Pantai – Pantai Di Taman Impian Jaya Ancol, DKI Jakarta 

Published on August 17, 2014 at 1:16pm By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : Pulau BidadariBangka, : Suasana di Pantai Carnaval AncolBangka, : Beach Pool AncolBangka, : Pulau Bidadari AncolBangka, : Gelanggang Samudra AncolBangka, : Putri Duyung Cottage

Pantai ini memiliki karakteristik yang menonjol, selain memiliki keindahan suasana laut yag begitu indah, juga adanya replika Kapal Pecah yang berdiri kokoh menjulang tinggi di tengah-tengah dataran pantai. Tak heran, kalau para pengunjung pantai ini, banyak yang menyaksikan dan mencoba memasuki ruang Kapal Pecah. Selain itu, replika Kapal Pecah bisa menjadi suatu pengetahuaan bagi anak-anak. Mereka bisa mengenal kapal yang persis seperti kapal sungguhan, yang terdampar ditepi pantai... Read More

Kejernihan Bangka : Potret Putri Duyung Cottage diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang termasuk dalam Kategori Bangka.

Pulau Bangka – Sumatera selatan 

Published on August 24, 2014 at 9:49pm By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : pantai teluk uberBangka, : Pantai Pasir PadiBangka, : pantai reboBangka, : menjelajah tanjung tinggiBangka, : empek empek dan otak-otak khas bangkaBangka, : kekayaan bawah laut pulau bangka

Terdapat di Desa Rambang, Kecamatan Riau Silip, Kabupaten Bangka, sekitar 70 km dari kota Sungailiat atau sekitar 33 km dari Kota Belinyu. Alamnya indah dengan pepohonan yang cukup lebat... Read More

Kecantikan Bangka : Foto kekayaan bawah laut pulau bangka diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bangka.

Pantai Tanjung Tinggi, Tanjung Pandan – Belitung 

Published on July 25, 2014 at 4:59pm By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : Perairan pantai Tanjung TinggiBangka, : Panorama pantai Tanjung TinggiBangka, : lokasi laskar syuting pelangi tanjung tinggiBangka, : Suasana Senja pantai Tanjung TinggiBangka, : Batu granit raksasa di pantai Tanjung TinggiBangka, : keindahan pantai Tanjung Tinggi

Lumut ini bisa merugikan bagi kesehatan karang, karena menghalangi sinar matahari yang masuk ke laut. Jika keadaannya terus berlangsung lama seperti ini, kemungkinan kita akan kehilangan terumbu karang yang ada disebelah barat pantai Tanjung Tinggi. Jadi bila anda ingin melakukan aktitifitas snorkling, sebaiknya mengambil lokasi bagian timur pantai Tanjung Tinggi. Terutama daerah disekitar tanjung yang membatas pantai disebelah timur. Selain kondisi terumbu karangnya yang lebih baik, jumlah ikannya pun lebih banyak... Read More

Keindahan Bangka : Potret keindahan pantai Tanjung Tinggi diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bangka.

Pantai Siring Kemuning, Madura – Jawa timur 

Published on July 24, 2014 at 2:01pm By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : Pantai Siring KemuningBangka, : Suasana Pesisir Pantai Siring KemuningBangka, : Keindahan Pasir Pantai Siring KemuningBangka, : ombak di Pantai Siring KemuningBangka, : Suasana senja di Pantai Siring Kemuning

Fasilitas umum yang ada di pantai ini masih sangat minim, hanya terdapat toilet umum yang bisa anda gunakan dan juga terdapat beberapa warung yang menjual jajanan. Jadi pastikan anda sudah mempersiapkan semuanya sebelum berangkat, termasuk dengan persiapan bekal makanan yang akan dibawa... Read More

Keindahan Bangka : Potret Suasana senja di Pantai Siring Kemuning diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bangka.

10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTBangka, : tablolong beach - kupang nttBangka, : Sunset Pantai LasianaBangka, : tablolong beach - kupang nttBangka, : senja di Labuan BajoBangka, : Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur Indonesia

Pantai Mandorak terletak di desa Pero Batang, kecamatan Kodi, kabupaten Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur. Untuk bisa sampai ke lokasi pantai ini, dibutuhkan waktu 30 menit dari Pero Batang menggunakan kendaraan roda dua maupun empat. Posisi pantai yang “tersembunyi” ini ternyata memiliki pesona keindahan alam yang sangat indah. Ada banyak wisatawan asing yang memilih melakukan diving di Pantai Mandorak karena suasana yang tenang dan keindahan pantainya – tidak seperti di Bali dan Lombok yang sangat ramai. Sayangnya, pantai ini belum dikelola dengan baik oleh Pemda. Resort yang ada di pantai tersebut juga dibangun oleh Yayasan Watu Mandorak yang dikelola seorang wisatawan asing asal Prancis... Read More

Keindahan Bangka : Potret Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur Indonesia diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bangka.

