7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik 

Published on June 6, 2014 at 4:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak di pantai tanjung setiaTips, : ombak di pantai PlengkungTips, : ombak di pantai ombak Ombak TujuhTips, : ombak di pantai CimajaTips, : ombak di pantai Watu KarungTips, : ombak di pantai Marosi

1. Pantai Tanjung Setia, Lampung
Hawaii ala Indonesia! Begitulah wisatawan mengenal Pantai Tanjung Setia. Ombak yang menghiasi pantai ini disebut-sebut sebagai salah satu yang terbaik oleh peselancar dari seluruh dunia. Ombaknya sejajar dengan pantai ada di Hawaii... Read More

Kejernihan Tips : Gambar ombak di pantai Marosi diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Payung, Bengkayang – Lombok Tengah 

Published on May 30, 2014 at 9:15am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : takjub-melihat-Pantai-Batu-Payung-94Tips, : wahana di pantai batu payungTips, : Pantai-batu-Payung-Pontianak-30Tips, : booluyouleTips, : Review-Batu-Payung-Beach-30Tips, : Hamparang-pasir-pantai-batu-payung-39

Resort Batu Payung Village, di pantai ini memberikan fasilitas penginapan, restoran, minimarket, dan persewaan kuda. Kegiatan seperti diving atau menyelam untuk melihat terumbu-terumbu karang dan keindahan bawah laut, memberikan kelebihan tersendiri dari obyek wisata ini... Read More

Keindahan Tips : Gambar Hamparang-pasir-pantai-batu-payung-39 diatas, adalah bagian dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Sayang Heulang, Garut – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 2:57pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : jembatan di pantai sayang heulangTips, : pemandangan di pantai sayang heulangTips, : pantai Sayang HeulangTips, : sunrise pantai sayang heulangTips, : hamparan pasir pantai sayang heulangTips, : sisi lain pantai Sayang Heulang

Pantai ini terletak di salah satu Desa, namanya Desa Mancagahar, Kecamatan Pameungpeuk, Garut, Jawa Barat. Jarak tempuh untuk mencapai pantai ini sekitar 87 km dari pusat Kota Garut. Namun saat Anda berada di area pantai, Anda bisa bertanya bila belum mengetahuinya secara pasti, karena banyak wisatawan yang mengira ini adalah Pantai Santolo, padahal Pantai Santolo adalah pasar ikan yang letaknya memang berdekatan dengan Pantai Sayang Heulang. Pantai santolo sudah begitu terkenal, karena disini pusat ikan yang ada di Kabupaten Garut sebelah selatan... Read More

Keindahan Tips : Gambar sisi lain pantai Sayang Heulang diatas, adalah bagian dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

pantai Tanjung Karang, Palu – Sulawesi Tengah 

Published on July 25, 2014 at 11:33am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Fasilitas di Pantai Tanjung KarangTips, : Pesisir Pantai Tanjung KarangTips, : Pantai Tanjung KarangTips, : Panorama Pantai Tanjung KarangTips, : Gugusan Karang di Pantai Tanjung KarangTips, : Keindahan Pantai Tanjung Karang

Wisata.. Read More

Keindahan Tips : Gambar Keindahan Pantai Tanjung Karang diatas, adalah bagian dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Bingin, Badung – Bali 

Published on May 6, 2014 at 3:49pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Berselancar dipantai bingin Tips, : Suasana senja di pantai bingin Tips, : birunya air di pantai bingin Tips, : keindahan pesisir pantai bingin Tips, : wisatawan / pengunjung pantai bingin

Sekitar 32km dari arah Denpasar, setelah pantai Dreamland. Berada satu garis pantai dengan Pantai Balangan, Dreamland, pantai Bingin kemudian pantai padang-padang, bahkan anda bisa melihat dengan jelas pantai bingin dari pantai dreamland. Pantai bingin dan dreamland dipisahkan oleh tebing yang cukup tinggi. Tetapi untuk menuju pantai ini pengunjung harus melewati kebun penduduk asli, dan menuruni anak tangga batu di jalan sempit dan juram. Bertitik dari puncak tebing sampai ke pantai begitu banyak warung dan penginapan... Read More

Keindahan Tips : Gambar wisatawan / pengunjung pantai bingin diatas, adalah bagian dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Atuh Bali – Pasir Putih yang tersembunyi 

Published on September 15, 2012 at 7:51am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-atuh-abahTips, : pantai atuhTips, : Pantai Atuh Pasir Putih Bali

