Pantai cantik ini memang sudah menjadi langganan di kalangan surfer dari seluruh belahan dunia. Ibaratnya, pantai ini sudah menjadi sebuah rumah dengan interior pas dan apik untuk pecinta surfing... Read More
Keindahan Tips : Potret ombak di pantai Marosi diatas, adalah bagian dari info tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.
Resort Batu Payung Village, di pantai ini memberikan fasilitas penginapan, restoran, minimarket, dan persewaan kuda. Kegiatan seperti diving atau menyelam untuk melihat terumbu-terumbu karang dan keindahan bawah laut, memberikan kelebihan tersendiri dari obyek wisata ini... Read More
Keindahan Tips : Potret booluyoule diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
.. Read More
Keindahan Tips : Potret Suasana Senja Di Pulau Kalong diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Di Pantai Selimpai, juga dapat ditemui tempat penangkaran penyu, namun ketika kami sampai di sana (tahun 2006), tempat itu sepertinya sudah lama ditinggalkan (hanya tinggal puing-puing). Apakah lagi gak ada bibit atau sudah tidak beroperasi lagi.
Bila di Provinsi pulau dewata yang bersebelahan dengan Jawa tersebut di sepanjang pantainya berjejer bangunan vila, hotel dan restoran, justru di Selimpai kealamian sangat terasa. Seperti sebuah pulau, Selimpai terpisah dengan daratan Kabupaten Sambas. Sisi selatannya hingga ke bagian barat berbatasan dengan laut Natuna, sedangkan di sisi utaranya membentang ke timur dikepung oleh Sungai Merabau. Makanya setiap mereka yang mampir ke sini, akan menjumpai aneka pemandangan; ada hutan pinus, pantai, laut dan sungai. Dari kejauhan terlihat Tanjung Datuk, yang merupakan kawasan berbatasan Malaysia... Read More
Keindahan Tips : Potret Pantai-Selimpai diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Anda tidak akan kesulitan menemukan Pantai Senggigi. Pantai ini hanya berjarak 6 km di utara Mataram dan menjadi destinasi wisata dengan fasilitas paling lengkap di Lombok. Pantai Senggigi mempunyai keindahan alam yang memesona saat sunset dan sunrise... Read More
Keindahan Tips : Potret Pantai Mawun diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Panorama yang lain yang dijanjikan ketika wisatawan akan mengunjungi pantai Wediombo tidak hanya pantai yang indah, tetapi juga kita dapat berselancar di sini. Tidak seperti halnya pantai selatan di Pulau Jawa lainnya, pantai Wediombo mempunyai ombak besar yang sangat cocok untuk berselancar (surfing), sehingga akan menambah pengalaman berselancar anda yang tak terlupakan... Read More
Keindahan Tips : Potret batu-karang-wediombo diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Secara keseluruhan Pantai Ngetun merupakan pantai alami, indah, dan cocok dikunjungi oleh orang-orang yang menyukai tantangan. Medan jalan yang sulit ini menjadikan banyak orang mengurungkan niat mengunjungi Pantai Ngetun ini... Read More
Keindahan Tips : Potret pantai ngetun diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Pantai nampu terletak di desa Dringo, kelurahan Gunturharjo, Kecamatan Paranggupito, atau sekita 70 Km dari pusat kota Wonogiri. Sekitar 2 jam waktu tempuhnya. Pantai Nampu memiliki pemandangan kgas pantai yang masih belum tersentuh tangan manusia maupun pabrik-pabrik... Read More
Keindahan Tips : Potret pantai-nampu-pasir-putih diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Diakui beberapa pedagang disana, sepinya pengunjung, karena kurangnya promosi dari Pemerintah Kabupaten Pontianak, sena infrastruktur wisata yang tidak memadai... Read More
Keindahan Tips : Potret sebelah kiri pantai kijing diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Membicarakan keindahan alam di Nusa Tenggara Barat mungkin tidak ada habisnya. Bagaimana tidak, provinsi yang terdiri dari Pulau Lombok dan Pulau Sumbawa ini menyimpan banyak potensi wisata yang mengagumkan. Pantai yang indah pun berlimpah, salah satunya adalah Pantai Tropical. Pantai Tropical berlokasi di Pulau Sumbawa tepatnya di daerah Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat-Nusa Tenggara Barat. Letak Pantai tropical berdekatan dengan lokasi Hotel Tropical... Read More
Keindahan Tips : Potret Pantai Tropical diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Artikel Terbaru:
Kepulauan Ayau, Raja Ampat Indonesia memiliki begitu banyak pulau, jumlahnya saja mencapai ribuan dan sebagian besar pulau-pulau ...
Pantai Nampu di WonogiriPantai Nampu, mungkin anda bertanya-tanya dimana pantai ini. Atau mungkin terasa asing munkin ...
Pantai Swarangan, Tanah Laut &Kalimantan tidak hanya kaya akan tambang batubara dan hutannya yang lebat, namun juga ...
Pantai Leli Pulau Rote –“Leli”, kedengarannya seperti nama seorang perempuan cantik n anggun. Kalau yang mendengarnya pecinta ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.