Mengingat Pulau Kadidiri tidak memiliki persediaan atau sumber air tawar, juga tidak ada toko. Oleh karena itu, bawalah tisu basah dan belilah kebutuhan lain seperti makanan ringan, minum, obat-obatan, dan lain sebagainya di Wakai atau Ampana. Sumber air tawar di Pulau Kadidiri dibawa dari pulau terdekat... Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret Taman Bawah Laut Di Pulau Kadidiri diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Untuk menuju ke lokasi ini sebenarnya mudah, namun kondisi jalan sepanjang 10 kilometer menuju pantai ini sedikit rusak, jadi membuat perjalanan sedikit tidak nyaman. Tiket masuk ke pantai ini sebesar Rp 30.000/mobil, cukup mahal mungkin... Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret pantai Srawangan diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Pesona pantai Batu Sulung adalah pada hamparan batu cadasnya yang kurang lebih sepanjang 1 km. tidak ada pasir. Yang ada hanya batu cadas dan batu-batu kecil. Di ujung barat pantai ini ada sebuah batu besar, yang bagi sebagian besar orang setempat, dikenal cukup keramat. Di batu tersebut, konon, ada mahluk halus yang menghuni. Konon pula, ada sebuah kuburan tua di sana. Tapi ketika pertama kali saya kesana tahun 1996, kuburan tersebut memang sudah tidak ada... Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret formasi bebatuan di pantai batu sulung diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Sehingga jembatan Barito tidak perlu melewati keseluruhan lebar sungai. Cukup 800 meter saja membelah sungai Barito, sementara yang 200 meter lagi berada diatas pulau Bakut. Ini membuat konstruksi menjadi lebih sederhana dan tentu saja menjadi lebih murah dari segi biaya pembangunannya. Pada saat yang sama tidak mengganggu lalu-lintas sungai Barito yang sibuk dilewati oleh berbagai jenis kapal... Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret Pulau Bakut diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Wisata.. Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret Pantai Nan Indah di Sulawesi Tenggara diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Tidur direrumputan dengan hembusan angin yang segar dan aroma laut yang khas tentunya akan sangat menjadi hal yang menyenangkan, dan tentunya tidak disemua pantai anda bisa merasakan sensasi seperti ini... Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret perairan Pantai Poto Tano yang biru diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Kalau anda mengunjungi pantai ini dipagi hari jam 6.00 sampai dengan jam 10.00 WIB, anda akan berkesempatan melihat nelayan tradisional yang sedang Tarek Pukat (menjaring ikan dengan pukat yang ditarik dari laut ke darat). Sebuah tontonan yang menarik juga melihat dua kelompok nelayan yang menarik masing-masing ujung pukat ke daratan. Kelompok nelayan yang berjumlah 10 sampai 15 orang ini manarik pukat sambil mengeluarkan suara-suara teriakan kecil dan melantunkan syair-syair yang sangat indah... Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret suasana senja diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Setelah lelah berolahraga, anda bisa bersantai menikmati keindahan lautan yang terbentang di depan anda. Menyaksikan kegiatan perairan kapal-kapal besar hingga sampan nelayan yang lewat juga bisa menjadi tontonan alam yang menarik. Belum lagi di tengah lautan tersebut, anda juga bisa melihat beberapa pulau kecil yang indah yakni pulau mutiara dan pulau raam... Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret pantai tembok berlin berseberangan langsung dengan jalan raya diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Jarang di temukan di resort-resort lain, karena di resort ini memiliki kolam buatan sendiri yang cukup lebar berada di dekat pantai. Jadi dengan pemandangan pantai yang sangat dekat membawa kita seakan-akan mengapung dengan bebek air di atas Laut Sulawesi. Untuk menginap di resort ini pun cukup enak karena kamarnya yang berupa cottage dengan pemandangan langsung kepantai akan diberikan cukup murah kepada pengunjung yang menyewanya. Memandang dari daratan ke arah pantai, terlihat sebuah pulau kecil dengan dataran yang cukup tinggi menyerupai bukit kecil yang bernama Pulau Bentenan... Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret Panorama Pantai bentenan diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Ketika anda sampai di pantai ini pasti langkah demi langkah yang dilalui akan berbeda dari tempat yang pernah anda kunjungi sebelumnya dari seluruh dunia, ternyata di negeri kita Indonesia tercinta ini terdapat banyak sekali tempat wisata yang tak mudah untuk ditemukan. Apalagi berwisata ke sabang anda juga tak perlu khawatir soal biaya yang akan dikeluarkan, pasalnya berwisata ke tanah sabang ini biayanya sangat murah... Read More
Kejernihan Sulawesi Tengah : Potret panorama resort anoi itam diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah, yang dikelompokkan dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Artikel Terbaru:
Gili Keramat, Sumbawa – Pulau Sumbawa adalah salah satu pulau yang berada di Provinsi Nusa Tenggara Barat. ...
Pantai Batu Nona, Kupang ̵Wisata pantai di timur pesisir minahasa, dengan miring pantai berpasir putih, bersih dan ...
Pulau Um, Sorong – PapuaIndonesia memang terdiri dari banyak pulau, dari yang besar hingga yang kecil, apalagi ...
Pantai Tanjung Dewa, Tanah LauPantai Tanjung Dewa terletak di Desa Tanjung Dewa Kecamatan Panyipatan Kabupaten Tanah Laut. ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.