Pantai Batu Kerbuy, Madura – Jawa Timur 

Published on July 4, 2014 at 3:56am By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : keindahan pantai Batu kerbuyBangka, : hamparan pasir di pesisir pantai batu kerbuyBangka, : ombak kecil di pantai batu kerbuyBangka, : panorama pantai batu kerbuy

Lokasi Batu kerbau yang dimaksud berjarak kurang lebih 8 kilometer ke arah bukit dari Pantai Batu Kerbuy ini. Dan tahukan anda, menurut cerita masyarakat setempat, dulunya batu ini sebenarnya adalah seoang manusia yang berubah menjadi seekor kerbau, dan karena hal tertentu akhirnya ia menjadi sebuah batu... Read More

Keindahan Bangka : Potret panorama pantai batu kerbuy diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bangka.

Pantai Benete, Sumbawa – NTB 

Published on July 4, 2014 at 11:00am By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : fasilitas di pantai beneteBangka, : pantai beneteBangka, : panorama pantai beneteBangka, : keindahan pantai beneteBangka, : hamparan pasir di pesisir pantai benete

Bagi yang menggunakkan kendaraan umum, anda bisa menggunakkan bis atau angkutan umum lainnya yang menuju Maluk ataupun Terminal Benete, selanjutnya bisa disambung menggunakkan ojek. Namun, jika tak ingin repot, anda bisa menyewa kendaraan berupa mobil dan sudah termasuk sopir, sehingga anda tidak perlu bingung masalah rute... Read More

Keindahan Bangka : Potret hamparan pasir di pesisir pantai benete diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bangka.

Pantai Ajibata, Samosir – Sumatera Utara 

Published on July 4, 2014 at 1:35am By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : boatcross di pantai ajibataBangka, : pemandangan alam di pantai ajibataBangka, : perairan pantai AjibataBangka, : pesona pantai AjibataBangka, : wisata pantai ajibata

Eksotika pantai ini pun juga tak kalah indahnya. Perairan pantai yang luas berair jernih, dengan dikelilingi hamparan perbukitan yang tampak berwarna hijau. Pasir putihnya yang dipadukan dengan bebatuan serta pepohonan rindang khas dataran tinggi yang terdapat di sekitarnya, menjadikan kawasan pantai ini begitu menarik untuk dikunjungi... Read More

Keindahan Bangka : Potret wisata pantai ajibata diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bangka.

Pulau Asei, Jayapura – Papua 

Published on September 25, 2014 at 6:28am By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : pemandangan di pulau aseiBangka, : pulau aseiBangka, : lukisan kayu khas pulau aseiBangka, : panorama pulau aseiBangka, : pulau asei - jayapuraBangka, : kerajinan khas pulau asei

Kerajinan ini tidak akan anda temukan di tempat lain, untuk itulah setiap wisatawan yang datang kesini pasti akan mencari dan membeli lukisan di pulau Asei... Read More

Keindahan Bangka : Potret kerajinan khas pulau asei diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bangka.

Pulau Teulaga Tujoh, Langsa – Aceh 

Published on December 2, 2014 at 12:49pm By tanzil - Filed under Bangka
Bangka, : pulau teulaga tujohBangka, : perairan pulau teulaga tujohBangka, : pesisir pantai pulau teulaga tujoh

Jika pengunjung yang menuju kesini akan menggunakan kendaraan umum, maka dari terminal kota Langsa, pengunjung dapat naik angkot dengan trayek jurusan Langsa – Kuala Langsa. Dengan membayar ongkos sekitar Rp.5.000, pengunjung akan diantar sampai ke pelabuhan Kuala Langsa... Read More

Keindahan Bangka : Potret pesisir pantai pulau teulaga tujoh diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pulau Bangka – Sumatera selatan, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bangka.

Artikel Terbaru:

Pantai Lombang, Sumenep –
Pantai lombang terletak di Sumenep Madura. Apabila anda berkunjung ke Pulau Madura, sempatkanlah ...

Teluk Saleh, Sumbawa – N
Teluk Saleh, Pantai, pasir putih, lautan biru dan keragaman biota laut, merupakan suguhan ...

Pantai Tembok Berlin, Sorong &
Nama pantai yang cukup unik, Mungkin anda langsung membayangkan tembok berlin yang ada ...

Pantai Talise, Palu – Sulawe
Pantai Talise, Sulawesi tengah merupakan obyek wisata pantai dengan memiliki panorama alam yang indah ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pulau Bacan, Halmahera Selatan – M
Pulau Temajo, Singkawang – Kalimantan
Pantai – Pantai Di Taman Impian Ja
Pantai Waisai Tercinta, Raja Ampat ̵
Tanjung Ringgit, Lombok – NTB
Gili Meno. Lombok – NTB
Pantai Lombang, Sumenep – Madura
Pantai Goa, Sumbawa – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.