Pantai Sumur Tiga, Sabang – Aceh 

Published on June 4, 2014 at 2:30pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pemandangan di sekitar Benteng JepangTips, : Penginapan-Freddies-di-Pantai-Sumur-TigaTips, : pulau wehTips, : rindangnya suasana pantai Sumur TigaTips, : Sunrise di Pantai Sumur TigaTips, : Sisa - sisa reruntuhan benteng Jepang terlihat di sebelah kiri

Pantai ini juga terkenal dengan keberadaan dari koral yang menghiasi bibir pantai. Pada jalan selatan yang ada di pantai ini tampak keindahan bentang alamnya. Sampailah pada area yang diberi nama dengan Anoi Itam. Ini adalah sebuah tempat yang sangat terkenal di antara penduduk kota banda Aceh. Daerah ini memiliki pasir pantai yang berwarna hitam. Inilah yang merupakan bunker besar buatan Jepang dan juga merupakan jajaran koral yang sangat indah... Read More

Keajaiban Tips : Potret Sisa - sisa reruntuhan benteng Jepang terlihat di sebelah kiri diatas, adalah salah satu bahasan info tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik 

Published on June 6, 2014 at 4:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak di pantai CimajaTips, : ombak di pantai PlengkungTips, : ombak di pantai Watu KarungTips, : ombak di pantai ombak Ombak TujuhTips, : ombak di pantai di UluwatuTips, : ombak di pantai tanjung setia

7. Pantai Cimaja, Jawa Barat
Belum berhenti di Ujung Genteng, deretan pantai selatan di Jawa Barat masih memiliki pantai lain dengan goyangan ombak yang menggoda. Di kawasan pantai Pelabuhan Ratu, Jawa Barat terdapat Pantai Cimaja... Read More

Kejernihan Tips : Foto ombak di pantai tanjung setia diatas, adalah bagian penting dari posting tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Nguyahan, Gunungkidul – Yogyakarta 

Published on June 5, 2014 at 11:15pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir pantai landaiTips, : jalan menuju pantai NgunyahanTips, : pantai nguyahan dari atasTips, : pantai yang masih bersihTips, : pantai nguyahan saat surut

Pantai ini memiliki ciri khas pantai daerah Gunung kidul, yaitu pasir putih yang landai. Kehidupan di sini berbeda dengan Ngobaran yang menonjolkan sisi multikulturalnya. Nguyahan sendiri identik dengan para pencari tumbuhan sejenis “algae” yang mereka sebut dengan suket (rumput) paris. Aktivitas mencari suket paris ini hanya akan kita temui ketika kondisi air laut sedang surut yang berarti hanya terjadi selama kurang lebih 4 hari setiap bulannya... Read More

Keindahan Tips : Foto pantai nguyahan saat surut diatas, adalah hal penting dari artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Kusamba di Pulau Bali 

Published on November 10, 2012 at 12:17am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : nelayan-di-pantai-kusambaTips, : perahu-nelayan-pantai-kusambaTips, : petani-garam-pantai-kusambaTips, : pantai-kusambaTips, : pantai-kusamba-dari-kejauhanTips, : keindahan-pantai-kusamba

Sampan nelayan berderet di pinggir pantai di bawah pohon nyiur, begitu pula pondok – pondok pembuatan garam berjejer di sepanjang pantai, menimbulkan pemandangan yang benar-benar menarik bagi mereka yang berkunjung ke pantai tersebut. Bagi wisatawan yang sedang berkunjung ke Bali, obyek wisata ini sangat ideal untuk dipilih sebagai salah satu tujuan wisata... Read More

Keindahan Tips : Foto keindahan-pantai-kusamba diatas, adalah hal penting dari artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tablolong & Gua Kristal, Kupang – NTT 

Published on June 19, 2014 at 5:32pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kolam kecil di dalam gua kristalTips, : pintu masuk gua kristalTips, : karang-tablolong nusa tenggara timurTips, : gua kristal - airnya jernih dan tenangTips, : pasir pasir tebal dan batu karang, lopo - lopoTips, : tablolong beach - kupang ntt

Selain pemandangan dan memancing banyak juga warga asing yang suka diving datang kesana hanya ingin menikmati warna-warni terumbu karang, dan beragam spesies ikan secara berkelompok yang tampak seperti berada dalam akuarium raksasa. Sekitar lima mil dari pantai, ada tiga karang yang menjadi sasaran pemancingan yakni Beatrix, Dalam, dan Tabui... Read More

Keindahan Tips : Foto tablolong beach - kupang ntt diatas, adalah hal penting dari artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Setoko, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 24, 2014 at 1:35pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai setoko, kepulauanriauTips, : Suasana pantai setokoTips, : Panorama pantai setokoTips, : pantai setokoTips, : keindahan pantai setoko

