Wisata Pantai Lasiana, Kupang – NTT 

Published on June 20, 2014 at 10:11pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : sunset lasianaTips, : Pantai lasiana NTTTips, : Pantai-lasianaTips, : Sunset Pantai LasianaTips, : panorama sunset Pantai LasianaTips, : pantai tanjung bastian

Bisa saja menggunakan motor ojek sebagai alternatif pilihan anda, tentunya dengan tarif yang disepakati bersama. Fasilitas areal parkir yang juga disediakan di pantai lasiana ini menjadi pertimbangan yang menarik juga bagi anda yang menggunakan kendaraan pribadi. Fasilitas mck juga tersedia didalam areal wisata pantai lasiana ini, selain keberadaan homestay, ciri khas areal wisata yang dikemas secara profesional... Read More

Kecantikan Tips : Foto pantai tanjung bastian diatas, adalah isi dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai waijarangTips, : Sunset Pantai LasianaTips, : Pesona Pantai MandorakTips, : tablolong beach - kupang nttTips, : bebatuan pantai-kolbanoTips, : Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur Indonesia

Pantai Tablolong terletak di desa Tablolong, kecamatan Kupang Barat, Kotamadya Kupang, Nusa Tenggara Timur. Pantai ini menyimpan seribu keindahan yang memikat mata, mulai dari karang pantainya, bakau serta birunya laut... Read More

Keajaiban Tips : Gambar Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur Indonesia diatas, adalah bagian dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Ora, Maluku – Ambon 

Published on July 12, 2014 at 12:45pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : snorkling Pantai OraTips, : bersantai sambil menikmati pemandangan pantai Ora, Ora beach resortTips, : pantai OraTips, : ora beach resortTips, : Pantai Ora, Maluku TengahTips, : nikmatnya berenang di pantai Ora

Kita dapat menggunakan alternatif lain untuk menuju Pantai Ora, yaitu dengan cara menyewa mobil dari Bandara Patimura Ambon dan langsung menuju ke Desa Sawai dengan perjalanan melewati Kabupaten Seram dan Kabupaten Maluku Tengah. Tetapi sebaiknya kita melakukan negosiasi terlebih dahulu karena perjalanan menuju Desa Sawai cukup jauh dan membutuhkan waktu sekitar 1 hari 1 malam... Read More

Keajaiban Tips : Gambar nikmatnya berenang di pantai Ora diatas, adalah bagian dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Teupin Layeu dan Pantai Teupin Sirkui, Sabang – Sumatera Utara 

Published on July 4, 2014 at 12:58pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesoana pantai Teupin SirkuiTips, : aktivitas menyenangkan menjelajahi kekayaan bawah laut pantai Teupin SirkuiTips, : keindahan perairan pantai Teupin SirkuiTips, : pesona pantai Teupin SirkuiTips, : pantai Teupin SirkuiTips, : pesona bawah laut pantai candidasa

Jika pada musim liburan, pengunjung pun akan semakin bertambah. Untuk itu jika pengunjung datang kesini lebih baik membeli bekal makanan dan minuman saat berada di kota. Karena pada musim itu seluruh kedai-kedai yang menjual makanan dan minuman akan selalu ramai oleh pengunjung lain... Read More

Keajaiban Tips : Gambar pesona bawah laut pantai candidasa diatas, adalah bagian dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan 

Published on October 9, 2012 at 4:38am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : Pantai-Jimbaran-Bali-4Tips, : Pantai-Jimbaran-Bali-3Tips, : Pantai-Jimbaran-BaliTips, : restoran-di-pantai-jimbaran-baliTips, : Pantai-Jimbaran-Bali-2Tips, : sunset-di-Pantai-Jimbaran-Bali

Kawasan Jimbaran dan Kedonganan memang dikenal sebagai sentra jajanan makanan laut. Lidah pengunjung pun sangat dimanjakan dengan berbagai menu dan masakan yang tersedia dengan harga yang bisa dikatakan terjangkau. Harga per porsinya pun bervariasai, sangat tergantung dari berapa berat ikan atau binatang laut lainnya yang dipesan. Begitu juga dengan pelayanan yang tersedia sangat profesional dan sangat faham kebutuhan tiap-tiap pengunjung. Secara umum, waktu yang diperlukan antara memesan dengan menunggu hidangan tiba hanya sekitar 30 menit... Read More

Keajaiban Tips : Gambar sunset-di-Pantai-Jimbaran-Bali diatas, adalah bagian dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Toronipa, Kendari – Sulawesi Tenggara 

Published on July 25, 2014 at 7:24pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pondok ( gazebo ) di Pantai ToropinaTips, : Hampiran pasir putih Pantai ToronipaTips, : Panorama Pantai ToropinaTips, : Pesisir Pantai ToropinaTips, : Suasana di pesisir Pantai ToropinaTips, : Banana Boat di Pantai Toropina

