Pantai Ratenggaro, Sumba – NTT 

Published on June 20, 2014 at 2:24pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kuburan Megalitikum di RatenggaroTips, : Pantai RatenggaroTips, : Keindahan Ratenggaro IslandTips, : keindahan Pantai RatenggaroTips, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTTips, : Kawasan Kampung Ratenggaro

Lokasi situs Kampung Ratenggaro berdekatan dengan situs kampung Wainyapu yang juga terletak di pinggir pantai dan muara sungai Waiha dengan bentangan pantai berpasir putih yang terus diterjang oleh gelombang pantai selatan yang sangat kuat dengan gulungan ombak yang panjang... Read More

Keelokan Tips : Potret Kawasan Kampung Ratenggaro diatas, adalah bagian penting dari berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Terindah Di Yogyakarta 

Published on June 21, 2014 at 9:42am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai ngandongTips, : Pantai TimangTips, : Pantai IndrayantiTips, : pantai nguyahanTips, : Pantai KrakalTips, : Pantai Sundak

disini kita bisa banyak melihat Nelayan menjual hasil tangkapan ikan segar dari laut, dan disini terdapat restoran di tepi pantai dan siap untuk memasak ikan untuk wisatawan yang datang. disini kita juga bisa melihat deretan kapal nelayan yang berjajar rapi dan uniknya kapal ini berwarna biru. Sekitar 10 km sebelah barat dari Pantai Baron Parang Racuk, di pegunungan Gunung Kidul ada juga terlihat Bukit yang memiliki view pemandangan Baron dan daerah sekitarnya... Read More

Kecantikan Tips : Foto Pantai Sundak diatas, adalah bagian dari info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

pink beach, labuan bajo – NTT 

Published on June 20, 2014 at 10:23pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : sunset bidadari di labuan bajoTips, : pink beachTips, : pantai labuan bajoTips, : panorama pantai labuan bajoTips, : pasir pink Pantai labuan bajoTips, : senja di Labuan Bajo

Konon pantai berpasir warna pink hanya ada 7 di dunia, salah satunya di Pulau Komodo. Pasir pink ini terbentuk dari pecahan karang berwarna merah. Tapi sebenarnya hewan mikroskopik semacam amuba bernama Foraminifera yang memproduksi warna merah atau pink terang pada karang. Bila kita mengambil sejumput pasirnya maka terlihat pasir berwarna merah di antara pasir putih. Bila ombak menyapu pasir dan menariknya, maka warna pasir tersebut berubah menjadi pink tua. Butiran pasirnya halus dan empuk, sungguh nikmat saat berjalan atau berjemur di atasnya... Read More

Keindahan Tips : Foto senja di Labuan Bajo diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Gili Nanggu, Lombok Barat – NTB 

Published on August 17, 2014 at 10:01am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kapal penyebrangan menuju gili nangguTips, : taman bawah laut di gili nangguTips, : gili nangguTips, : gili nanggu lombokTips, : snorkeling di gili nangguTips, : sunrise di gili nanggu

Akomodasi.. Read More

Keindahan Tips : Foto sunrise di gili nanggu diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Putri Serayi / Jawai, Sambas – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 4:36pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : bebatuan di pantai jawaiTips, : pantai putri serayi, jawaiTips, : pesona pantai jawaiTips, : sebagian pengunjung di pantai jawai

Pantai Jawai, tentu tidak asing lagi di telinga masyarakat Kalbar pada umumnya serta masyarakat Sambas pada khususnya. Pantai yang mempunyai pesona alam yang sangat indah dengan pantai berpasir putih yang halus, ditambah dengan bukit serta batuan sehingga membuat sejuk suasana mata memandang.Pantai Jawai atau yang di sebut juga Pantai Putri Serayi biasanya ramai di kunjungi pada hari minggu, serta hari-hari besar lainnya seperti hari Lebaran. Biasanya pantai jawai juga sering dikunjungi oleh anak-anak sekolah untuk mengisi liburan setelah menempuh ujian semester dan cocok untuk camping... Read More

Keindahan Tips : Foto sebagian pengunjung di pantai jawai diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Toronipa, Kendari – Sulawesi Tenggara 

Published on July 25, 2014 at 7:24pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Banana Boat di Pantai ToropinaTips, : Panorama Pantai ToropinaTips, : Pantai Toropina yang rindangTips, : Pondok ( gazebo ) di Pantai ToropinaTips, : Pesisir Pantai ToropinaTips, : Suasana di pesisir Pantai Toropina

