Pantai Terindah Di Yogyakarta 

Published on June 21, 2014 at 9:42am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai SiungTips, : Pantai Pok TunggalTips, : pantai nguyahanTips, : Pantai TimangTips, : Pantai Wedi OmboTips, : pantai ngandong

Pantai Siung ini Juga berada di Kecamatan Tepus Gunung Kidul. kita bisa menuju kesini dengan jarak sekitar 35 km sebelah tenggara dari Wonosari kota. untuk menuju Pantai Siung ini sudah jalan aspal dari Wonosari menuju Pantai Siung. Pantai yang terletak di antara dua tebing yang merupakan lokasi bagi pendaki dan yang ingin mendaki bisa menaiki bukit di pantai Siung ini. cara yang unik dan menantang karena untuk menaiki bukit kita disuguhi panorama laut yang indah, gemuruh ombak dan udara laut segar. Pantai Siung ini belum lama The Asian Climbing mengadakan gathering yang berlangsung di Pantai Siung ini dan menarik perhatian 80 peserta dari 15 negara Asia... Read More

Pesona Tips : Potret pantai ngandong diatas, adalah hal penting dari info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Nguyahan, Gunungkidul – Yogyakarta 

Published on June 5, 2014 at 11:15pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai nguyahan saat surutTips, : pantai yang masih bersihTips, : pasir pantai landaiTips, : pantai nguyahan dari atasTips, : jalan menuju pantai Ngunyahan

Untuk mencapai lokasi ini tidak terlalu sulit dari kota Wonosari dengan menggunakan angkutan umum menuju arah Paliyan – Playen dan dilanjutkan dengan ojek untuk sampai ke pinggiran pantai, karena angkutan umum tidak bisa masuk ke kawasan ini... Read More

Keajaiban Tips : Foto jalan menuju pantai Ngunyahan diatas, adalah bagian info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Semenanjung Totok, Ratatotok – Sulawesi Utara 

Published on November 14, 2014 at 11:05am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : batu permata labladorTips, : Penyu di Semenanjung TotokTips, : suasana bawah laut Semenanjung TotokTips, : Panorama Semenanjung TotokTips, : Terumbu karang di semenanjung Totok

Bentuknya seperti setengah bola yang dalamnya kosong dan memiliki lubang-lubang di permukaannya seperti ventilasi yang sebenarnya untuk keluar masuk ikan atau tempat menempelnya terumbu karang. Tak hanya itu, dimusim tertentu kadang juga ditemukan penyu. Biasanya penyu mendekati pantai adalah untuk berkembang biak. Menikmati keindahan biota dalam Semenanjung Totok, anda dapat menikmati pemandangan bawah laut mencapai 15-20 meter dari posisi anda. Kedalamannya 15 meter, tidak terlalu dalam namun hati-hati bagi para penyelam karena pada waktu dan kedalaman tertentu arusnya bisa menjadi kuat... Read More

Keajaiban Tips : Foto Terumbu karang di semenanjung Totok diatas, adalah bagian info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Karang Paranje, Garut – Jawa Barat 

Published on August 31, 2014 at 9:59am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : jalan menuju pantai karang paranjeTips, : panorama pantai karang paranjeTips, : bukit karang yang menghiasi pantai karang paranjeTips, : sisi lain pantai karang paranjeTips, : deburan ombak pantai karang paranjeTips, : pantai paranje garut

Ombak laut menghantam karang-karang tersebut, menghasilkan suara gemuruh yang menggelegar. Sebagian ombak merangsek ke celah-celah karang, membasahi hamparan pasir pantai dan membuat kubangan... Read More

Keajaiban Tips : Foto pantai paranje garut diatas, adalah bagian info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Pondok Bali, Subang – Jawa Barat 

Published on July 5, 2014 at 11:59am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : berenang di pantai pondok baliTips, : curug agungTips, : penangkaran buaya blanakanTips, : Capolaga Adventure CampTips, : obyek wisata sari aterTips, : tempat parkir Pantai Pondok Bali

Tempat ini menawarkan pemandangan air terjun cimuja yang sudah mempunyai fasilitas lokasi untuk outbound, outing, tempat perkemahan, tempat photograhy dan kolam pancing. Lokasinya berada di desa cicadas panaruban subang... Read More

