Berbicara tentang eksotika alam di Pulau Nias, mungkin yang pertama kali terbesit di benak kita adalah wisata bahari, sebagaimana objek wisata lainnya yang terdapat di wilayah kepulauan Indonesia. Pernyataan tersebut memang benar, wisata bahari merupakan wisata andalan di Pulau Nias selain wisata budaya seperti lompat batu... Read More
Anda dapat menempuh perjalanan dengan menggunakan kendaraan pribadi atau pun transportasi umum berupa angkot atau pun becak motor yang terdapat di sekitar kota Sibolga. Untuk tarif angkot menuju pantai ini tidaklah mahal, hanya membayar Rp. 3000,- per orang saja Anda sudah tiba di kawasan pantai ini... Read More
Ombak di Pantai Grupuk ini terkenal sangat berkelas yaitu kelas Regional Classic dan memiliki tipe-tipe tersendiri yang menantang bagi para peselancar yaitu tipe reef-coral yaitu ombak yang mengarah ke kanan dengan memiliki tiga spot yang berbeda ketinggian angin, ombak, dan teknik berselancar yang digunakan... Read More
Saat ini tempat makan di pantai goa sudah mulai tertata rapi, sehingga terlihat bersih dan teratur. Tempat penjualan ikan bakar pun diberi nama sesuai dengan nama pemilik dari ikan bakar tersebut. Omset yang bisa didapat dari penjualan ikan bakar tersebut bervariasi sesuai dengan jumlah pengunjung dari pantai goa. Harga ikan bakar yang dijajakan pun bermacam-macam sesuai dengan ukuran ikan yang dipesan... Read More
Pantai Gosong memang memiliki hakikatnya pantai, yaitu hamparan pasir putih dan airnya asin. Air asin tapi berwarna pekat keabu-abuan, Hanya disini bisa anda temukan. Letak pantai yang sangat dekat dengan muara sungai ini memunculkan percampuran antara air asin dengan lumpur yang keruh... Read More
Artikel Terbaru:
Pulau Bakut, Barito Kuala – Pulau Bakut di wilayah Kabupaten Barito Kuala (Batola) yang di atasnya berdiri Jembatan ...
Pantai Werur, Sorong – PBegitu banyak tempat wisata Bahari yang ada di Tanah Papua. Keindahan alamnya yang ...
Pulau Belitong – Ingin MPesona dan keindahan Pulau dan Pantai Belitong memang luar biasa. Seorang wisatawan Inggris ...
Pulau Kaung, Sumbawa – NSumbawa bisa menjadi sebuah tujuan wisata yang bagus untuk di kunjungi saat liburan ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.