Pantai terindah di Lombok 

Published on July 4, 2014 at 8:18pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai kuta lombokTips, : Pantai Bangko BangkoTips, : Pantai Selong BelanakTips, : Pantai MawunTips, : Pantai Tanjung RinggitTips, : Pantai Tangsi

Surfer sejati harus datang ke Pantai Gerupuk di Lombok Tengah. Ya, Pantai ini menyediakan 5 spot surfing dari tingkat pemula hingga advance. Ombak pantai ini berkelas regional classic yakni ombak yang dapat dinikmati semua level surfer. Pada bulan Oktober hingga April, ketinggian ombak mencapai 4-6 kaki... Read More

Keelokan Tips : Foto Pantai Tangsi diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Semenanjung Totok, Ratatotok – Sulawesi Utara 

Published on November 14, 2014 at 11:05am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Penyu di Semenanjung TotokTips, : Terumbu karang di semenanjung TotokTips, : Panorama Semenanjung TotokTips, : suasana bawah laut Semenanjung TotokTips, : batu permata lablador

Sulawesi Utara selama ini dikenal dengan keindahan biota bawah lautnya, salah satunya adalah Bunaken. Ikon kota Manado ini telah menjadi kebanggaan Sulawesi Utara karena telah terkenal hingga ka mancanegara. Sebenarnya Sulawesi Utara masih menyimpan keindahan lain yang tidak kalah cantik yaitu Semenanjung Totok... Read More

Keelokan Tips : Foto batu permata lablador diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Lampu Satu, Merauke – Papua 

Published on June 29, 2014 at 10:55am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai lampu satuTips, : pantai lampu satuTips, : senja di pantai lmpu satu

Kenapa disebut Pantai Lampu Satu, karena di sana ada sebuah menara mercusuar yang besar. Sunsetnya sangat bagus dan unik karena dengan pemandangan kapal nelayan. Mungkin ini adalah sunset pertama di ujung timur Indonesia... Read More

Keelokan Tips : Foto senja di pantai lmpu satu diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Jelangkung, Malang – Jawa Timur 

Published on October 1, 2014 at 11:55am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Hamparan Pasir Pantai JelangkungTips, : Keindahan Pantai JelangkungTips, : Ombak Pantai JelangkungTips, : Panorama Pantai JelangkungTips, : Suasana Pesisir Pantai Jelangkung

Sebab, dahulu di pantai ini ombaknya terkenal sangat besar hingga meluber ke jalan raya. Siapapun yang lewat di jalan raya saat ada ombak besar, kemungkinan tergulung ombak. Sehingga ketika ada ombak besar, tidak diperbolehkan lewat, harus menunggu sebentar agar ombak reda. Karena itu disebut dengan Jolangkung (jangan melewatinya) yang kemudian masyarakat sekitar menyebut dengan Jelangkung. Pantai itu memang masih berbahaya jika ada ombak besar... Read More

Keelokan Tips : Foto Suasana Pesisir Pantai Jelangkung diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Pagatan, Banjarmasin – Kalimantan Selatan 

Published on July 16, 2014 at 5:12pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai pagatan tanah bumbuTips, : eloknya senja di panti PagatanTips, : Pantai PagatanTips, : perahu nelayan pantai pagatan

Disekitar lokasi Pantai Pagatan terdapat banyak warung yang menyediakan berbagai makanan dan minuman ringan. Di warung ini juga ada yang menjual pulsa isi ulang. Jadi tidak perlu khawatir bila kehabisan pulsa di Pantai Pagatan. Tinggal datang saja ke salah satu warung tersebut... Read More

Keelokan Tips : Foto perahu nelayan pantai pagatan diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Madasari, Ciamis – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 2:38pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : wisata alam citumang pangandaranTips, : sepinya pantai madasariTips, : batu karang pantai madasariTips, : ombak pantai madasariTips, : batu karang pantai madasariTips, : pasir hitam pantai madasari

Hamparan pasir membentang luas layaknya permadani indah menyambut Anda begitu menginjakkan kaki di pantai ini. Pantai Madasari, pantai indah yang terletak di Dusun Madasari, Desa Masarwah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat. Di sepanjang pantai ini, Anda bisa melihat pulau-pulau kecil dengan karang-karang yang unik sebagai dekorasi... Read More

Keelokan Tips : Foto pasir hitam pantai madasari diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau 

Published on November 14, 2014 at 11:03am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Rupat Utara Bengkalis RiauTips, : pantai rupatTips, : Pasir Pantai Pulau BengkalisTips, : Pulau Bengkalis

