7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik 

Published on June 6, 2014 at 4:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak di pantai di UluwatuTips, : ombak di pantai Watu KarungTips, : ombak di pantai MarosiTips, : ombak di pantai ombak Ombak TujuhTips, : ombak di pantai tanjung setiaTips, : ombak di pantai Cimaja

Oleh karena itu, tak heran bila Cimaja juga sering dijadikan sebagai tempat digelarnya perlombaan berselancar, baik nasional maupun tingkat internasional. Tidak hanya digunakan sebagai tempat lomba, Cimaja ternyata juga melahirkan banyak peselancar andal dan mampu bersaing dengan atlet mancanegara... Read More

Keindahan Tips : Gambar ombak di pantai Cimaja diatas, adalah isi dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Payung, Bengkayang – Lombok Tengah 

Published on May 30, 2014 at 9:15am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai-batu-Payung-Pontianak-30Tips, : Hamparang-pasir-pantai-batu-payung-39Tips, : Batu-payung-LombokTips, : takjub-melihat-Pantai-Batu-Payung-94Tips, : booluyouleTips, : wahana di pantai batu payung

Pantai ini memiliki fasilitas seperti penginapan dan restoran, Pantai ini sebenarnya adalah kawasan perktampungan nelayan di Batu Payung, Bengkayang. Panjang pantainya hanya beberapa puluh meter saja. Pantainya bersih dan rindang. pantai ini biasanya banyak dikunjungi oleh orang-orang yang hobinya mancing. Saat ini Pembangunan Batu Payung sedang berlangsung dan digalakkan sebagai tempat tujuan wisata... Read More

Kejernihan Tips : Potret wahana di pantai batu payung diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Tanjung Batu, Pemangkat – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 11:00pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : tanjung BatuTips, : perpaduan bebatuan dan pantai tanjung batuTips, : pantai Tanjung BatuTips, : pesona pantai Tanjung Batu

Pembenahan sirkuit serta rencana penataan kawasan wisata pantai dengan sarana yang ada ini diharapkan akan mendorong pembangunan olahraga di daerah ini. Demikian juga mendukung pembangunan kepariwisataan di Kabupaten Ketapang. Menurutnya, untuk membangun kedua bidang ini tentu saja tidak hanya menjadi tanggungjawab pemerintah semata. Tetapi juga tanggungjawab semua pihak, seperti yang dilakukan pengelola pantai Tanjung Batu... Read More

Kejernihan Tips : Potret pesona pantai Tanjung Batu diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Gosong, Singkawang – Kalimantan Barat 

Published on July 8, 2014 at 9:50am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai gosongTips, : panorama pantai gosongTips, : hamparai pasir putih di pantai gosongTips, : keindahan pantai gosong

Tentu saja camping tanpa ada listrik menjadi tantangan tersendiri bagi anda. Terletak di sebelah selatan kota Singkawang, perjalanan sekitar satu jam yang anda tempuh mungkin terasa lumayan jauh meskipun banyak objek wisata lain yang memakan waktu lebih lama dari perjalanan menuju Pantai Gosong ini... Read More

Kejernihan Tips : Potret keindahan pantai gosong diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Ajibata, Samosir – Sumatera Utara 

Published on July 4, 2014 at 1:35am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai AjibataTips, : pemandangan alam di pantai ajibataTips, : perairan pantai AjibataTips, : boatcross di pantai ajibataTips, : wisata pantai ajibata

Entah  dari mana  awal  penyebutan  pantai  ini  Pantai  ”  Long  Beach ”  , yang  jelas  pantai  ini  tidak  terlalu  panjang  seperti  Pantai  Panjang  di Bengkulu  atau  gugusan  pantai  Kuta – Legian – Seminyak .  Begitulah  penduduk  Ajibata  menyebutnya ” Long  Beach ‘. Pantai berpasir  yang  panjang  hanya  kurang  lebih  dari  300  meter  ini  menawarkan  sajian  wisata pantai  lebih  baik  dari  pantai  dari  kota  tetangganya  Parapat  yang  cenderung  kebanyakan  berbatu, memang  di Parapat  ada beberapa  pantai  yang  berpasir  tapi  statusnya  ” private  beach ”.. Read More

Kejernihan Tips : Potret wisata pantai ajibata diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai indah Masceti, Gianyar – Bali 

Published on July 12, 2014 at 1:30am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai MascetiTips, : panorama Pantai MascetiTips, : Pura MascetiTips, : Suasana Senja di Pantai MascetiTips, : Sunset Pantai Masceti

Jika kita menyusuri pantai, baik ke arah barat maupun arah timur, kita akan mencapai pantai-pantai lain yang berdekatan. Ke arah barat ada Pantai Keramas yang populer di kalangan wisatawan asing khususnya penggila selancar, sementara ke arah timur ada Pantai Lebih yang dipisahkan oleh muara Tukad (sungai) Pakerisan yang cukup besar... Read More

Kejernihan Tips : Potret Sunset Pantai Masceti diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Minajaya, Sukabumi – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 2:45pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Minajaya SuradeTips, : memancing ikan di pantai minajayaTips, : birunya air laut di pantai minajayaTips, : teduh pantai minajayaTips, : Pantai MinajayaTips, : pepohonan pantai minajaya

