Pantai Ratenggaro, Sumba – NTT 

Published on June 20, 2014 at 2:24pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : keindahan Pantai RatenggaroTips, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTTips, : Kawasan Kampung RatenggaroTips, : Pantai RatenggaroTips, : kuburan Megalitikum di RatenggaroTips, : Pantai Ratenggaro Island

Pantai ini merupakan kombinasi wisata alam dan budaya karena dekat pantai terdapat situs kampung adat Ratenggaro dengan kubur – kubur batu tua yang unik dan bersejarah persis di pinggir pantai... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pantai Ratenggaro Island diatas, adalah bagian dari info tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : senja di Labuan BajoTips, : tablolong beach - kupang nttTips, : bebatuan pantai-kolbanoTips, : debur ombak di pantai tanjung bastianTips, : Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur IndonesiaTips, : Pantai-mbuu

Pantai Waijarang terletak di desa Waijarang, kecamatan Nubatukan, kabupaten Lembata. Pantai ini berjarak 18 km dari kota Lewoleba. Pantai dengan pemandangan pasi putih yang eksotis sangat memikat mata. Selain itu, pengunjung juga bisa menikmati penangkapan ikan paus secara tradisional... Read More

Kecantikan Tips : Potret Pantai-mbuu diatas, adalah isi dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh 

Published on August 24, 2014 at 9:23pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai ulee rubekTips, : hamparan pasir pantai ulee rubekTips, : pantai sawangTips, : pemandian krueng sawangTips, : tugu cot pliengTips, : pantai ulee rubek - lhokseumawe

2. Bagi anda yang suka berjemur, mungkin ini bukanlah masalah, tapi bagi anda yang takut kulit anda terbakar, bisa menggunakan sunblock sebelum berkunjung ke Pantai Ulee Rubek ini, karena memang sinar mataharinya amat menyengat... Read More

Kecantikan Tips : Potret pantai ulee rubek - lhokseumawe diatas, adalah isi dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Gili Trawangan, Lombok 

Published on August 5, 2014 at 9:11pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : keindahan Bawah laut Gili TrawanganTips, : Snorkling di Gili TrawanganTips, : Gili TrawanganTips, : Pemandangan Sunset Gili TrawanganTips, : Kolam Konservasi Kura KuraTips, : Gili Trawangan Snorkling

Berbagai macam aktivitas pantai bisa Anda lakukan. Jika Anda menyukai petualangan, Anda bisa menjelajah seluruh bagian Gili dengan bersepeda. Jangan khawatir, Anda bisa menjelajahnya hanya dalam beberapa jam saja. Malam hari juga merupakan saat yang menyenangkan ketika berada di Gili Trawangan. Tersedia beberapa kafe di Gili ini. Namun yang tidak boleh Anda lewatkan adalah pesta pantainya. Jika di Pantai kuta Bali, bermacam-macam even diselenggarakan dalam satu malam, di Gili Trawangan ada jadwal tersendiri tiap malamnya. Sehingga tiap malam Anda bisa menikmati even yang berbeda-beda... Read More

Kecantikan Tips : Potret Gili Trawangan Snorkling diatas, adalah isi dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Karang Bolong, Serang – Banten 

Published on July 8, 2014 at 5:22pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai karang bolongTips, : indahnya perairan di pantai karang bolongTips, : pesona pantai karang bolongTips, : suasana pesisir pantai karang bolongTips, : jalan menuju gua karang bolongTips, : keindahan pantai karang bolong

Di sini terdapat tempat yang cukup lapang untuk menikmati pemandangan pantai dari atas karang. Dari atas karang ini, pemandangan spektakuler siap menyambut Anda. Keindahan birunya laut lepas tepat berada di hadapan. Sedikit ke arah kiri, Anda dapat melihat tebaran batu karang di tepi pantai yang dihantam ombak. Dari sini juga Anda bisa menyaksikan Gunung Anak Krakatau sembari menghirup udara pantai dan merasakan lebutnya sentuhan angin membelai kulit... Read More

Kecantikan Tips : Potret keindahan pantai karang bolong diatas, adalah isi dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tirtamaya, Indramayu – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 3:08pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : berenang di pantai tirtamayaTips, : Sunrise tirtamayaTips, : senja di pantai tirtamayaTips, : Pantai TirtamayaTips, : pinggir pantai tirtamayaTips, : Objek Wisata Pantai Tirtamaya Indramayu

Hanya saja dalam perjalanannya, obyek wisata Tirtamaya yang letaknya sekitar 15 km arah Timur Kota Indramayu yang bersebelahan dengan Pantai Glayem ini nampaknya kurang beruntung. Hal itu disebabkan karena Tirtamaya sejak dekade 90-an terkena bencana alam abrasi atau pengikisan pantai akibat ombak laut... Read More

Kecantikan Tips : Potret Objek Wisata Pantai Tirtamaya Indramayu diatas, adalah isi dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Karang Tirta, Ciamis – Jawa Barat 

