Kabupaten Bengkalis terletak di sebelah timur Pulau Sumatera yang mencakup area seluas 7.793,93 Km² dengan batas sebagai berikut :
Bengkalis merupakan daerah dataran rendah dengan ketinggian rata-rata sekitar 2-6,1 m dari permukaan laut. Sebagian besar merupakan tanah organosol, yaitu jenis tanah yang banyak mengandung bahan organik. Di daerah ini juga terdapat beberapa sungai, tasik (danau) serta 24 Pulau besar dan kecil. Beberapa di antara pulau besar itu adalah Pulau Rupat (1.524,84 km²) dan Pulau Bengkalis (938,40 km²)... Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto Pantai Rupat Utara Bengkalis Riau diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
Wisata.. Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto nikmatnya berenang di pantai Ora diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
Dulu mitosnya, di The Passage tinggal dua ekor gurita raksasa. Gara-gara ada mereka, lautnya jadi dalam. Karena pasirnya di gerus terus oleh mereka. Karena terlalu dalamnya, kata penduduk sekitar, kapal putih (kapal ekspedisi) bisa lewat situ... Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto pesona The Passage diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
Fasilitas.. Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto Pantai Masceti diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
Di pantai ini cukup ramai dikunjungi penduduk yang terlihat dari lumayan banyaknya perahu-perahu penduduk yang berprofesi sebagai nelayan. Walau ombak di pantai ini tidak terlalu besar namun perahu nelayan banyak yang terparkir di pertengahan laut. Jika dibandingkan dengan pantai-pantai yang diapit oleh perbukitan pantai ini bisa dibilang memiliki ombak yang lumayan tapi tidak sekuat itu untuk menghempas badan kita... Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto Pantai Selong Belanak diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
Tidak jauh dari tepi pulau terdapat kumpulan pohon yang membuat suasana menjadi terasa asri. Ditambah dua warna lain yang mendominasi, yaitu birunya langit dan hijaunya lautan membuat pengalaman di tepi Pulau Datu yang dipenuhi dengan bebatuan terasa berbeda dengan Pantai Batakan yang berada tidak jauh diseberang Pulau Datu... Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto Keindahan Bawah Laut Pulau Datu diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
Selama menyeberang muara, ada dua jalan setapak. Pilih yang kanan atau di sebela barat dan dari sini anda akan melewati bukit penuh pohon pisang sebelum masuk hutan. Sekitar 30 menit berjalan di bawah rerimbunan daun dan ditemani kicauan burung – burung liar, kondisi jalan cukup curam dengan kemiringan sekitar 80 derajat. Sehingga harus extra berhati – hati. Selain itu waktu melewati semak belukar banyak ranting pohon yang berduri, karena itu jangan lupa untuk membawa sebatang kayu sebagai perlindungan diri dari duri – duri yang tajam... Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto keindahan alam pantai wedhi ireng diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
Hanya saja dalam perjalanannya, obyek wisata Tirtamaya yang letaknya sekitar 15 km arah Timur Kota Indramayu yang bersebelahan dengan Pantai Glayem ini nampaknya kurang beruntung. Hal itu disebabkan karena Tirtamaya sejak dekade 90-an terkena bencana alam abrasi atau pengikisan pantai akibat ombak laut... Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto Sunrise tirtamaya diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
Tak puas dengan laut, masih ada lagi keindahan di bagian daratan dimana dijadikan wilayah cagar alam, salah satunya adalah Taman Burung Gunung Nanua. Hal ini dikarenakan adanya spesies burung endemik yang sangat langka, yakni burung kacamata dan burung celepuk... Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto pulau_enggano diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
2. Persiapkan obat-obatan pribadi, terutama jika anda termasuk orang yang gampang mabuk laut... Read More
Keelokan Kepulauan Riau : Foto Pesisir Pantai Pulau Soop diatas, adalah salah satu bahasan cerita tentang Pulau Bengkalis – Kepulauan Riau, yang dikelompokkan dalam Kategori Kepulauan Riau.
Artikel Terbaru:
Pantai Ora, Maluku – AmbMenjelajahi Maluku memang tidak pernah ada habisnya. Kepulauan yang terbentang hingga Laut Aru ...
Pantai Terindah Di YogyakartaYogyakarta merupakan salah satu destinasi favorite saya, karena Jogja merupakan Paket Lengkap dan ...
Pantai Jogan, Gunung Kidul Pantai Jogan adalah salah satu pantai di Indonesia yang memiliki keunikan yang mungkin ...
Pantai Ballina, Karangasem Menjelajahi objek wisata pantai daerah timur Bali, setelah Pelabuhan Padang Bay anda akan ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Pantai Populer
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.