10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTTips, : debur ombak di pantai tanjung bastianTips, : Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur IndonesiaTips, : Pesona Pantai MandorakTips, : senja di Labuan BajoTips, : Sunset Pantai Lasiana

Pantai Mandorak terletak di desa Pero Batang, kecamatan Kodi, kabupaten Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur. Untuk bisa sampai ke lokasi pantai ini, dibutuhkan waktu 30 menit dari Pero Batang menggunakan kendaraan roda dua maupun empat. Posisi pantai yang “tersembunyi” ini ternyata memiliki pesona keindahan alam yang sangat indah. Ada banyak wisatawan asing yang memilih melakukan diving di Pantai Mandorak karena suasana yang tenang dan keindahan pantainya – tidak seperti di Bali dan Lombok yang sangat ramai. Sayangnya, pantai ini belum dikelola dengan baik oleh Pemda. Resort yang ada di pantai tersebut juga dibangun oleh Yayasan Watu Mandorak yang dikelola seorang wisatawan asing asal Prancis... Read More

Keelokan Tips : Potret Sunset Pantai Lasiana diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan 

Published on October 9, 2012 at 4:38am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : Pantai-Jimbaran-Bali-3Tips, : sunset-di-Pantai-Jimbaran-BaliTips, : Pantai-Jimbaran-Bali-2Tips, : Pantai-Jimbaran-Bali-4Tips, : Pantai-Jimbaran-BaliTips, : restoran-di-pantai-jimbaran-bali

Pantai Jimbaran dan Kedonganan lokasinya saling berdekatan dan berada di pesisir selatan Pulau bali, atau sekitar 5 km dari Pantai Kuta. Pantai Jimbaran berada di sebelah selatan dan Pantai Kedonganan berada di sebelah utara... Read More

Keelokan Tips : Potret restoran-di-pantai-jimbaran-bali diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Indahnya Pantai Mutun Plus Bonus Pulau Tangkil Lampung 

Published on February 3, 2012 at 2:35am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-mutun-3Tips, : pantai-mutun-2Tips, : Berlibur-ke-Pantai-Mutun-LampungTips, : pantai-mutun-1Tips, : Lokasi-Pantai-Mutun-MutunTips, : pulau-tangkil-lampung

Selain pantai pasir putih dan kalianda, lampung memiliki pantai lain yang tak kalah menarik untuk dikunjungi, Pantai mutun misalnya. Pantai yang berjarak sekitar 20-30 menit perjalanan dari kota Bandar lampung ini menawarkan keindahan pasirnya yang putih, berbeda dengan sebagian pantai di pulau jawa yang berpasir hitam... Read More

Keelokan Tips : Potret pulau-tangkil-lampung diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Pulau Khayangan, makasar – Sulawesi Selatan 

Published on September 7, 2014 at 8:12am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Sunset di Pulau KhayanganTips, : restoran di atas lautTips, : banana boat di Pulau KhayanganTips, : Kecantikan Pulau Kayangan MakasarTips, : Suasana Senja di Pulau KhayanganTips, : Pulau Khayangan makasar

Tak perlu risau untuk tetap terhubung dengan keluarga atau rekan kerja melalui jaringan internet, karena pulau khayangan memiliki akses internet yang cukup baik dengan tersedianya fasilitas WiFi di beberapa tempat. Di pulau yang hanya berjarak sekitar 1 km dari kota ‘anging mammiri’ ini, minimarket juga tersedia untuk melengkapi kebutuhan sehari-hari... Read More

Keelokan Tips : Potret Pulau Khayangan makasar diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Pulau Jemur, Riau 

Published on December 2, 2014 at 1:31pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pulau jemurTips, : Susunan karang di sekitar perairan Pulau JemurTips, : Sisi-pantai-Pulau-JemurTips, : Sunset Pulau JemurTips, : Ketenangan laut di Pulau JemurTips, : Penyu hijau di Pulau Jemur

Pulau Jemur, sejatinya memang dijadikan sebagai salah satu areal serta kawasan konservasi dan penangkaran penyu, yang bertujuan untuk melindungi habitat jenis Penyu Hijau atau Chelonia Mydas. Dimana penangkaran penyu tersebut merupakan hasil kerjasama antara Bappeda Rokan Hilir, dengan beberapa pihak Navigasi dan Angkatan Laut... Read More

Keelokan Tips : Potret Penyu hijau di Pulau Jemur diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Selat Baru, Bengkalis – Riau 

Published on July 18, 2014 at 3:35pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Selat BaruTips, : pesta perahu layar Di Pantai Selat BaruTips, : Keindahan Pantai Selat baruTips, : Suasana Senja Di Pantai Selat BaruTips, : Tumpukan Bebatuan di Pantai selat baru