Keajaiban Tips : Foto tempat parkir Pantai Pondok Bali diatas, adalah bagian info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Pulau Beras Basah Bontang – Keindahan Panorama Alam Alami 

Published on September 22, 2012 at 2:35am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai pulau beras basahTips, : pantai beras basahTips, : pantai beras basahTips, : pantai di pulau beras basah

Namun tak apa, lagi – lagi keindahan alam dan hasrat untuk berenang di pantai beras basah ini mampu menghilangkan pikiran-pikiran yang hanya menimbulkan keluhan. Saatnya Berenang! Segera kunjungi pantai yang indah nan memikat hati ini. Pantai Beras Basah... Read More

Keajaiban Tips : Foto pantai di pulau beras basah diatas, adalah bagian info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Ora, Maluku – Ambon 

Published on July 12, 2014 at 12:45pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Ora, Maluku TengahTips, : pantai OraTips, : nikmatnya berenang di pantai OraTips, : bersantai sambil menikmati pemandangan pantai Ora, Ora beach resortTips, : panorama Pantai OraTips, : snorkling Pantai Ora

Akomodasi.. Read More

Keajaiban Tips : Foto snorkling Pantai Ora diatas, adalah bagian info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Kepulauan Seribu, DKI Jakarta 

Published on July 22, 2014 at 12:03pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Pulau HarapanTips, : pulau HarapanTips, : Keindahan Bawah Laut Pulau PariTips, : Snorkling di Pulau PariTips, : Pulau TidungTips, : Perairan di Pulau Bira

Selain 6 pulau ini masih banyak pulau-palau lain yang tak kalah cantik dan pernah dikunjungi traveler yang menjadi responden detiktravel. Namun, penggemarnya tidak sebanyak 6 pulau yang menjadi favorit responden ini... Read More

Keajaiban Tips : Foto Perairan di Pulau Bira diatas, adalah bagian info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Skouw Sae, Jayapura – Papua 

Published on July 24, 2014 at 1:51pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Suasana Pesisir Pantai Skouw SaeTips, : Perairan Pantai Skouw SaeTips, : skouw sae

Anda dapat membelinya sebagai cemilan di perjalanan ataupun sebagai bekal untuk di pantai nanti karena di pantai Skouw Sae masih terbilang sepi sehingga sangat jarang atau bahkan tidak ada warung yang menjual makanan dan minuman disana... Read More

Keajaiban Tips : Foto skouw sae diatas, adalah bagian info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Brang Sedo, Sumbawa – NTB 

Published on July 4, 2014 at 11:47am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pemandangan Bawah Laut pantai Brang SedoTips, : birunya laut di pantai Brang SedoTips, : images (4)Tips, : pantai Brang SedoTips, : panorama Pantai Brang SedoTips, : ketenangan suasana pantai Brang Sedo

Lokasi pantai Brang Sedo berada di Desa Brang Sedo, sebelah Selatan daratan Pulau Moyo. Untuk menuju kesana anda bisa menyewa perahu motor milik nelayan yang bisa anda temukan di beberapa titik pemberangkatan, yaitu melalui Pantai Kencana di Sumbawa atau dari Tanjung pasir... Read More

Keajaiban Tips : Foto ketenangan suasana pantai Brang Sedo diatas, adalah bagian info tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Krakal Gunung Kidung &#
Pantai Krakal terletak di Kampung Krakal Kelurahan Ngestirejo Kecamatan Tanjung Sari Kabupaten Gunungkidul, ...

Pantai Lawata, Bima – NT
Pantai Lawata – Pantai merupakan suguhan wisata yang umum di Indonesia khususnya di ...

Pulau Tiga, Dua, Satu Di Selat
Hamparan laut biru terlihat semakin menggoda dengan gugusan tiga pulau kecil yang saling ...

Pantai Kaliantan, Lombok ̵
Mungkin tak banyak tahu dengan keberadaan pantai Kaliantan di Lombok, karena memang pantai ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Ngliyep Malang
Pantai Wai Ipa, Sula – Maluku
Pantai Sembulang, Batam – Kepulaua
Pantai Randusanga Indah, Brebes – Jawa
Ke Belitong Tak Lengkap Tanpa Kopi
Taman Laut Pulau Rubiah – Sabang
Pantai Candidasa, Karangasem – Bal
Pantai Ballina, Karangasem – Bali

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.