Pantai terindah di Lombok 

Published on July 4, 2014 at 8:18pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai TangsiTips, : Pantai Tanjung RinggitTips, : Pantai Selong BelanakTips, : Pantai MawunTips, : Pantai GerupukTips, : pantai tanjung A'an

Pantai Kuta terletak di Desa Kuta, Lombok Selatan berjarak 56 km dari kota Mataram. Keindahannya yang khas membuat pantai ini menjadi destinasi paling populer di Lombok. Mempunyai nama yang sama dengan pantai Kuta di Bali namun pantai ini jauh lebih bersih dan tenang. Pasirnya putih pucat, airnya perpaduan gradasi biru dan hijau. Sekeliling pantai dipagari oleh bukit hijau yang indah. Banyak wisatawan yang melakukan snorkling di pantai Kuta untuk melihat keindahan bawah lautnya. Disini Anda juga bisa melihat perayaan ritual budaya Bau Nyale yang digelar antara bulan Februari hingga Maret... Read More

Kejernihan Tips : Potret pantai tanjung A'an diatas, adalah bagian penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Kuta di Pulau Lombok 

Published on November 11, 2012 at 7:28am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : sektor-dua-di-pantai-kuta-lombokTips, : kuta-beach-lombokTips, : putihnya-pasir-pantai-kuta-lombokTips, : Pantai-Kuta-Lombok---beachTips, : pemandangan-kuta-lombok-dari-atasTips, : pantai-kuta-lombok

Pantai kuta lombok ini memang sepi, namun hal itulah yang membuat pantai ini begitu tenang sehingga sangat cocok sebagai tempat beristirahat yang menenangkan selepas penat dari kegiatan sehari-hari. Pantai yang cantik dan sangat pas untuk teman beristirahat di akhir pekan.

Akses ke Pantai Kuta Lombok

Para wisatawan dapat menempuh perjalanan 2,5 jam dari Semanggi atau Mataram melalui kota Mataram. Perjalan yang tidak terlalu jauhuntuk sampai ke Pantai Kuta, Lombok. Keindahan Pantai ini mampu memikat para pengunjungnya. Pantai Kuta Lombok tidak kalah cantik dari Pantai Kuta Bali. Keindahan alam yang masih asli dan air laut yang begitu jernih merupakan panorama yang sangat indah... Read More

Keelokan Tips : Foto pantai-kuta-lombok diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai terindah di Lombok, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Reklamasi Pusong, Lhokseumawe – Aceh 

Published on November 14, 2014 at 10:52am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pesisir Pantai Reklamasi pusongTips, : pantai reklamasi pusong

Pulau Pusong hanyalah sebuah pulau kecil, pulau ini di kelilingi oleh hamparan karang-karang yang indah, akan tetapi daratannya termasuk tanah yang gersang. Luas hamparan karangnya malah dua kali lebih besar dari luas pulau itu sendiri, anda bisa melihatnya sendiri saat air laut sedang surut, tinggi airnya juga hanya jadi sebatas lutut. Penduduk di pulau ini lumayan banyak, ada sekitar 8000 jiwa untuk sebuah pulau yang luasnya tak lebih dari 6 hektar... Read More

Keelokan Tips : Foto pantai reklamasi pusong diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai terindah di Lombok, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Buru – Maluku 

Published on September 27, 2014 at 3:39pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pulau BuruTips, : perairan di pulau buruTips, : Kota Namlea, Pulau BuruTips, : Peta Pulau BuruTips, : Keindahan Danau Rana, Pulau Buru

Bila menggunakan feri dirasa terlalu lama, kapal cepat yang bertolak dari pelabuhan Yos Sudarso di kota Ambon bisa dijadikan alternatif. Dengan kapal cepat, lama perjalanan akan dipersingkat menjadi 4 jam. tariff kapal cepat rute Ambon – P.Buru adalah 120 ribu untuk kelas non-kamar*. Kapal ekspress ini juga menawrkan kelas kamar seharga 300 ribu rupiah... Read More

Keelokan Tips : Foto Keindahan Danau Rana, Pulau Buru diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai terindah di Lombok, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Walo, Raja Ampat – Papua 

Published on December 2, 2014 at 12:43pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pulau Walo Dari UdaraTips, : Perairan Pulau WaloTips, : Pemandangan Di sekitar Pulau WaloTips, : pulau waloTips, : Kupu Kupu Bercorak Batik

Ada banyak jenis kupu-kupu dengan corak batik di pesisir pantai Pulau Walo, sehingga bisa anda lihat secara bebas. Mereka sering hinggap di dedaunan dan pepohonan, bahkan hinggap di sekitar rumah-rumah penduduk di Pulau Walo. Kupu-kupu ini biasa muncul pada siang dan sore hari, bahkan tak jarang mereka muncul pada malam hari... Read More

Keelokan Tips : Foto Kupu Kupu Bercorak Batik diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai terindah di Lombok, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Swarangan, Tanah Laut – Kalimantan Selatan 

Published on June 28, 2014 at 7:53pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai SrawanganTips, : pesona pantai srawanganTips, : pantai swarangan, kalimantan selatanTips, : ombak pantai srawanganTips, : sunrise pantai srawangan

