Pantai Terindah Di Yogyakarta 

Published on June 21, 2014 at 9:42am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai DriniTips, : pantai ngrenehanTips, : pantai baronTips, : Pantai Wedi OmboTips, : pantai joganTips, : Pantai Pok Tunggal

Sekali setahun upacara nelayan tradisional Ngalangi diadakan di sini. Dalam upacara ini, Ombo orang Wedi mengambil akar pohon yang disebut wawar dari Kedungdowok bukit dan bersama-sama mereka menariknya ke laut untuk digunakan sebagai jaring ikan. dekat Pantai Wedi Ombo terdapat Pantai Gremeng dan Pantai Jungwok dan Pulau Kalong, sebuah pulau kecil yang dihuni oleh ribuan kelelawar. jika kita datang pada saat musim yang tepat ke Pantai Wedi Ombo, banyak Landak laut dan Kerang yang bisa kita cari ditepi pantai, dan bahkan kita bisa meminta memasak seafood ini di Warung warung pinggir pantai... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pantai Pok Tunggal diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Karang Paranje, Garut – Jawa Barat 

Published on August 31, 2014 at 9:59am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : hamparan pasir putih kecoklatan di pantai karang paranjeTips, : pantai karang paranje - garut, Jawa baratTips, : deburan ombak pantai karang paranjeTips, : panorama pantai karang paranjeTips, : pantai karang paranjeTips, : pantai paranje garut

Ombak laut menghantam karang-karang tersebut, menghasilkan suara gemuruh yang menggelegar. Sebagian ombak merangsek ke celah-celah karang, membasahi hamparan pasir pantai dan membuat kubangan... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pantai paranje garut diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Tikus – Bengkulu 

Published on December 2, 2014 at 12:56pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Terumbu karang Yang Indah di pulau tikusTips, : Penghuni Dasar laut Pulau TikusTips, : Mercusuar pulau tikus bengkuluTips, : Suasana Senja Di Pulau TikusTips, : Keindahan Perairan Pulau Tiikus

Memang pulau ini tidak memiliki penginapan layaknya tempat wisata lainnya, hal ini dikarenakan keadaan pulau yang tak memungkinkan untuk didirikan bangunan karena rawannya abrasi. Jadi, bagi anda yang tidak memiliki tenda, anda bisa menumpang di bangunan rumah tempat penjaga mercusuar untuk bermalam. Anda tak perlu khawatir, walaupun malam hari, pulau ini tetap ramai terutama oleh para pemancing... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Keindahan Perairan Pulau Tiikus diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Sausapor, Sorong – Papua 

Published on July 18, 2014 at 3:18pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Suasana Senja Di Pantai SausaporTips, : Hutan hijau Di Pantai SausaporTips, : Penyu Di Pantai SausaporTips, : Pemandangan Pantai SausaporTips, : Tukik ( anak Penyu ) di Pantai SausaporTips, : pesisir Pantai Sausapor

Selain itu pula terdapat beberapa rumah penduduk dengan perahu-perahu yang bersandar di depannya. Di rumah penduduk inilah anda dapat numpang menginap karena tidak ada hotel disini seperti yang ada di pantai biasanya. Saat pertama kali datang ke pantai ini anda dapat melapor ke ketua adat setempat dan meminta tolong beliau untuk mencarikan rumah dimana anda bisa menginap... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pesisir Pantai Sausapor diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Walo, Raja Ampat – Papua 

Published on December 2, 2014 at 12:43pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Perairan Pulau WaloTips, : Kupu Kupu Bercorak BatikTips, : Pulau Walo Dari UdaraTips, : pulau waloTips, : Pemandangan Di sekitar Pulau Walo

Walaupun jauh, keunikkan yang di miliki pulau ini, tetap saja mampu mendatangkan banyaknya wisatawan yang ingin melihat langsung keunikkan yang di miliki Pulau Walo. Secara administratif, letak dari Pulau Walo berada di Distrik Waigeo Barat, Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pemandangan Di sekitar Pulau Walo diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Cijayana Pameungpeuk Garut 

Published on September 26, 2012 at 4:11pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai cijayana garut