Menjadi salah satu daerah kepulauan, Kabupaten Bengkalis merupakan daerah yang termasuk ke dalam wilayah provinsi Riau, serta menjadi daerah yang memiliki banyak sekali hasil kekayaan alam. Kabupaten ini juga dikenal sebagai salah satu daerah penghasil minyak bumi terbesar diprovinsi penghasil Kain Tenun Songket tersebut... Read More

Keelokan Tips : Foto Pulau Bengkalis diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Kuala Geulumpang, Langsa – Aceh 

Published on July 9, 2014 at 11:10pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : panorama pantai GeulumpangTips, : hamparan pasir putih di pantai GeulumpangTips, : wisatawan di pantai GeulumpangTips, : sunset di pantai GeulumpangTips, : keindahan pantai Geulumpang

Tempat ini memang memiliki banyak pesona, jadi tidak harus keluar negeri kan jika anda ingin berlibur ketempat yang bagus, Negara kita ini juga memiliki banyak wisata alam yang patut untuk di kunjungi satu-satu, dan yakinlah anda tidak perlu merogoh kantong terlalu banyak untuk berlibur di tempat ini. Maka dari itu, banggalah akan keindahan alam yang ada di negera kita sendiri, karena sudah terbukti, banyak turis mancanegara yang malah berpikir untuk berlibur di Indonesia... Read More

Keelokan Tips : Foto keindahan pantai Geulumpang diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Melayu, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 16, 2014 at 4:48pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Fasilitas untuk Bersantai di Pantai Melayu, BatamTips, : Hamparan Pasir Di Pantai Melayu, BatamTips, : Berenang Di Pantai Melayu, BatamTips, : Pondok pondok Di Pinggir Pantai Melayu, BatamTips, : Suasana Pantai Melayu, BatamTips, : Menikmati Adrenalin Bermain Banana Boat di Pantai Melayu, Batam

Dikarenakan Pantai Melayu adalah pantai yang ramai cukup populer di Pulau Batam. Maka sudah dapat dipastikan pantai ini selalu ramai dikunjungi oleh para wisatawan. Wisatawan tersebut berasal dari sekitar Pulau Batam atau ada juga beberapa yang datang dari luar daerah. Bahkan jumlahnya dapat mengalami peningkatan beberapa kali lipat di hari libur... Read More

Keelokan Tips : Foto Menikmati Adrenalin Bermain Banana Boat di Pantai Melayu, Batam diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Bajulmati, Malang – Jawa Timur 

Published on July 5, 2014 at 10:56am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : luasnya bibir pantai bajulmatiTips, : jembatan bajulmatiTips, : Debur ombak di pantai bajul matiTips, : pantai bajulmatiTips, : pasir putih pantai bajulmati

Sebelum anda memasuki kawasan pantai, anda akan melewati jembatan unik, banyak wisatawan yang berhenti sejenak untuk berfoto di atas jembatan unik ini. Saat anda memasuki wilayah pantai, keindahan pasir putih yang masih bersih akan menyambut lembut kaki anda. Beberapa batu karang di sekitar pantai berdiri diatas laut dengan gagahnya seakan sedang berpose siap untuk anda abadikan dengan kamera. Jika berkunjung pada hari tertentu, para pengunjung bisa menikmati upacara adat, yaitu Grebeg Kopat... Read More

Keelokan Tips : Foto pasir putih pantai bajulmati diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pulau Tikus – Bengkulu
Di Sumatera, tepatnya di Provinsi Bengkulu, ada sebuah pulau yang menyimpan sejuta pesona ...

Pantai Pasir Putih Holtekamp,
Pantai Pasir Putih Holtekamp – Jayapura adalah ibukota Provinsi Irian Jaya bagian timur, ...

Pantai APRA, Cianjur – Jawa
Namanya pantai APRA. Pantai ini terletak dekat dengan muara sungai Cisadea dan biasanya ...

Festival Pulau Makasar
Bau-Bau adalah sebuah nama kota setingkat ibukota kabupaten. Kota ini berada di pulau ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Gili Sudak, Lombok – NTB
pantai kata, Pariaman – Sumatera B
Pulau Datu, Tanah Laut – Kalimantan Se
Pantai Lombang, Sumenep – Madura
Pantai Lovina Bali – Lumba Lumba d
Pantai Merak Belantung Kalianda
Pantai Nipah, Lombok – Nusa Tenggara B
Pantai Ayah (Pantai Logending), Kebumen

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.