Pantai Leli Pulau Rote – Seindah Namanya 

Published on September 15, 2012 at 2:29am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : Pantai Leli Pulau RoteBali, : Pantai Leli Pulau Rote TerumbuBali, : Pantai Leli Pulau RoteBali, : Pantai Leli Pulau Rote Karang

Pantai Leli terletak di Pulau Rote, tepatnya di kecamatan Rote Tengah. Pulau kecil yang indah ini terletak di Provinsi NTT, di ujung Selatan Indonesia tercinta. Dikelilingi oleh pantai2 nan eksotis adalah kelebihan yang seharusnya dibanggakan pulau ini. Mengenai pantai Leli, jalur ke Pantai tidak jauh dari pusat perkotaan (Ba’a) dan tidak jauh juga dari rumahku. Kalau speedometer motor menunjukkan angka 30km/jam, hanya perlu menempuh perjalanan 10 menit, kita sudah tiba di Pantai seksi (begitu aku menyebutnya) ini... Read More

Kecantikan Bali : Potret Pantai Leli Pulau Rote Karang diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Atuh Bali – Pasir Putih yang tersembunyi 

Published on September 15, 2012 at 7:51am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pantai-atuh-abahBali, : Pantai Atuh Pasir Putih BaliBali, : pantai atuh

Pantai Atuh ialah pantai yang dianugerahkan Dewata untuk siapapun yang datang ke Bali. Pantai ini memiliki pasir putih yang indah dan lembut sehingga membuat betah siapapun yang mengunjunginya. Memang perlu sedikit usaha untuk mencapainya yakni dengan ditempuh dengan berjalan kaki melewati tegalan dan tebing yang cukup curam namun memberikan pemandangan yang indah, tapi segala panorama dan keindahan Atuh yang sangat memesona dibayar dengan rasa capek dan lelah anda setelah berjalan jauh... Read More

Pesona Bali : Gambar pantai atuh diatas, adalah bagian penting dari posting tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang dimasukkan dalam Kategori Bali.

Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali 

Published on September 25, 2012 at 3:37pm By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pantai-bias-putih-bali-timur1Bali, : pantai-bias-baliBali, : obyek-wisata-pantai-bias-bali

Segaris besar pasir putih menghadap ke laut yang biru cerah. Payung-payung putih dengan suasana surga tropis menunggu para tamu. Hotel-hotel mewah di sebelah timur pantai menjadikan panati ini sebagai tempat untuk mengadakan acara khusus bagi tamu-tamu mereka, lengkap dengan piknik makan siang dan minuman dingin... Read More

Kejernihan Bali : Foto obyek-wisata-pantai-bias-bali diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Muaro Gasan Lestari, Padang – Sumatera Barat 

Published on July 16, 2014 at 5:00pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Pantai Muaro Gasan LestariBali, : Sunset di Pantai Muaro Gasan LestariBali, : Ramai Pengunjung Di Pantai Muaro Gasan LestariBali, : Keindahan Pantai Muaro Gasan LestariBali, : Pantai Muaro Gasan Lestari yang Rindang

Pasir pantai yang halus dan berwarna cukup putih ini menjadi pesona tersendiri yang membuat pantai ini tampak semakin cantik ketika dilihat dari dekat dan membuat anda menjadi betah bersantai di pesisir pantai... Read More

Kejernihan Bali : Foto Pantai Muaro Gasan Lestari yang Rindang diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Nambo, Kendari – Sulawesi Tenggara 

Published on June 23, 2014 at 12:39pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Nambo BeachBali, : Wisata Pantai Nambo Di KendariBali, : Pantai NamboBali, : pantai nambo kendari

Sebelum tiba di Pantai Nambo, Anda akan menembus perbukitan. Jalannya berkelok dengan tebing dan jurang di kiri-kanan. Namun, panoramanya cukup menyegarkan untuk menghempaskan penat yang dibawa dari kota. Pantai Nambo sangat pas untuk berbagi keceriaan bersama orang-orang tercinta... Read More

Kejernihan Bali : Foto pantai nambo kendari diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Lampu Satu, Merauke – Papua 

Published on June 29, 2014 at 10:55am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pesona pantai lampu satuBali, : pantai lampu satuBali, : senja di pantai lmpu satu

Pantai ini sangat menarik di waktu pagi sampai dengan sore hari dimana air laut di Pantai Lampu Satu ini bisa surut sampai sejauh 2 kilometer. Jadi kita bisa melihat kapal-kapal seperti terdampar di pantai... Read More

Kejernihan Bali : Foto senja di pantai lmpu satu diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Baloiya, Kota Banteng – Sulawesi Selatan 