Stabilitas pantai ini baik karena tingkat abrasinya kecil, dan mempunyai kondisi perairan yang cukup baik, seperti warna air yang biru dengan bau air normal dan temperatur yang normal. Pantai Cijayana memiliki tinggi gelombang rata-rata 1 m, dan kekuatan tiupan angin yang sedang serta penyinaran matahari yang cukup, sehingga di pantai ini dapat dikembangkan aktivitas berjemur... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pantai cijayana garut diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Putri Serayi / Jawai, Sambas – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 4:36pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai putri serayi, jawaiTips, : bebatuan di pantai jawaiTips, : sebagian pengunjung di pantai jawaiTips, : pesona pantai jawai

Untuk menuju pantai ini, jika dari pusat kota sambas menempuh perjalanan sekitar kurang lebih 1 jam 30 menit. Ini di karenakan dalam waktu ini jalan masuk menuju pantai masih dalam proses perbaikan, jadi agak menghambat perjalanan. Tapi tenang saja, biar perjalanan agak terhambat, pasti bakalan tidak akan kecewa setelah sampai di pantai ini, di karenakan anda akan disuguhkan pemandangan yang sangat menawan, sehingga rasa capek hilang dalam sekejap... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pesona pantai jawai diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau sirabunan, Nias – Sumatera Utara 

Published on December 2, 2014 at 1:39pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pulau SirabunanTips, : Selancar Di SirabunanTips, : Ombak Pantai Pulau SirabunanTips, : Sunset Di Pulau SirabunanTips, : Salah Satu Cottage Di Pulau SirabunanTips, : Surfing Pulau Sibaranun

Umumnya wisatawan mancanegara yang berkunjung ke pulau ini adalah wisatawan yang ingin melakukan kegiatan selancar. Sehingga pulau ini pun terkenal sebagai lokasi selancarnya... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Surfing Pulau Sibaranun diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Base G, Jayapura – Papua 

Published on June 29, 2014 at 11:03am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona PAntai Base GTips, : pantai Base GTips, : jayapura, pantai Base GTips, : Lokasi Pantai Base G

4. Bawalah barang bawaan secukupnya jika anda tidak ingin menyewa pondok. Hal ini tentunya akan merepotkan anda untuk membawa barang bawaan anda kemana-mana... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Lokasi Pantai Base G diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Duta Wisata Lampung – Tempat Rekreasi dan Hiburan 

Published on October 7, 2012 at 4:28am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : jet ski di pantai duta wisataTips, : pantai duta wisata lampungTips, : rekreasi di pantai duta wisataTips, : bermain sepeda di pantai duta wisataTips, : wisata di pantai duta wisataTips, : pantai duta wisata banana boat

Ramainya pengunjung di tempat wisata ini membuat beberapa ruas jalan menjadi macet total hingga mencapai 1 kilometer. Bahkan ada beberapa mobil pick-up, truk yang mengangkut warga desa yang datang bersama kerabat turut berwisata dengan kondisi yang apa adanya duduk di atas hamparan pasir beralaskan terpal terlihat bergembira bersama anak-anak mereka... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pantai duta wisata banana boat diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Cijayana Pameungpeuk Ga
Pantai Cijayana merupakan salah satu pantai di daerah Pameungpeuk-Garut yang sangat berpotensi untuk ...

Pantai APRA, Cianjur – Jawa
Namanya pantai APRA. Pantai ini terletak dekat dengan muara sungai Cisadea dan biasanya ...

Pantai Lhok Nga di Banda Aceh
Pantai Lhok Nga ini terbilang sangat ramai di hari-hari libur, mulai dari siang ...

Pantai Lawar, Sumbawa –
Pantai Lawar – Sajian wisata alam yang beragam dan berbeda merupakan kekayaan alam ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur
Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawes
Pantai Bukit Batu, Damar – Belitun
Pantai Dreamland Pecatu Bali – Kei
Pantai Lawar, Sumbawa – NTB
Pantai Kalaki, Sumbawa – NTB
Pantai Pusong, Sangkalan – Aceh
Pantai indah Masceti, Gianyar – Ba

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.