Pantai Toronipa berada sekira 14 km ke arah timur laut Kota Kendari atau setengah jam perjalanan melewati Kota Lama. Anda disarankan menggunakan kendaraan roda empat yang tinggi karena keadaan jalan utama menuju destinasi relatif belumlah baik. Pantai Toronipa juga dapat diakses menggunakan kendaraan umum... Read More

Keajaiban Tips : Gambar Banana Boat di Pantai Toropina diatas, adalah bagian dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pulau Datu, Tanah Laut – Kalimantan Selatan 

Published on September 27, 2014 at 3:50pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Gerbang Masuk Pulau DatuTips, : Pulau DatuTips, : Keindahan Bawah Laut Pulau DatuTips, : Suasana Pesisir Pantai Pulau Datu

Mereka yang datang ke Pulau Datu tidak hanya ingin menikmati panorama alam. Beberapa ada juga yang datang khusus untuk mengunjungi makam Datu Pamulutan. Datu atau yang di daerah Jawa disebut dengan Sunan adalah gelar kehormatan bagi para ulama yang telah berjasa menyebarkan Islam diseluruh penjuru Nusantara. Karena sering dikunjungi oleh para peziarah, akhirnya makam ini direnovasi oleh pemerintah daerah Kabupaten Tanah Laut. Sekarang lokasi makam berada dalam ruangan dengan tangga di keempat sisi bangunan... Read More

Keajaiban Tips : Gambar Suasana Pesisir Pantai Pulau Datu diatas, adalah bagian dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Madasari, Ciamis – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 2:38pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : paket wisata green valley citumangTips, : ombak pantai madasariTips, : sepinya pantai madasariTips, : tempat untuk campingTips, : wisata alam citumang pangandaranTips, : green canyon

Pantai Madasari menyajikan panorama alam yang sangat indah dengan dihiasi pulau-pulau kecil berpadu dengan hijaunya dataran Desa Masawah.  Selain itu, Anda juga akan terpukau oleh keindahan antara perpaduan laut dan bukit karang dengan deburan ombak yang besar seakan-akan mengajak Anda untuk melepas lelah dan melupakan segala rutinitas yang biasa dilakukan sehari-hari... Read More

Keajaiban Tips : Gambar green canyon diatas, adalah bagian dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Barombong Makassar 

Published on September 18, 2012 at 1:06pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai barombong

Seperti Pantai – pantai di Kota Makassar pada umum nya, Pantai Barombong juga memiliki panorama sunset (matahari terbenam) yang indah. Wisatawan dapat menikmati pemandangan itu pada hamparan pasir putih yang luas. Pasir putih di pantai ini menambah kecantikan yang eksotis dari pantai Barombong. Tak heran bila banyak para pengunjung yang mengabadikan moment indah ini pada kamera kesayangannya... Read More

Keajaiban Tips : Gambar pantai barombong diatas, adalah bagian dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tiram, Padang Priaman – Sumatera Barat 

Published on July 25, 2014 at 6:53pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Suasana Pantai TiramTips, : Pantai Tiram tiram yang sudah dikelola dengn baikTips, : Hamparan pasir di pesisir Pantai TiramTips, : Bermain ombak di Pantai TiramTips, : Pondokan di pinggir Pantai Tiram

Kawasan wisata pantai Tiram ini tidak pernah sepi dari pengunjung, mereka yang datang kesini tak hanya berasal dari masyarakat lokal saja, bahkan wisatawan dari mancanegara pun sering datang ke pantai ini... Read More

Keajaiban Tips : Gambar Pondokan di pinggir Pantai Tiram diatas, adalah bagian dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Kuta Bali yang Indah
Siapa yang tidak kenal dengan Pantai Kuta Bali ? Pantai yang tidak pernah ...

Pantai Cijayana Pameungpeuk Ga
Pantai Cijayana merupakan salah satu pantai di daerah Pameungpeuk-Garut yang sangat berpotensi untuk ...

Pantai Waiwo, Raja Ampat ̵
Kalau anda mendengar Raja Ampat pastilah langsung terbayang pemandangan bawah lautnya yang sangat ...

Pantai Indah Kalangan, Tapanul
Bagi Anda yang hobbi berwisata bahari, di Sumatera Utara terdapat salah satu kota ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pulau Gag, Raja Ampat – Papua
Pantai Anyer Carita Banten dan Akomodasi
Pantai Goa Cemara, Bantul – Yogyak
Pantai Glagah Kulonprogo yang Memukau
Pantai Duta Wisata Lampung – Tempa
Pantai Kuta di Pulau Lombok
Pantai Tablolong & Gua Kristal, Kup
Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.