Waktu terbaik untuk berkunjung dan berwisata di Pantai Ciramea agar dapat menyaksikan fenomena alam yang memukau tersebut adalah sekitar bulan April ataupun Oktober. Sekumpulan penyu hijau atau dalam bahasa ilmiah disebut dengan Chelonia Mydas tersebut, biasanya akan terlihat banyak sekali muncul dari permukaan laut dan kemudian mendarat dipesisir pantai untuk mencari tempat dihangatnya pasir serta mulai bertelur. Pastinya kita akan sangat beruntung sekali, bila dapat menyaksikan penyu yang memiliki ciri berwarna hijau dan panjang mencapai sekitar 153 centimeter tersebut, berkembang biak di Pantai Ciramea... Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret Suasana Pesisir Pantai Ciramea diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Pengunjung tidak bakalan kesulitan mencari makanan karena di kawasan ini terdapat restoran, kafe, warung makan, dan pedagang asongan. Begitu juga yang ingin menginap, tidak perlu repot membawa tenda atau sleeping bag karena di kawasan ini tersedia wisma dan hotel dengan berbagai tipe... Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret pasir-pantai-panjang-singkawang diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Segaris besar pasir putih menghadap ke laut yang biru cerah. Payung-payung putih dengan suasana surga tropis menunggu para tamu. Hotel-hotel mewah di sebelah timur pantai menjadikan panati ini sebagai tempat untuk mengadakan acara khusus bagi tamu-tamu mereka, lengkap dengan piknik makan siang dan minuman dingin... Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret pantai-bias-bali diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Phone/Fax (0362) 23200.. Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret Perbatasaan TNBB diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Sebagai salah satu surga bagi para peselancar, Batu Karas merupakan campuran dari pantai Batu Hiu dan pantai Pangandaran. Pantai ini cocok untuk berenang dan berselancar, karena Batu Karas tidak hanya menawarkan air yang tenang tetapi juga gelombang yang menantang. Merupakan perpaduan yang cantik dan harmonis... Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret tempat untuk camping diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Saat ini tempat makan di pantai goa sudah mulai tertata rapi, sehingga terlihat bersih dan teratur.   Tempat penjualan ikan bakar pun diberi nama sesuai dengan nama pemilik dari ikan bakar tersebut. Omset yang bisa didapat dari penjualan ikan bakar tersebut bervariasi sesuai dengan jumlah pengunjung dari pantai goa. Harga ikan bakar yang dijajakan pun bermacam-macam sesuai dengan ukuran ikan yang dipesan... Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret pantai goa diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Daya tarik wisata lain dari Pantai Kaliantan ini adalah kondisi fisik kawasan pantai yang memiliki ciri khas antara lain :.. Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret panorama pantai kaliantan diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Kegiatan lain yang tak kalah menariknya, khususnya bagi anda yang menyukai alam bebas yakni bermalam di pantai dengan mendirikan tenda. Ya, camping di pinggir pantai Oi Fanda bisa menjadi kegiatan menarik dalam liburan anda kali ini. Khususnya pada malam hari untuk menikmati taburan bintang... Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret Pantai Oi Fanda diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Di Lawata terdapat sebuah bukit kecil yang memiliki beberapa buah gua kecil. Pantainya bukanlah tempat yang bagus untuk bermain air, namun air lautnya bisa dibilang cukup jernih walaupun kadang berlumpur dan banyak batu-batu yang berserakan... Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret pemandangan pantai lawata dari atas bukit diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Dari sekian banyak tempat menawan di sana, Pulau Dodola adalah salah satunya. Keindahan pantai di Pulau Dodola membuat banyak orang menyebutnya sebagai surga dunia. Anggapan tersebut bukan isapan jempol semata. Hamparan pasir putih nan bersih yang membentang di sepanjang Pulau Dodola sangat mengasikkan untuk dinikmati. Pasir ini membentang di antara dua pulau, yaitu Pulau Dodola Besar dan Pulau Dodola Kecil... Read More
Keelokan Jawa Barat : Potret Pulau Dodola Yang Terhubung menjadi Satu diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Barat.
Artikel Terbaru:
Pulau Wai, Raja Ampat – Kawasan wisata Kabupaten Raja Ampat, memang terkenal akan wilayah perairannya. Tentu saja, karena ...
Taman Wisata 17 Pulau, Riung âWilayah NTT saat ini dijadikan sebagai salah satu destinasi wisata khususnya wisata laut ...
Pantai Bozihona, Nias – Pulau Nias, berbicara tentang pulau ini tentunya kita telah mengetahui bahwa pulau yang ...
Pantai Benete, Sumbawa –Pantai Benete – Pantai merupakan objek wisata alam yang menarik untuk di kunjungi ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.