Bila kita beruntung, terdapat beberapa kegiatan wisata tahunan yang juga diselenggarakan pada lokasi Pantai Selat Baru. Dimana kegiatan tersebut mementaskan beberapa pertunjukan dari kesenian dan kebudayaan tradisional khas masyarakat Bengkalis. Terdapat pula beberapa perlombaan yang digelar pada kegiatan tahunan tersebut, diantaranya yakni perlombaan Perahu Jong, serta Layang-Layang... Read More

Keelokan Tips : Potret Tumpukan Bebatuan di Pantai selat baru diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Temajuk, Sambas – Kalimantan Barat 

Published on June 29, 2014 at 7:19am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pesona Pantai TemajukTips, : Suasana senja dermaga pantai TemajukTips, : dermaga pantai temajukTips, : gugusan batu di pantai TemajukTips, : pantai temajuk kabupaten sambasTips, : Bebatuan indah di tepi pantai Temajuk

Selepas Dusun Setingga, kemudian melewati Dusun Merbau, lalu sampai di Sungai Sumpit. Demi menuju Dusun Ciremai, sekali lagi kita harus menyeberang sungai menggunakan perahu bangkong dengan tarif Rp 10.000 per sepeda motor dan Rp 100.000 per mobil pribadi... Read More

Keelokan Tips : Potret Bebatuan indah di tepi pantai Temajuk diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Madale, Poso – Sulawesi Tengah 

Published on June 28, 2014 at 6:04pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Madale, Sulawesi TengahTips, : panorama pantai MadaleTips, : Pesona Pantai Madale, Sulawesi tengahTips, : pantai Madale

Pada setiap bulan Agustus digelar acara Festival Danau Poso yang merupakan acara budaya yang terbesar di wilayah ini. Festival ini diikuti oleh sebagaian besar masyarakat desa yang berada di daerah yang indah ini. Danau Poso juga terkenal
karena memiliki taman anggrek yang bernama Taman Anggrek Bancea yang memiliki koleksi anggrek liar. Taman ini dapat dicapai dengan berjalan kaki (11 Km) atau menumpang mobil sewaan ke Taipa dari Pendolo... Read More

Keelokan Tips : Potret pantai Madale diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Pasir Kencana, Sumbawa – NTB 

Published on July 9, 2014 at 5:06am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : PAsir putih Pantai kencanaTips, : panorama pantai kencanaTips, : garis pantai melengkung pantai kencanaTips, : pemandangan bawah laut pantai kencanaTips, : sunset di pantai kencanaTips, : taman di kawasah pantai kencana

Keunikan lain yang dapat ditemui di pantai yang menjadi kebanggaan masyarakat Sumbawa Besar ini adalah adanya pura yang dibangun di atas bukit. Rumah ibadah umat Hindu ini semakin melengkapi keindahan Pantai Kencana. Dari atas bukit ini, Anda dapat melihat dengan jelas garis Pantai Kencana yang melengkung dengan indah... Read More

Keelokan Tips : Potret taman di kawasah pantai kencana diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Teluk Bima, Sumbawa – NTB 

Published on November 14, 2014 at 11:27am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pemandangan di teluk bimaTips, : suasana senja di teluk bimaTips, : sunset di teluk bimaTips, : panorama teluk bimaTips, : Kalaki BeachTips, : teluk bima

Namun harganya mungkin akan lebih murah jika lokasi awal anda, atau domisili anda dekat lebih dekat dengan Lombok ketimbang dari Jakarta... Read More

Keelokan Tips : Potret teluk bima diatas, adalah bagian dari posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang berada dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pulau Wai, Raja Ampat –
Kawasan wisata Kabupaten Raja Ampat, memang terkenal akan wilayah perairannya. Tentu saja, karena ...

Pantai Cicalobak, Garut – Ja
Pantai Cicalobak adalah salah satu pantai indah yang letaknya berada di Kecamatan Mekarmukti, ...

Pulau Saronde, Gorontalo Utara
Pulau Saronde adalah pulau kecil yang indah, dengan pantainya yang berpasir putih dan ...

Pantai Maron Semarang
Perairan lembut nan bersih serta ombak yang tenang dapat di jumpai di Pantai ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Lombang, Sumenep – Madura
Pantai Batu Mejan, Badung – Bali
Pulau Jefman, Sorong – Papua
Pantai Watu Ulo Jember
Pantai Batu Kerbuy, Madura – Jawa
Pantai Tirang, Semarang – Jawa Tengah
The Passage, Raja Ampat – Papua
Pantai Kedonganan, Badung – Bali

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.