Wisata Pantai Lasiana, Kupang – NTT 

Published on June 20, 2014 at 10:11pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai lasiana NTTTips, : Lopo - lopo pantai lasianaTips, : Sunset Pantai LasianaTips, : pantai lasianaTips, : panorama sunset Pantai LasianaTips, : pantai tanjung bastian

Pantai lasiana dipadati oleh pengunjung setiap hari sabtu dan minggu. Rata-rata pengunjung datang di atas jam 12 siang hingga sore hari. Salah satu objek yang ditunggu oleh pengunjung adalah sunset di lasiana. Pengunjung bisa menikmati sunset yang sangat indah dari pantai lasiana. Baik pasangan muda-mudi yang sedang berpacaran maupun yang sudah berkeluarga tak akan melepaskan moment romantis ini. Sambil menikmati kelapa muda, duduk di pinggir pantai berdua, berselimut semilir angin, menikmati tenggelamnya sang surya di cakrawala... Read More

Keindahan Tips : Foto pantai tanjung bastian diatas, adalah hal penting dari tulisan tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur IndonesiaTips, : tablolong beach - kupang nttTips, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTTips, : tablolong beach - kupang nttTips, : Sunset Pantai LasianaTips, : Pantai-mbuu

Salah satu pesona dari Kupang adalah pantai Lasiana. Pantai Lasiana ini berjarak 12 km dari kota Kupang. Untuk akses ke pantai tersebut sangat mudah karena banyaknya kendaraan umum. Pantai Lasiana memiliki pemandangansunset yang sangat indah... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pantai-mbuu diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Bakut, Barito Kuala – Kalimantan Selatan 

Published on September 25, 2014 at 6:41am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : anak bekantanTips, : jembatan barito saat malam hariTips, : Jembatan BaritoTips, : habitat bekantanTips, : Pulau Bakut

Keputusan menteri kehutanan yang menjadi lokasi hutan pulau Bakut sebagai kawasan taman wisata alam pada tahun 2003 turut membantu proses pemulihan hutan pulau Bakut. Pemulihan lingkungan ini bisa terlihat dengan jelas apabila dibandingkan beberapa tahun sebelum dijadikan kawasan taman wisata yang juga ditandai dengan kelahiran bayi bekantan. Diharapkan dengan semakin membaiknya kondisi hutan pulau Bakut, pada tahun-tahun yang akan datang kita akan melihat lagi kelahiran bayi-bayi baru penghuni pulau Bakut... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pulau Bakut diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Losari di Makassar 

Published on April 20, 2013 at 10:53am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-losari-makassarTips, : sunset-di-pantai-losariTips, : Anjungan-Pantai-LosariTips, : menikmati-pantai-di-losariTips, : pantai-losari-sore-hariTips, : Pantai_Losari_di_Malam_Hari

Posisi pantai Losari sangat strategis dan menjadi bagian yang menyatu dengan suasana kota Makasar yang membentang sejauh kurang lebih 4 km. Pantai ini langsung dapat diakses dengan jalan utama protokol utama. Diseberang jalan bertumbuhan hotel dengan berbagai kelas. Sebut saja beberapa nama hotel yang lokasinya amat dekat dengan bibir pantai al: Hotel MGM, Hotel Losari Beach, Hotel Quality, Hotel Aryadutta, dan Hotel Aston. Untuk mid-budget traveller, bisa pilih Hotel Losari Beach, atau agak masuk sedikit kedalam jalan Joseph Latumahina, ada hotel kecil yang nyaman yakni Hotel Kenari. Saya sendiri suka Hotel Quality atau Hotel Losari Beach karena lokasinya oke, dan harganya tidak selangit... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pantai_Losari_di_Malam_Hari diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Karapyak, Ciamis – Jawa Barat 

Published on August 31, 2014 at 10:16am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir pantai dan batu karang yang menghiasi pantai karapyakTips, : pantai yang curam di pantai karapyakTips, : pantai karapyak - ciamisTips, : pasir pantai karapyakTips, : suasana senja di pantai karapyakTips, : pemandangan pantai karapyak saat surut

