari yang ada di wilayah Kabupaten ...

Pantai Firdaus Kema, Minahasa
Pantai Firdaus terletak di desa Kema Dua, Kecamatan Kema, Kabupaten Minahasa Utara. Jarak dari ...

Gili Laba, Sumbawa Timur ̵
Taman Nasional Komodo merupakan gugusan kepulauan yang terletak di sekitar perairan Sumbawa dan ...

Pantai Kampung Baru, Bulungan
Berjarak sekitar kurang lebih 90 Km dari kota Tanjung Selor, Kampung Baru-Mangkupadi merupakan ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Waiwo, Raja Ampat – Papua
Pulau Tomia, Wakatobi – Sulawesi Tengg
Pantai Bagus di Lampung
Pantai Ora, Maluku – Ambon
Pantai Karang Tirta, Ciamis – Jawa
Pantai Klayar Pacitan Jawa Timur
Pantai Bandengan (Tirta Samudera) Jepara
Pantai Talang Siring, Madura – Jawa Ti

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.