Suasana pantai ini memang terlihat sepi dan tenang dengan hamparan birunya laut tampak dari kejauhan dan pepohonan yang berbaris rapi di pesisirnya menambah keindahan pantai ini, serta suasana pantai yang sangat bersih dibandingkan pantai-pantai lainnya yang ramai dikunjungi oleh wisatawan. Suasana pantai yang seperti ini sangat cocok bagi wisatawan yang menginginkan suasana tenang... Read More

Keindahan Tips : Foto keindahan pantai setoko diatas, adalah hal penting dari artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Ajibata, Samosir – Sumatera Utara 

Published on July 4, 2014 at 1:35am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : wisata pantai ajibataTips, : pemandangan alam di pantai ajibataTips, : perairan pantai AjibataTips, : pesona pantai AjibataTips, : boatcross di pantai ajibata

Perairan di pantai ini cukup dangkal hingga beberapa meter dan arusnya pun tidak deras, sehingga bagi Anda yang ingin berenang ataupun sekedar berendam tidak perlu khawatir. Biasanya para wisatawan yang berkunjung ke pantai ini lebih memilih mengapung dengan ban di tengah perairan untuk bersantai sembari menikmati panorama alam yang terbentang di sekitar pantai ini... Read More

Keindahan Tips : Foto boatcross di pantai ajibata diatas, adalah hal penting dari artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Sinka Island Park, Singkawang – Kalimantan Barat 

Published on June 29, 2014 at 5:14pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : simping islandTips, : Sinka Zoo Dari kejauhanTips, : wisatawan di sinka Island ParkTips, : pantai di sinka Island ParkTips, : Sinka Island ParkTips, : pemndangan pulau simping

Cukup banyak pengunjung yang tertarik naik perahu pisang. Karena hanya disediakan 2 buah perahu pisang, pengunjung harus antri menunggu giliran untuk naik... Read More

Keindahan Tips : Foto pemndangan pulau simping diatas, adalah hal penting dari artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Waisai Tercinta, Raja Ampat – Papua 

Published on July 20, 2014 at 3:36pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Waisai Tercinta di Raja AmpatTips, : Icon Pantai Waisai TercintaTips, : Suasana di Pantai Waisai TercintaTips, : Pantai Waisai Tercinta

Pantai Waisai Tercinta – Nama dari pantai ini, mungkin kedengaran cukup unik. Sesuai namanya, pantai ini memang memiliki keunikkan tersendiri di mana tidak dapat di temukan jenis pantai yang serupa di kawasan Raja Ampat... Read More

Keindahan Tips : Foto Pantai Waisai Tercinta diatas, adalah hal penting dari artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pulau Halmahera – Maluku 

Published on October 27, 2014 at 3:41pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : peta lokasi halmaheraTips, : pulau halmaheraTips, : diving di halmaheraTips, : batunaga the best dive spotTips, : Pulau Guraici halmaheraTips, : halmahera coral reef

Kunjungan ke Terowongan Jepang pada Perang Dunia II Jepang, akan mengajak Anda kembali ke sejarah. Terletak di dua desa yaitu desa Samuda dan Duma Kecamatan Galela Barat, terowongan ini merupakan tempat persembunyian Militer Jepang pada Perang Dunia II. Terowongan yang ada di desa Samuda panjangnya 20 meter dan memiliki beberapa kamar yang diduga digunakan sebagai ruang pertemuan... Read More

Keindahan Tips : Foto halmahera coral reef diatas, adalah hal penting dari artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Manikin, Kupang –
Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur yang berbatasan dengan laut dianugrahi dengan banyak pantai. ...

Pantai Lampuuk, Aceh Besar
Pantai Lampuuk merupakan salah satu primadona wisata Aceh Besar. Pantai ini selalu ramai ...

Pantai Lalos, Tolitoli –
Secara umum, Tolitoli adalah kabupaten di bibir perairan Laut Sulawesi. Adapun ibu kota ...

Pulau Gag, Raja Ampat –
Wilayah Kabupaten Kepulauan Raja Ampat merupakan kepulauan yang terdiri dari kurang lebih 610 ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Waiwo, Raja Ampat – Papua
Pulau Kalong, Flores – NTT
Pantai Pagatan, Banjarmasin – Kali
Pantai Klara, Ketapang – Lampung
Bajo Pulo ( Pulau Bajo ), Sumbawa –
Pantai Batakan – Wisata Pantai di
Pantai Ajibata, Samosir – Sumatera
Teluk Bima, Sumbawa – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.