Riung merupakan wilayah dataran rendah yang belum terlalu populer di telinga wisatawan sebagai daerah destinasi wisata laut. Padahal keberadaan taman wisata 17 pulau yang dimilikinya sangat patut dipopulerkan karena keindahannya yang mungkin seperti gugusan pulau-pulau di Hawaii. Ada yang mengatakan karena gugusan pulau tersebut merupakan taman laut yang dilindungi pemerintah sehingga khawatir bila populer akan merusak segala keseimbangan ekosistem yang ada... Read More
Keajaiban Flores : Foto gugusan pegunungan di taman laut 17 pulau diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Matahari terbit pertama kali di Timur Indonesia yaitu di Merauke, tetapi kenapa banyak orang lebih mengenal Sabang sampai Merauke, tetapi perdebatan ini menjadikan kedua destinasi Sabang & Merauke menjadi destinasi yang cukup populer. saking populer kedua destinasi ini sampai sampai tidak perlu dipromosikan lagi... Read More
Keajaiban Flores : Foto pesona pantai lampu satu diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Pemandangan lokasi wisata ini masih cukup indah dan alami ditambah dengan adanya pepohonan pinus dan bakau yang ditanam oleh pengelola disepanjang tepian pantai dan ada sebuah bukit dari pantai ini, dari bukit ini kita dapat melihatpemandangan yang lebih indah dimana pantai akan terlihat sangat berbeda didekat bebatuannya. Jika cuaca sedang bagus , kita dapat melihat sebuah pulau yang terdapat diseberang pantai... Read More
Keajaiban Flores : Foto pesisir pantai kura - kura diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Di Lawata terdapat sebuah bukit kecil yang memiliki beberapa buah gua kecil. Pantainya bukanlah tempat yang bagus untuk bermain air, namun air lautnya bisa dibilang cukup jernih walaupun kadang berlumpur dan banyak batu-batu yang berserakan... Read More
Keajaiban Flores : Foto pemandangan pantai lawata dari atas bukit diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Lokasi.. Read More
Keajaiban Flores : Foto Pantai Surga ( Heaven Beach ) diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Pantai yang berjarak sekitar 140 kilometer dari kota Jakarta tersebut, memiliki keunikan serta keindahan tersendiri. Dengan mendengar dari namanya saja, yakni Karang Bolong, sepertinya kita sudah dapat menebak salah satu dari berbagai keunikan dari pantai yang terletak sekitar 50 kilometer dari pusat kota Serang tersebut. Ya, pesona pertama yang dapat kita saksikan dipantai Karang Bolong, yakni pemandangan eksotik dari berbagai batu-batu karang indah pada beberapa bagian disekitar pantai tersebut... Read More
Keajaiban Flores : Foto keindahan pantai karang bolong diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Pantai Bakaro memang tidak terlalu besar. Pasir putih hanya sekitar 200 meter saja. Selebihnya Pantai Bakaro ini dihiasi oleh karang-karang dengan ombak yang cukup keras. Air laut yang hijau dan kebiru-biruan juga menjadi “senjata” akan keindahan pantai ini... Read More
Keajaiban Flores : Foto pantai bakoro diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Segaris besar pasir putih menghadap ke laut yang biru cerah. Payung-payung putih dengan suasana surga tropis menunggu para tamu. Hotel-hotel mewah di sebelah timur pantai menjadikan panati ini sebagai tempat untuk mengadakan acara khusus bagi tamu-tamu mereka, lengkap dengan piknik makan siang dan minuman dingin... Read More
Keajaiban Flores : Foto obyek-wisata-pantai-bias-bali diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Suatu keindahan tersendiri yang ditawarkan kawasan objek wisata Hutan Kera Nepa, wisatawan akan dituntun untuk melihat pemandangan alam sekitar pantai dan lautan lepas, melihat matahari terbit (sunrise), menyusuri sungai dan hutan cagar alam seluas 1 Ha dengan perahu nelayan untuk melihat pemandangan hutan mangroove dan melihat satwa kera pada habitatnya... Read More
Keajaiban Flores : Foto panorama Senja Di Pantai Nepa diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Biasanya pantai ini akan sangat ramai dikunjungi oleh para wisatawan ketika hari menjelang sore untuk menyaksikan sunset atau fenomena matahari tenggelam yang memang ditunggu-tunggu oleh banyak orang. Sunset dapat terlihat dengan jelas dan indah dari Pantai Masceti ini sehingga menyembulkan romantisme khususnya bagi mereka yang datang dengan membawa pasangan... Read More
Keajaiban Flores : Foto Sunset Pantai Masceti diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores, yang berada dalam Kategori Flores.
Artikel Terbaru:
Pantai Jamursba Medi, Sorong &Pantai Jamursba Medi – Kota Sorong memiliki banyak keindahan alam, sebagian besar objek ...
Pantai Bantol, Malang – JawaPantai Bantol belum dikenal secara umum karena jauhnya dari perkampungan. Pengunjung biasanya adalah ...
Pulau Kaget, Barito – KalimaPulau Kaget sebenarnya adalah sebuah delta yang terbentuk dari endapan lumpur di muara ...
Pantai Batu Berdaun, Lingga Pantai Batu Berdaun, nama pantai yang unik. Pantai Batu Berdaun terletak 4 kilometer ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.