Beberapa gazebo yang telah berdiri berderet di pantai ini menyediakan kenyamanan bagi pengunjung nya yang enggan membasahi diri dengan air laut namun masih ingin mendengarkan nyanyian pohon kelapa yang berpadu indah dengan desir angin yang bergerak menebar kesejukan... Read More

Keindahan Tips : Foto Suasana di pesisir Pantai Toropina diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Jogan, Gunung Kidul – Yogyakarta 

Published on June 5, 2014 at 7:05pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : air terjun saat keringTips, : air terjun pantai joganTips, : pantai jogan dari bawahTips, : indahnya perpaduan air terjun dan pantai joganTips, : keindahan air terjun pinggir pantaiTips, : tempat parkir pantai jogan

Pantai jogan bagaikan pemberi kesegaran, laksana oase di luasnya hamparan pantai pasir putih gunungkidul. juga layaknya garnishes di piring yang terlampau sayang untuk ditinggalkan. pantai yang pas untuk anda yang pingin rasakan sensasi tidak sama dari surga pesisir selatan jogja... Read More

Keindahan Tips : Foto tempat parkir pantai jogan diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Torowamba, Sumbawa – NTB 

Published on July 25, 2014 at 7:29pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Jajaran Cottage di PantaiTorowambaTips, : Keindahan PantaiTorowambaTips, : PantaiTorowambaTips, : Pasir Putih PantaiTorowambaTips, : Hamparan Pasir putih PantaiTorowambaTips, : Pemandangan Cottage di PantaiTorowamba

Sinar matahari yang mulai tenggelam dari balik bukit akan membias diatas permukaan air laut, menghasilkan gradasi warna jingga kebiru-biruan. Sungguh pemandangan yang romantis. Menjelang malam harinya disaat air mulai surut, anda bisa berburu berbagai hewan laut seperti ikan, kepiting, teripang dan beberapa hewan laut lainnya yang biasanya bersembunyi di balik bebatuan karang... Read More

Keindahan Tips : Foto Pemandangan Cottage di PantaiTorowamba diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Gili Sudak, Lombok – NTB 

Published on August 17, 2014 at 10:04am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai di gili sudakTips, : rumah apung di gili sudakTips, : gili sudakTips, : pantai berpasir putih di gili sudakTips, : sepinya gili sudakTips, : Keindahan pesisir pantai Gili sudak

Penduduk lokal dengan ramah penuh keakraban mau berbagi sedikit cerita tentang Gili. Bagi anda yang ingin bersembunyi dari kegaduhan bisa juga mencoba menginap bermalam di Gili Sudak tanpa harus mengeluarkan uang banyak, cukup sukarela terhadap penduduk lokal. Uniknya di atas jam 10 malam penerangan listrik di Gili tidak ada, masyarakat setempat memanfaatkan genset untuk penerangan di malam hari... Read More

Keindahan Tips : Foto Keindahan pesisir pantai Gili sudak diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Malalayang, Manado – Sulawesi Utara 

Published on June 23, 2014 at 1:21pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai malalayangTips, : stan makanan di pantai malalayangTips, : sunset di pantai malalayangTips, : perpaduan batuan hitam dan pantai malalayangTips, : serunya diving bersamaan di berbagai spotTips, : diving di malalayang tidak kalah dari bunaken

Pantai Malalayang merupakan satu-satunya obyek wisata laut yang paling dekat dari wilayah kota manado, sehingga di setiap akhir pekan tempat ini, di banjiri pengunjung yang berasal dalam kota maupun luar kota Manado... Read More

Keindahan Tips : Foto diving di malalayang tidak kalah dari bunaken diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pulau Bungin, Sumbawa –
Indonesia merupakan Negara yang memiliki banyak Pulau, dimana setiap pulaunya memiliki adat dan ...

Pantai Ngantep, Malang – Jaw
Pantai Ngantep adalah pantai yang berada di Malang Selatan yang belum terkelola daerah ...

Pantai Sereg, Cianjur – Jawa
Pantai Sereg terletak disebelah timur Kecamatan Sindangbarang, Kabupaten Cianjur Selatan sekitar 3km dari ...

Kepulauan Raja Ampat Papua 
Kepulauan Raja Ampat merupakan tempat yang sangat berpotensi untuk dijadikan sebagai objek wisata, ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Senggigi Lombok
Pulau Wetar ( Pulau terluar Indonesia )
Tanjung Bajau Beach, Singkawang –
Pantai Jembatan Polak, Sumbawa – N
Pantai Gosong, Singkawang – Kalima
Pantai Kuta Bali yang Indah
Pantai Waisai Tercinta, Raja Ampat ̵
Pantai Klayar Pacitan Jawa Timur

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.