Published on May 30, 2014 at 8:23pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : aktivitas masyarakat sekitar pantai karang tirtaTips, : pesona pantai karang tirtaTips, : pesisir pantai karang tirta ciamisTips, : wisatawan di pantai karang tirta

Pantai Karang Tirta, Tahun 2008, telah dibangun Pintu Gerbang Wisata (Gazebo-4 buah) oleh Pemkab Ciamis melalui Disbudpar. Pantai Karang Tirta juga memilik sedikit hutan yang disebut Leuweung Nusa, di dalamnya terdapat berbagai jenis tanaman yang sudah lama tumbuh dan ada di sana sejak dahulu. Pantai Karang Tirta cocok untuk dikembangkan menjadi tempat kegiatan out bond, hal tersebut didukung oleh wisata alam yang ada disekitarnya, seperti : kolam, sungai, muara, delta, sawah, hutan, dan lainya... Read More

Kecantikan Tips : Potret wisatawan di pantai karang tirta diatas, adalah isi dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Gedambaan, Kota Baru – Kalimantan Selatan 

Published on June 28, 2014 at 3:30pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Ramai Wisatawan Pantai GedambaanTips, : Pantai Gedambaan, Karang Tiung, Kotabaru, Kalimantan SelatanTips, : kolam renang di Pantai GedambaanTips, : penginapan pantai gedambaanTips, : Pantai Gedambaan, KotabaruTips, : pesona Pantai gedambaan

Kegiatan Lomba Perahu Katir ini merupakan kegiatan tahunan yang sudah dijadwalkan dalam agenda kegiatan pariwisata Kabupaten Kotabaru. Kejiatan tersebut merupakan jenis kegiatan bahari yang menyerupai jenis kegiatan pearahu layar dalam olahraga layar yangt tentunya sudah populer pada semua kalangan. Selain diikuti oleh peserta dari daerah sekitar Kabupaten Kotabaru sendiri, kegiatan tersebut juga diikuti oleh peserta dari luar daerah, dan uniknya lagi lomba tersebut juga terbuka untuk umum tidak hanya terbatas untuk warga sekitar saja... Read More

Kecantikan Tips : Potret pesona Pantai gedambaan diatas, adalah isi dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Mejan, Badung – Bali 

Published on May 6, 2014 at 2:43pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : bebatuan  pantai batu mejan Tips, : suasana senja pantai batu mejan Tips, : pesisir pantai batu mejan Tips, : pantai batu mejan Tips, : indahnya gugusan bebatuan di pantai batu mejan

Banyak karang yang berjejer disepanjang pantai dan memiliki karang yang sangat besar dengan pasir yang landai. Pantai Batu Mejan berdekatan dengan pantai Canggu dan merupakan satu garis dengan pantai Kuta dan Legian. Kawasan pantai Echo Beach berada diatas karang namun pada sisi pantainya terdapat pasir yang landai. Pantai ini cocok untuk melakukan surfing, berjemur, bersantai, melihat sunset di sore hari dan kegiatan lainnya... Read More

Kecantikan Tips : Potret indahnya gugusan bebatuan di pantai batu mejan diatas, adalah isi dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pulau Asu, Nias – Sumatera Utara 

Published on September 25, 2014 at 6:33am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Puri Asu RessortTips, : Surfing Di Pulau AsuTips, : pulau asuTips, : pulau asu niasTips, : pantai di pulau asuTips, : senja di pulau asu

Beberapa diantara eksotika yang terdapat di Pulau Nias adalah wilayah kepulauannya. Ya, di Pulau Nias juga terdapat gugusan kepulauan di bahagian barat dengan nama Kepulauan Hinako... Read More

Kecantikan Tips : Potret senja di pulau asu diatas, adalah isi dari cerita tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Kaliantan, Lombok ̵
Mungkin tak banyak tahu dengan keberadaan pantai Kaliantan di Lombok, karena memang pantai ...

Pantai Loji, Sukabumi – Jawa
Salah satu wisata pesisir pantai Jawa Barat yang perlu dikunjungi adalah wisata Simpenan ...

Gili Sunut, Lombok – NTB
Selain Gili Trawangan, Gili Air dan Gili Meno, Lombok juga memiliki kawasan Gili ...

Pantai Charlita, Nias –
Pulau Nias merupakan sebuah pulau kecil yang berada di Provinsi Sumatera Utara, berbatasan ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Lakban, Manado – Sulawesi U
Pantai Werur, Sorong – Papua
Kepulauan Pianemo ( kepulauan Fam ), Ra
Pulau Siompu, Baubau – Sulawesi Tengga
Pantai Malalayang, Manado – Sulawe
Pantai Suak Ribee, Meulaboh – Aceh Bar
Indahnya Pantai Mutun Plus Bonus Pulau T
Pulau Moyo, Sumbawa – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.