Sebagai negara maritim, Indonesia punya banyak pantai dengan debur ombak yang lengkap. Mulai dari tenang, sedang, sampai besar semua ada di sini. Oleh sebab itu, tidak heran kalau banyak peselancar dunia yang penasaran untuk menaklukan ombak milik Ibu Pertiwi... Read More
Keelokan Tips : Potret ombak di pantai di Uluwatu diatas, adalah bagian dari artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.
Pantai ini hingga sekarang menjadi salah satu objek wisata yang terus dibenahi disudut2 pantai untuk kepentingan pariwisata dengan tidak merusak ekosistem pantai itu sendiri. Bagi para warga Indonesia maupun warga asing, tidak ada salahnya untuk menjadikan salah satu tempat ini menjadi objek wisata di daftar list yang patut dikunjungi setiap tahunnya... Read More
Keelokan Tips : Potret Hamparang-pasir-pantai-batu-payung-39 diatas, adalah bagian dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Untuk menuju ke Pulau Wetar ini , dapat diakses dari tiga arah, yaitu:.. Read More
Keelokan Tips : Potret Peta Pulau Wetar diatas, adalah bagian dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Pantai Medewi ini memiliki kesejarahannya tersendiri. Nama Medewi, supaya mudah mengingat dan mengucapkannya diambil dari nama daerah / desa yang merupakan tempat dimana pantai ini berada : Desa Medewi... Read More
Keelokan Tips : Potret Sunset di pantai Madewi diatas, adalah bagian dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Untuk kesana tidak terlalu mahal.. Cukup 5.000 untuk retribusi, parkir 3.000, melihat ombak yang sesekali mengeluarkan suara yang menggelegar lokasi Pantai Ini lumayan jauh dari Cianjur kota, apalagi dari Jakarta. sebenarnya untuk akses kesini transportasi sudah memadai, ada angkutan elf dari Terminal Pasir Hayam Cianjur ke Sindangbarang... Read More
Keelokan Tips : Potret Keindahan Alam Di Pantai Apra diatas, adalah bagian dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Tersedia juga berbagai macam olahraga air seperti banana boat, kano, layang-layang dan sebagainya... Read More
Keelokan Tips : Potret Pantai Trikora Pulau Bintan diatas, adalah bagian dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Butuh kesabaran untuk sampai ke pantai ini. Sebelum sampai garis pantainya, kita harus melalui jalan berkelok-kelok. Namun ketika kaki menginjak garis pantainya, riak ombak Samudera Hindia membuat kita lupa segalanya. yang terucap hanya kata keindahan. karang-karang yang terhampar luas bersama pasir putih yang menyilaukan mata membuat hati terpesona oleh kemolekan Ujung Genteng... Read More
Keelokan Tips : Potret ujung-genteng diatas, adalah bagian dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Pantai Teupin Layeu dan Teupin Sirkui ini hanya terletak sekitar 22 Kilometer arah barat laut dari kota Sabang. Tepatnya berada di desa Iboih. Untuk menuju ke pantai ini, pengunjung dapat menggunakan kendaraan pribadi dengan menyewa ataupun menggunakan kendaraan umum... Read More
Keelokan Tips : Potret pesoana pantai Teupin Sirkui diatas, adalah bagian dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Tiket masuk adalah Rp 3000 per orang dan sudah termasuk tiket ke Pantai Siung. Sedangkan ongkos parkir Rp 2000... Read More
Keelokan Tips : Potret indahnya perpaduan air terjun dan pantai jogan diatas, adalah bagian dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Pantai Bakaro memang tidak terlalu besar. Pasir putih hanya sekitar 200 meter saja. Selebihnya Pantai Bakaro ini dihiasi oleh karang-karang dengan ombak yang cukup keras. Air laut yang hijau dan kebiru-biruan juga menjadi “senjata” akan keindahan pantai ini... Read More
Keelokan Tips : Potret atraksi memanggil ikan diatas, adalah bagian dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Artikel Terbaru:
Pulau Dodola, Morotai – Kabupaten Pulau Morotai di Provinsi Maluku Utara terdiri dari gugusan lebih dari 30 ...
Pulau umang, Pandeglang –Seperti yang telah sama-sama kita ketahui, terdapat berbagai tempat-tempat wisata berupa pulau yang ...
Pantai Permisan, NusakambanganMendengar kata Nusakambangan biasanya orang mengasumsikan sebagai tempat yang menyeramkan. Memang tidak salah ...
Pantai Jelangkung, Malang – Pantai Jelangkung adalah sebuah pantai di pesisir selatan Pulau Jawa yang secara administratif berada di ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.