Begitu juga dengan kepolisian Sektor Ciracap yang dikomando oleh Bapak Juhro bersiap siaga dan segera melaporkan hal tersebut ke Kapolres Sukabumi. Tidak hanya itu semua guru pun berkumpul untuk ikut menjaga stabilitas keamanan, karena takut terjadi hal-hal yang tidak diharapkan. Di bawah komando Bapak Saleh Somapraja mereka bertindak. Begitu juga dengan TNI-AURI dengan PGT (Pasukan Gerak Tjepat) nya di bawah komando Bapak AULADI siap siaga untuk menjaga segala kemungkinan yang terjadi. Semua masyarakat Surade menyangka bahwa kapal tersebut kapal musuh dari Malaysia. Semua warga siap siaga dengan segala macam peralatan yang ada. Mulai dari para pemuda, orang tua bahkan pejuang veteran siap bertempur melawan Malaysia.  Karena pada saat itu sedang terjadi konfrontasi antara negara Indonesia dengan negara Malaysia memperebutkan Irian Jaya dari tangan Belanda... Read More

Kejernihan Tips : Potret pepohonan pantai minajaya diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Kepulauan Seribu, DKI Jakarta 

Published on July 22, 2014 at 12:03pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Pulau HarapanTips, : Perairan di Pulau BiraTips, : pulau pariTips, : Pulau Semak BedaunTips, : Snorkling di Pulau PariTips, : Pulau Bidadari

Pulau Pabelokan merupakan satu-satunya di Kepulauan Seribu yang setiap saat sibuk dengan kegiatan bisnis. Disini terdapat gedung perkantoran, asrama, dermaga, pusat tenaga listrik, pemurnian air serta landasan helikopter (helipad). Pulau ini oleh Pertamina dijadikan semacam base camp, atau pangkalan minyak lepas pantai yang dilengkapi berbagai fasilitas pendukungnya. Pada tahun 1970, ditemukan sumber minyak di lepas pantai pulau ini. Kini, anjungannya sudah disiapkan untuk memasok minyak ke kapal tanker dengan sistem komputerisasi. Pulau Pabelokan ini tebuat dari gugusan karang dengan luas sekitar 27 hektare... Read More

Kejernihan Tips : Potret Pulau Bidadari diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Kaliantan, Lombok – NTB 

Published on July 8, 2014 at 4:30pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : suasana senja di pantai kalianatanTips, : suasana senja di pantai kalianatanTips, : garis pantai kaliantanTips, : pasir putih pantai kaliantanTips, : padang rumput di pesisir pantai kaliantanTips, : panorama pantai kaliantan

Maka tak heran bila selama Februari-Maret pantai ini tidak sebersih biasanya karena banyak sampah-sampah yang terhempas dari laut atau memang dari pantainya, benda-benda tersebut adalah sisa-sisa barang warga yang tertinggal pasca tradisi ini sudah dilaksanakan. Banyak juga yang menjadikan tradisi ini sebagai destinasi wisata karena keunikannya di mana warga seperti kerja bakti dalam mencari cacing laut... Read More

Kejernihan Tips : Potret panorama pantai kaliantan diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Melawai, Balikpapan – Kalimantan Timur 

Published on July 16, 2014 at 4:43pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Panorama sunset di Pantai MelawaiTips, : Pulau Kecil Di Pantai MelawaiTips, : Tempat menikmati ber santai Pantai MelawaiTips, : Indahnya sunset di pantai MelawaiTips, : Fasilitas di pantai Melawai untuk menikmati sunset

Pantai Melawai adalah tempat favorit untuk nongkrong dan menikmati aneka kuliner khas Balikpapan bersama teman maupun keluarga karena di pantai ini terdapat banyak pedagang yang menjajakan makanan di tepi pantai. Banyak sekali jenis makanan yang dijajakan oleh pedagang di pantai ini mulai dari makanan ringan, minuman hingga makanan berat. Namun makanan khas yang wajib Anda coba yaitu pisang gapit. Pisang gapit adalah pisang yang dimasak di atas wajan datar dan setelah matang disiram dengan saus gula merah yang manis. Jadi ketika Anda berkunjung ke Kota Balikpapan sempatkanlah untuk berkunjung di Pantai Melawai. Menikmati sunset khas Pantai Melawai sembari menyantap pisang gapit menambah pengalaman unik liburan Anda... Read More

Kejernihan Tips : Potret Fasilitas di pantai Melawai untuk menikmati sunset diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Matras di Pulau Bangka
Pantai Matras adalah pantai indah yang merupakan salah satu pantai yang ada di ...

Pantai Angsana, Tanah Bumbu &#
Pantai Angsana berada di Kecamatan Angsana, Kabupaten Tanah Bumbu Kalimantan selatan. Perjalanan yang ...

Pantai Tapak Paderi – Bengku
Provinsi Bengkulu yang berbatasan langsung dengan Samudera Indonesia memiliki garis pantai yang panjang ...

Pulau Bokor, kepulauan seribu
Keberadaan Pulau Rambut atau yang juga dikenal dengan nama Pulau Burung sebagai tempat ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pulau Weigo, Raja Ampat – Papua
Pantai Sanur Bali – Melihat Keinda
Pantai Ngandong, Gunung Kidul – Yo
Pantai Paradiso, Sabang – Sumatera Uta
Kampung Wisata Enggros – Jayapura
Tips Tetap Trendy Saat Liburan di Pantai
Pulau Doom, Sorong – Papua
Pulau Tiga, Dua, Satu Di Selatan Ambon &

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.