Pulau Kangean Besar

Rating: 81 out of 100, by 67 users
Jawa Timur , Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : Pulau Kangean Besar

Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : Pulau Kangean Besar : 8 Foto

Keindahan Jawa Timur : Foto Pulau Kangean Besar diatas, adalah hal penting dari tulisan tentang Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur, yang termasuk dalam Kategori Jawa Timur.

Ringkasan Artikel:

Pulau tersebut bernama Pulau Mamburit dan kuburan keramat itu disebut ‘Bhuju’ ‘Mamburit’. Menurut cerita orang Kangean, kuburan tersebut merupakan kepala dari seorang Sajid yang terkenal sebagai penyebar agama Islam yang terdampar ditepi laut sedangkan badannya tidak diketahui beradaannya. Diwaktu jaman pemerintahan Belanda sebelum Jepang, Pulau Sapekan yang termasuk daerah Kangean merupakan penghasil ikan pindang yang terbesar bila dibandingkan dengan daerah lainnya di Pulau Madura. Sedangkan hasil lain dari pulau ini adalah kopra dan kayu hutan, kayu bakar dan arang.

Masyarakat

Masyarakat kepulauan kangean terkenal sangat ramah, sopan, dan beragama. Selain itu, masyarakatnya memiliki bahasa dan tutur kata ( Dialek ) yang beraneka ragam antardaerah. Khusus Sapeken dan beberapa pulau kecil di sekitarnya, masyarakat di pulau-pulau ini terbiasa menggunakan berbagai bahasa, seperti bahasa Bajo, bahasa Mandar, bahasa Makasar dan beberapa bahasa daerah yang berasal dari Sulawesi.

Foto dari Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur diatas termasuk dalam: topik Foto Pulau Kangean Besar, dan subjek fasilitas di Pulau Kangean Besar, dan subjek wisata di Pulau Kangean Besar, dan posting Akses ke Pulau Kangean Besar, dan posting Gambar Pulau Kangean Besar, bersama posting Lokasi Pulau Kangean Besar, jadi jangan lupa untuk membaca artikel Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur untuk mendapatkan informasi lebih lengkap.

Klik gambar dibawah untuk melihat gambar besar dari Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur

Jawa Timur , Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : Nemo Pulau Kangean BesarJawa Timur , Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : Perairan pulau kangeanJawa Timur , Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : Pulau Kangean BesarJawa Timur , Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : Pulau kangeanJawa Timur , Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : Terumbu Karang Pulau KangeanJawa Timur , Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : ekowisata Pulau Kangean BesarJawa Timur , Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : Goa Kuning - KangeanJawa Timur , Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur : Karapan Sapi

Apa pendapatmu tentang Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur

Artikel Terbaru:

Pulau Dofior, Sorong – P
Kota Sorong adalah kota paling barat di Papua, posisinya yang tidak terlalu jauh ...

Pantai APRA, Cianjur – Jawa
Namanya pantai APRA. Pantai ini terletak dekat dengan muara sungai Cisadea dan biasanya ...

Pantai Kuala Geulumpang, Langs
Pantai Kuala Geulumpang – dapat kita temui dis sebuah kota administratif di Provinsi ...

Surga Dunia di Karimun Jawa
Mendengar kata pantai dan laut, pasti  yang terlintas di pikiran anda adalah Bali, ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.