Published on July 4, 2014 at 3:32am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Panorama Pantai BaloiyaBali, : keindahan Pulau - pulau Kecil di pantai BaliyaBali, : terumbu Karang yang Indah di pantai BaloiyaBali, : Keindahan Bawah Laut Pantai BaloiyaBali, : jernihnya perairan di Pantai BaloiyaBali, : kesenangan saat berenang di Pantai Baloiya

Memahat batu cadasnya pun menjadi satu-satu nya cara, untuk kemudian diletakkan ke dalam sebuah pot hias. Selain di tebing-tebing pantai Baloiya – Phempis Acidula, demikian nama latin tanaman ini – juga bisa di temui di pantai-pantai lain nya seperti Kalotawa, Bonerate, Jampea, dan Karumpa... Read More

Kejernihan Bali : Foto kesenangan saat berenang di Pantai Baloiya diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Tanjung Dewa, Tanah Laut – Kalimantan Selatan 

Published on June 28, 2014 at 11:12pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pesona pantai Tanjung DewaBali, : pantai tanjung dewa, kalimantanBali, : pantai tanjung dewa

Beberapa pantai di Kalsel lebih menonjolkan pesona pasirnya, namun pantai Tanjung Dewa sedikit berbeda yaitu dengan keindahan karangnya yang lebih mempesona. Pantai Tanjung Dewa memiliki 2 bagian, ada bagian yang berpasir dan ada juga yang berkarang. Jika kita duduk di atas salah satu karangnya, maka sangat tepat untuk menikmati landscape pantai dan laut secara bersamaan. Tidak hanya itu saja, selain bisa menikmati keindahan laut dan pantai kita juga bisa menikmati keindahan pegunungan dari kejauhan. Saat cuaca cerah lekuk-lekuk gunung akan sangat jelas terlihat... Read More

Kejernihan Bali : Foto pantai tanjung dewa diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali 

Published on November 8, 2009 at 12:19pm By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : Peta Pulau RoteBali, : Keindahan Pantai Pulau RoteBali, : pulau roteBali, : Panorama Alam Pulau Rote

Seorang warga Kota Kupang, Stef Taluta, menyatakan pantai indah itu adalah anugerah terpendam di pulau Rote. Jika Rote ini letaknya di dekat Bali, pasti turis asing akan saling berebut. sumber: Kompas.com. foto foto: pumabee.. Read More

Kejernihan Bali : Foto Panorama Alam Pulau Rote diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Leli Pulau Rote – Seindah Namanya 

Published on September 15, 2012 at 2:29am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : Pantai Leli Pulau RoteBali, : Pantai Leli Pulau Rote TerumbuBali, : Pantai Leli Pulau Rote KarangBali, : Pantai Leli Pulau Rote

Dan yang paling menawan dari pantai ini adalah ketika sunset. Wow,, terlalu indah dan sayang rasanya kalo mata berkedip ?. Matahari utuh merah-orange-kuning dipayungi awan2 pelangi yang mengakhiri perjalanannya di balik lautan biru kehitaman di antara atol2 kokoh yang agak angker terlihat berpasangan dengan bayangannya di tengah suasana pantai yang sepi teduh dan perahu2 kecil para nelayan yang mengitari lingkaran sunset dikejauhan sana menyiapkan pukatnya untuk menangkap ikan malam hari, that’s it, sun set di Leli. Memang, sekalipun beribu kata untuk menggambarkan pantai ini, takkan sebanding dengan sekali sapuan pandangan mata sendiri, layaknya lezat coklat itu hanya benar2 terasa ketika kakao massa itu meleleh dalam mulutmu. welcome to Leli ... Read More

Kejernihan Bali : Foto Pantai Leli Pulau Rote diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Artikel Terbaru:

Pulau Tello, Nias – Sumatera
Pulau Nias merupakan sebuah pulau yang menjadi bagian Sumatera Utara dan letaknya pun ...

Pantai Duta Wisata Lampung 
Pantai Duta Wisata Lampung merupakan salah satu tujuan wisata  utama bagi masyarakat dalam ...

Pantai Selong Belanak, Lombok
Setiap jajaran pantai yang ada di Pulau Lombok tentu selalu menarik perhatian untuk ...

Pantai Batu Payung, Bengkayang
Pantai ini sebenarnya merupakan perkampungan nelayan Batu Payung, Bengkayang. Dinamakan Pantai Batu Payung, ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Sayang Heulang, Garut – Jawa Ba
Pantai Teupin Layeu dan Pantai Teupin Si
Pantai Likupang, Bitung – Sulawesi
Pantai Mandorak, Sumba Barat Daya – NT
Pantai Waiwo, Raja Ampat – Papua
Pulau Tiga, Dua, Satu Di Selatan Ambon &
Pantai Jasri, Karangasem – Bali
Pantai Karang Copong, Banten – Jawa Ba

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.