Perumahan penduduk di sekitar Pantai Swarangan terlihat saling berdekatan satu sama lain. Sementara pada bagian belakang perumahan terdapat kumpulan pohon, seperti pohon pinus dan kelapa yang menjadi latar belakangnya. Sementara dihadapan kumpulan rumah ini terbentang perairan pantai yang siap mengantarkan para nelayan ke laut... Read More

Keelokan Tips : Foto sunrise pantai srawangan diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai terindah di Lombok, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara 

Published on August 24, 2014 at 9:10pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai turelotoTips, : perpaduan pasir putih, laut biru dan batu karang di pantai turelotoTips, : pantai tureloto - niasTips, : bukti bahwa pantai tureloto adalah laut matinya IndonesiaTips, : birunya air laut di panta turelotoTips, : batu karang di pantai tureloto

Sejak peristiwa gempa yang terjadi pada tahun 2005 silam tampaknya tidak menyurutkan tekad masyarakat Nias untuk membangun kembali daerahnya tercinta. Sehingga, kini Pulau Nias tetap menjadi pilihan pariwisata oleh sebagian besar wisatawan lokal maupun wisatawan mancanegara... Read More

Keelokan Tips : Foto batu karang di pantai tureloto diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai terindah di Lombok, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Lima, Tanah Laut, Kalimantan Selatan 

Published on June 28, 2014 at 1:30pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai batu LimaTips, : Pantai Batu Lima Wisata Tanah Laut Kalimantan SelatanTips, : Pantai Batu LimabatulimaTips, : Pantai Batu Lima Tempat Wisata Favorit di Tanah Laut Kalimantan Selatan

Ketika tiba di pantai Batu Lima, anda bisa segera menuju lokasi tidak jauh dari pepohonan yang ada di pantai. Untuk bersantai di tepi pantai, anda bisa duduk-duduk di meja kayu sederhana yang bisa ditemui dibawah pohon. Ada juga pondok kecil terbuka yang dilengkapi dengan atap dan bisa digunakan untuk bersantai atau sekedar duduk-duduk ketika berada di pantai Batu Lima. Tapi jumlah pondok terbuka ini tidak terlalu banyak. Jadi apabila sedang ramai, mungkin anda tidak akan kebagian tempat. Anda juga bisa menggelar tikar diatas rumput yang kemudian digunakan untuk bersantai menghadap ke laut sambil menikmati pemandangan pantai Batu Lima... Read More

Keelokan Tips : Foto Pantai Batu Lima Tempat Wisata Favorit di Tanah Laut Kalimantan Selatan diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai terindah di Lombok, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Taman Wisata Alam Pulau Dua, Sorong – Papua 

Published on September 19, 2014 at 11:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pesisir Pantai Taman Wisata Pulau DuaTips, : Ombak Pantai Taman Wisata Pulau DuaTips, : Panorama Taman Wisata Pulau DuaTips, : Suasana Senja Di Taman Wisata Pulau Dua

1. Carilah info keberangkatan Kapal Perintis jika anda berniat menggunakkan jalur laut untuk menuju Tambrauw sebelum menuju Taman Wisata Alam Pulau Dua. Karena, jika anda melewatkan jadwal keberangkatannya, maka anda harus menunggu satu minggu kedepan agar bisa menuju Tambrauw... Read More

Keelokan Tips : Foto Suasana Senja Di Taman Wisata Pulau Dua diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai terindah di Lombok, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Randusanga Indah, Brebes – Jawa Tengah 

Published on July 18, 2014 at 1:13pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Randusanga IndahTips, : Pintu Masuk Kawasan pantai randusangaTips, : pesona pantai randusanga Indah brebesTips, : indahnya pemandangan senja Pantai Randusanga Indah

Bila diperhatikan mengenai ukurannya, objek wisata pantai tersebut memiliki ukuran lahan sebesar 30 Ha dan juga panjang pantai 2 km. Selain para pengunjung dapat menikmati keindahan pantai tersebut, mereka dapat pula memanfaatkan fasilitas-fasilitas yang ada disekitar pantai baik itu arena balap, lahan untuk berkemah dan juga banyak sekali kios oleh-oleh yang dapat Anda manfaatkan untuk membeli produk khas kota tersebut seperti telur asin tentunya... Read More

Keelokan Tips : Foto indahnya pemandangan senja Pantai Randusanga Indah diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai terindah di Lombok, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pulau Rani, Raja Ampat –
Satu lagi keindahan sempurna dari Kepulauan Raja Ampat di Papua Barat, Pulau Rani. ...

Pulau Bengkalis – Kepulauan
Menjadi salah satu daerah kepulauan, Kabupaten Bengkalis merupakan daerah yang termasuk ke dalam ...

Pantai Pondok Bali, Subang –
Pantai Pondok Bali meskipun namanya mengandung kata “Bali” namun tidak berada di Pulau ...

Gili Sunut, Lombok – NTB
Selain Gili Trawangan, Gili Air dan Gili Meno, Lombok juga memiliki kawasan Gili ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Benete, Sumbawa – NTB
pantai Tanjung Karang, Palu – Sulawesi
Pantai Ketaping, Kota Pariaman – Sumat
Pantai Wediombo Gunung Kidul Yogya
Pantai Tembok Berlin, Sorong – Pap
Pantai Pamayangsari, Tasikmalaya – Jaw
Pantai Sindangkerta, Tasikmalaya – Jaw
Pulau sirabunan, Nias – Sumatera U

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.