Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia 

Published on June 6, 2014 at 3:54pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir putih pantai bunakenTips, : pantai bunakenTips, : pasir putih pantai Parai TenggiriTips, : pasir putih pantai SenggigiTips, : pasir putih pantai plengkungTips, : pasir putih pantai Hunimua Liang

Berikut ini adalah lima pantai di Indonesia dengan keindahan pasir dan lautnya yang sangat memukau :.. Read More

Keelokan Tips : Potret pasir putih pantai Hunimua Liang diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Ule, Pulau Sumbawa.- Nusa Tenggara Barat 

Published on August 24, 2014 at 9:19pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : waktu senja di pantai uleTips, : pantai ule - SumbawaTips, : perpaduan pasir putih dan biru laut di pantai uleTips, : birunya air laut di pantai uleTips, : hamparan pasir putih pantai ule

Kota Bima merupakan kota yang juga dikenal sebagai Kota Kuliner, Anda bisa menikmati berbagai jenis makanan baik tradisional maupun nasional karena di Kota Bima masyarakatnya terdiri dari berbagai suku dan etnik sehingga segala jenis makanan ada di Kota Bima seperti; Padang, Sulawesi, Jawa, Sumbawa dan Lombok... Read More

Keelokan Tips : Potret hamparan pasir putih pantai ule diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Dreamland Pecatu Bali – Keindahan yang Menggoda 

Published on October 7, 2012 at 4:09am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-dreamland-selancarTips, : wisata-pantai-dreamlandTips, : pantai-dreamland-baliTips, : pantai-dreamland-pecatu-baliTips, : pantai-dreamland-pecatuTips, : pantai-dreamland

Beberapa villa dan resort di pantai ini terletak diatas tebing. Sehingga para pengunjung yang menginap di villa atau resort tersebut dapat menikmti indahnya pantai dari atas tebing. Selain itu terdapat pusat perbelnjaan, mal, dan lapangan golf di pantai ini. Panti yang mewah tentunya. Menurut para pemandu wisata di pantai ini, Dreamland satu-satunya pantai diBaliyang menganut Hukum Internasional. Hukum yang membebaskan para pengunjung untuk meminum alcohol atau berpakaian seminim mungkinbahkan tanpa busana atas bagi wanita pun tidak akan dipermasalahkan. Banyak par wisatawan mancanegara yang mengunjungi pantai ini... Read More

Keelokan Tips : Potret pantai-dreamland diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Lampuuk, Aceh Besar 

Published on May 30, 2014 at 8:54pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai lampuukTips, : banana boat di pantai lampuukTips, : ramainya wisatawan di pantai lampuukTips, : hamparan pasir di pantai lampuukTips, : wisatawan di pantai lampuuk, aceh

Selain itu, di sisi pantai, pengunjung yang ingin mengisi perut juga dapat dengan mudah menemukan kios-kios penjaja menu seafood. Kios-kios ini menawarkan berbagai hidangan ikan bakar, seperti ikan rambe, kerapu, bawal, udang, cumi, dan lainnya. Seafood bakar nan lezat ini cocok dinikmati sebagai hidangan saat berkumpul bersama keluarga atau teman. Lebih lengkap dilengkapi dengan es kelapa muda yang segar... Read More

Keelokan Tips : Potret wisatawan di pantai lampuuk, aceh diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali 

Published on September 25, 2012 at 3:37pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-bias-putih-bali-timur1Tips, : pantai-bias-baliTips, : obyek-wisata-pantai-bias-bali

Segaris besar pasir putih menghadap ke laut yang biru cerah. Payung-payung putih dengan suasana surga tropis menunggu para tamu. Hotel-hotel mewah di sebelah timur pantai menjadikan panati ini sebagai tempat untuk mengadakan acara khusus bagi tamu-tamu mereka, lengkap dengan piknik makan siang dan minuman dingin... Read More

Keelokan Tips : Potret obyek-wisata-pantai-bias-bali diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Klayar Pacitan Jawa Timur 

Published on October 12, 2012 at 2:33am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-klayar-jatimTips, : Air-mancur-pantai-klanyarTips, : pantai-klayar-pacitan-pasir-putihTips, : pantai-klayarTips, : pantai-Klayar-PacitanTips, : pantai-klayar-pacitan-jawa-timur