Lokasi Pantai Atuh.. Read More

Keindahan Tips : Gambar Pantai Atuh Pasir Putih Bali diatas, adalah bagian dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Pulau Satonda, Sumbawa – NTB 

Published on October 11, 2014 at 1:29pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : danau motitoi di pulau satondaTips, : lautan flores yang tampak dari pulau satondaTips, : pemandangan di danau motitoi - pulau satondaTips, : pulau satondaTips, : pulau satonda dari atas

Beranjak dari lautnya, coba pula jelajahi pulau seluas kurang lebih 2.600 hektar ini. Pulau yang merupakan daratan vulkanis ini, dulunya terbentuk karena letusan gunung bawah laut sejak ribuan tahun yang lalu... Read More

Keindahan Tips : Gambar pulau satonda dari atas diatas, adalah bagian dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Pulau Sabolon, Flores – NTT 

Published on September 27, 2014 at 4:07pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pemandangan alam di pulau sabolonTips, : panorama pulau sabolonTips, : pulau sabolon - floresTips, : pulau sabolonTips, : hamparan pasir pantai pulau sabolonTips, : jernihnya air laut pulau sabolon

Tak jarang jika sudah banyak travel agent yang membuat tour menuju pulau ini dengan agenda seperti sekedar singgah untuk snorkeling saja atau bahkan ada agenda seharian di pulau ini sampai matahari terbenam hingga bermalam di perahu yang menepi di dekat pulau. Keindahan yang dimiliki pulau ini seakan menggelitik rasa ingin tahu mengapa tidak ada yang berminat membangun resort di sini... Read More

Keindahan Tips : Gambar jernihnya air laut pulau sabolon diatas, adalah bagian dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Pulau Batu Berlayar, Samadua – Aceh 

Published on October 1, 2014 at 11:53am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Panorama Pulau Batu BerlayarTips, : batu berlayar, acehTips, : Keindahan formasi Bebatuan Pulau Batu BerlayarTips, : Pesona Pulau Batu BerlayarTips, : Keindahan Pulau Batu BeerlayarTips, : Pulau Batu Berlayar Dari Kejauhan

Batu Berlayar adalah susunan batu-batu granit raksasa dimana terdapat 2 batu besar yang berdiri vertikal sehingga berbentuk seperti layar dengan pulau pasir putih sebagai kapal nya. Susunan batu seperti itulah yang membuat penduduk Belitung menamakan tempat ini Batu Berlayar. Pulau kecil seukuran lapangan tenis ini anda salah satu lokasi yang bagus untuk anda yang melakukan tour island atau menyelam... Read More

Keindahan Tips : Gambar Pulau Batu Berlayar Dari Kejauhan diatas, adalah bagian dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Pulau Buabua, Halmahera Barat – Maluku 

Published on September 27, 2014 at 3:32pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Diving Di BuabuaTips, : Upacara Syukur Laut Di Pulau BuabuaTips, : Pulau BuabuaTips, : Keindahan Karang Di Dasar Laut Pulau BuabuaTips, : Kejernihan Perairan Pulau BuabuaTips, : kekayaan Bawah Laut Pulau Buabua

Diving centre ini adalah satu-satunya dive centre yang berada di kabupaten ini. Di kelola oleh pemerintah daerah setempat, di dive centre yang bernama Gilolo Dive Centre ini pelancong bisa menyewa perlengkapan standard yang cukup baik... Read More

Keindahan Tips : Gambar kekayaan Bawah Laut Pulau Buabua diatas, adalah bagian dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Brang Sedo, Sumbawa 
Pantai Brang Sedo – Jika anda mencari tempat yang indah, asri, alami, nyaman ...

Tips Tetap Trendy Saat Liburan
Apabila minggu ini kamu menjatuhkan liburan pergi ke pantai, maka pastikan kamu membawa ...

Pantai Toronipa, Kendari ̵
Kota lama Kendari, Kampung Salo, dan Kelurahan Mata. Berikut nya adalah desa Purirano ...

Pulau Dofior, Sorong – P
Kota Sorong adalah kota paling barat di Papua, posisinya yang tidak terlalu jauh ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Kepulauan Wayag, Raja Ampat – Papu
Pantai Cipatujah, Tasikmalaya – Jawa B
Taman Wisata Alam Pulau Dua, Sorong R
Pantai Goa Lawah, Klungkung – Bali
Raja Ampat yang Mempesona
Pulau Bangka – Sumatera selatan
Pantai Sanur Bali – Melihat Keinda
Pantai Ngantep, Malang – Jawa Timur

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.