Selain menawarkan sejuta keindahan dan petualangan, Pantai Karapyak terbilang masih alami dan perawan. Ini ditandai masih bersihnya pantai dari serbuan sampah plastik maupun sejenisnya. Kondisi alamnya pun masih alami dan terawat. Hanya sayang, pantai ini kurang diminati wisatawan domestik maupun mancanegara. Ini terlihat dari masih jarangnya warung-warung maupun penginapan yang dikembangkan warga setempat... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pemandangan pantai karapyak saat surut diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Pulau Awi, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 18, 2014 at 12:48pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kegiatan menyelam di pulau awiTips, : pulau awiTips, : hamparan pasir putih di pulau awiTips, : keindahan pulau awiTips, : ubur ubur di pulau awiTips, : panorama perairan pulau awi

Lokasi Dan Transportasi.. Read More

Kejernihan Tips : Gambar panorama perairan pulau awi diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Lawar, Sumbawa – NTB 

Published on July 10, 2014 at 12:56pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : panorama pantai LawarTips, : keindahan pantai lawarTips, : bebatuan Besar di pesisir pantai lawar

Kawasan pantai ini memang tidak begitu luas karena posisinya yang diapit oleh dua perbukitan sehingga pandangan anda menjadi lurus ke arah lautan. Namun, dengan adanya dua bukit ini menjadikannya berbeda dan terlihat sangat cantik... Read More

Kejernihan Tips : Gambar bebatuan Besar di pesisir pantai lawar diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Dan Desa Nepa, Madura – Jawa Timur 

Published on July 17, 2014 at 9:08am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Panorama Pantai NepaTips, : panorama Senja Di Pantai NepaTips, : Gerbang Pulau KeraTips, : Hamparan Pasir Di Pantai nepaTips, : Kumpulan Kera Di Pulau Kera

5. Karena kebanyakkan orang Madura belum bisa berbahasa Indonesia, ada baiknya anda sedikit mengerti kosakata bahasa Madura, atau anda bisa mengajak salah satu rekan anda yang berasa maupun yang mengerti bahasa Madura... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Kumpulan Kera Di Pulau Kera diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Saliper Ate, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 3:10pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Waterboom di Pantai Saliper AteTips, : Pintu Masuk Ke Pantai Saliper AteTips, : Suasana Senja di Pantai Saliper AteTips, : Fasilitas di waterboom  pantai Saliper AteTips, : Pantai Saliper Ate

Pantai Saliper Ate sendiri memiliki arti pelipur lara atau penyejuk hati. Wajar saja, karena pantai ini memang cantik dan dulunya sebelum pariwisata Sumbawa berkembang, pantai ini memang satu-satunya tempat wisata di Sumbawa... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pantai Saliper Ate diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Wediombo Gunung Kidul Yogya 

Published on November 15, 2012 at 11:16pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : air pantai di wediomboTips, : wedi-ombo-beachTips, : pantai-wedi-omboTips, : batu-karang-wediomboTips, : pasir-pantai-wediomboTips, : pantai-wediombo

Terletak kurang lebih 30 km ke arah selatan kota Wonosari, Gunungkidul, Yogyakarta. Pantai Wediombo terletak di Desa Jepitu, Kecamatan Girisubo, Kabupaten Daerah Tingkat II Gunungkidul. Asal kata Wediombo dari bahasa jawa yang artinya wedi : pasir dab ombo : luas, dan bila di satukan menjadi pantai yang pasirnya luas. Itu memang benar, pasir putih yang membentuk teluk dan membentang dari ujung selatan ke utara dan menghadap ke barat sangat luas... Read More

Kejernihan Tips : Gambar pantai-wediombo diatas, adalah bagian dari blog artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Putri Serayi / Jawai, S
Keindahan Bebatuan Gunung dan Hamparan Pasir Putih. PANTAI Putri Serayi termasuk salah satu ...

Pantai Pasir Perawan, Pulau Pa
Kabupaten Kepulauan Seribu memiliki banyak pulau yang kini semakin ramai menjadi tempat tujuan ...

Pantai Bungus, Padang – Suma
Pantai Bungus merupakan daerah tempat dimana orang melepaskan lelah dari sibuk nya rutinitas ...

Pulau sirabunan, Nias –
Berbicara tentang Pulau Nias, tentunya tidak akan terlepas dari pembahasan tentang eksotika wisata ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Pasir Putih, Situbondo – Ja
Pantai Swarangan, Tanah Laut – Kal
Pulau Berhala, Sumatera Utara
Pantai Selat Baru, Bengkalis – Ria
Pesona Pantai Lampuuk Aceh
Gili Ketapang, Probolinggo – Jawa Timu
Pulau umang, Pandeglang – Banten
Pantai Glagah Kulonprogo yang Memukau

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.