Jarak pantai Klayar dari Yogyakarta kurang lebih sekitar 110 km, dengan rute Jl. Wonosari – Pathuk – Wonosari – Pracimantoro – Giritontro yang ditempuh dalam waktu sekitar tiga jam. Mengingat pantai Klayar ini belum dilalui oleh angkutan umum, maka untuk menuju lokasi ini Anda harus menggunakan kendaraan pribadi seperti motor atau mobil. Dari jalan utama Pracimantoro – Pacitan, Anda bisa belok ke kanan (ada papan petunjuk arahnya). Jarak dari situ ke pantai Klayar masih kurang lebih 20 km. Beberapa bagian dari jalan menuju pantai Klayar banyak jalan yang berlubang, jadi Anda mesti berhati-hati... Read More

Keelokan Tips : Potret pantai-klayar-pacitan-jawa-timur diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Wisata ke Pulau Tidung Kepulauan Seribu 

Published on December 16, 2012 at 1:38am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pulau-tidung-besarTips, : pulau-tidung-kecilTips, : banana-boat-di-Pulau-TidungTips, : foto-pulau-tidurTips, : wisata-pulau-tidungTips, : pemandangan-pantai-dan-jembatan-cinta-pulau-tidung

Akhir-akhir ini, Pulau tidung seakan  menjadi primadona baru di dunia parawisata,khususnya wisata bahari. Pemandangan pantai dan suasana yang sejuk seolah menghadirkan nuansa batu di tengah panasnta cuaca kota. Yang sekarang menjadi pertanya an adalah dimana letak pulau Tidung tersebut? Di Bali kah? Eits, jangan salah. Pulau Tidung yang eksotik ini ternyata berada di Pulau Seribu, Jakarta... Read More

Keelokan Tips : Potret pemandangan-pantai-dan-jembatan-cinta-pulau-tidung diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Pulau Kaget, Barito – Kalimantan Selatan 

Published on October 1, 2014 at 11:43am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kera bekantan di Pulau KagetTips, : Koloni Bekantan Di Pulau KaagetTips, : Bekantan penghuni Pulau KagetTips, : Cagar Alam Pulau nKagetTips, : pulau kagetTips, : Bekantan di Pulau Kaget

Pulau Kaget sebenarnya adalah sebuah delta yang terbentuk dari endapan lumpur di muara sungai Barito. Ketika sungai Barito mengalir, maka alirannya akan turut serta membawa sedimen akibat dari pengikisan tepi dan dasar sungai. Sedimen ini kemudian berkumpul di muara sungai Barito. Seiring dengan berjalannya waktu sedimen yang menumpuk di muara sungai Barito semakin lama bertambah hingga akhirnya membentuk pulau Kaget... Read More

Keelokan Tips : Potret Bekantan di Pulau Kaget diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Bugel Panjaitan, Kulon Progo – Yogyakarta 

Published on June 28, 2014 at 6:50pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : papan nama pantai bugelTips, : panorama pantai bugelTips, : Pantai bugel SurutTips, : villa di pantai bugelTips, : ombak di pantai bugelTips, : pantai bugel

Pantai Bugel memang belum banyak orang mendengar, karena memang pantai ini belum digarap secara maksimal oleh pemerintah setempat sebagai obyek wisata yang bisa menjadi alternatif wisata alam di kabupaten Kulon Progo khususnya wisata pantai. Pantai bugel merupakan deretan pantai diselatan pulau jawa yang terkenal dengan terjangan ombaknya yang dahsyat... Read More

Keelokan Tips : Potret pantai bugel diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Kukup Gunung Kidul Yogyakarta 

Published on October 17, 2012 at 10:31am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : krukup2Tips, : krukupTips, : krukup3

Selamat bersantai di Pantai Kukup, membangun istana pasir putih, merasakan gulungan ombak ramah kukup atau sekedar duduk menatap hamparan luas laut sambil mendengarkan alunan orkestra alam pantai Kukup... Read More

Keelokan Tips : Potret krukup3 diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia, yang berada dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Licin, Malang – Jawa
Pantai merupakan wisata alam yang selalu menarik untuk di kunjungi. Selain Pantai Sendang ...

Pantai Lampu Satu, Merauke 
Di Kabupaten merauke ada pantai yang telah diberi nama Pantai Lampu Satu, dan ...

Pantai Temajuk, Sambas –
Temajuk merupakan desa yang berada di sebelah utara bagian barat pulau Kalimantan, hanya ...

Pulau Angso Duo, Pariaman –
Objek wisata Pulau Angso Duo  adalah perpaduan wisata alam dan sejarah di Kota ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Batu Berdaun, Lingga – Kepu
Pulau Tinjil, Pandeglang – Banten
Pantai Selong Belanak, Lombok – NT
Pantai Jasri, Karangasem – Bali
Pantai Marina Semarang
Pantai Papa, Sumbawa – NTB
Pantai Tirang, Semarang – Jawa Tengah
Pantai Sindangkerta, Tasikmalaya – Jaw

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.