Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit 

Published on October 4, 2012 at 6:12am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : matahari-terbit-di-sanurBali, : sunrise-pantai-sanur-baliBali, : pantai-sanur-baliBali, : Pantai-sanurBali, : pantai-sanur-bali-2Bali, : pantai-sanur-2

Sepanjang tempat wisata pantai Bali ini sekarang sudah dilengkapi dengan penunjang wisata berupa hotel, restoran ataupun kafe-kafe kecil serta art shop. Salah satu hotel tertua di Bali dibangun di pantai ini. Hotel ini bernama Ina Grand Bali Beach yang terletak persis di tepi pantai. Selain itu, sepanjang garis pantai juga dibangun semacam area pejalan kaki yang seringkali digunakan sebagai jalur jogging oleh wisatawan asing ataupun masyarakat lokal. Jalur ini terbentang menuju ke arah selatan melewati pantai Shindu, pantai Karang hingga Semawang sehingga wisatawan bisa berolahraga sekaligus menikmati pemandangan pantai di pagi hari... Read More

Keajaiban Bali : Gambar pantai-sanur-2 diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Pantai Karapyak, Ciamis – Jawa Barat 

Published on August 31, 2014 at 10:16am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pantai yang curam di pantai karapyakBali, : suasana senja di pantai karapyakBali, : pemandangan pantai karapyak saat surutBali, : pasir pantai karapyakBali, : pantai karapyak - ciamisBali, : pasir pantai dan batu karang yang menghiasi pantai karapyak

Hal ini lebih diakibatkan gelombang ombaknya yang tinggi dan menyeramkan, juga pantainya yang curam karena terhubung langsung dengan batu-batu karang. Juga kurangnya akses masuk ke lokasi tersebut. Padahal di Karapyak sudah didirikan menara pengawas pantai serta sarana lainnya yang siap memanjakan para wisatawan. Terlebih pantai ini lokasinya sangat dekat Pulau Nusakambangan. Cukup dengan menyewa perahu, Anda bisa menginjakkan kaki di pulau yang mengundang sejuta misteri ini. Tak hanya itu, Anda pun bisa berjalan-jalan menyusuri muara Sungai Citanduy atau lebih dikenal dengan sebutan Sagara Anakan. Jauh di tengah laut, berdiri tegak dua batu karang yang membentuk pintu masuk ke Sagara Anakan. Menurut nelayan setempat, Maryono, batu karang tersebut dijadikan benteng pertahanan Dermaga Sagara Anakan dari serbuan ombak yang ganas... Read More

Keajaiban Bali : Gambar pasir pantai dan batu karang yang menghiasi pantai karapyak diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Pantai Siring Kemuning, Madura – Jawa timur 

Published on July 24, 2014 at 2:01pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Suasana senja di Pantai Siring KemuningBali, : Suasana Pesisir Pantai Siring KemuningBali, : Pantai Siring KemuningBali, : ombak di Pantai Siring KemuningBali, : Keindahan Pasir Pantai Siring Kemuning

Suasana di tepi Pantai Siring Kemuning cukup asri dan sejuk, di lokasi dekat pintu masuk terdapat pohon-pohon yang cukup rindang, cocok sekali digunakan untuk lesehan sekedar melepas penat selama perjalanan menuju pantai... Read More

Keajaiban Bali : Gambar Keindahan Pasir Pantai Siring Kemuning diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Pulau Belitong – Ingin Mati Tua Saja 

Published on December 2, 2009 at 2:25pm By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pulau-lengkuas-mercu-suarBali, : pantai-lengkuas-belitungBali, : pantai-belitung-pasir-putihBali, : pantai-tanjung-kelayang-belitungBali, : belitong_beachBali, : pantai-bilik-belitung

Dipinggir bebatuan granit, di bagian tengah adalah pasir putih yang bersih. Pohon pohon yang tumbuh secara alami namun serasi menyajikan hamparan pantai yang lebih indah. Orang bilang pantai tanjung tinggi ini serasa disurga. Air laut yang masuk lewat bebatuan, pasir putih serta langit biru menjajikan pengalaman berwisata yang mempesona... Read More

Keajaiban Bali : Gambar pantai-bilik-belitung diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 3:29pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : panorama Pantai SekongkangBali, : Suasana Senja Pantai SekongkangBali, : Nikmatnya Berselancar Di Pantai SekongkangBali, : Suasana Pesisir Pantai SekongkangBali, : Deburan Ombak pantai sekongkangBali, : Ombak Di Pantai Sekongkang

Sekitar 100 meter ke arah lautnya terdapat pula batuan karang yang cukup dangkal, batuan karang ini berbentuk datar sehingga bisa dilewati namun harap berhati-hati saat melewatinya karena kondisinya yang cukup licin. Saat sudah mencapai ujung dari batu karang, anda dapat menikmati pemandangan air laut yang berwarna hijau kebiruan serta melihat gulungan ombaknya dengan lebih dekat... Read More

Keajaiban Bali : Gambar Ombak Di Pantai Sekongkang diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Pantai Maron Semarang 

Published on June 29, 2013 at 2:08am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : keramaian-pantai-maron-semarangBali, : denah-ke-pantai-maronBali, : pantai-maron-di-semarangBali, : signboard-Pantai-MaronBali, : dermaga-di-pantai-maronBali, : sunset-di-pantai-maron

Pantai ini juga dapat ditempuh dengan sepeda motor, ada jembawan yang menjadi alternatif untuk para pengendara, akan ada papan penunjuk jalan untuk samapi ke Pantai Maron. Sedangkan untuk yang menggunakan kendaraan beroda empat dapat melalui jalan masuk bandara Adi Sucipto, di rel kereta pertama Perumahan Dinas Penerbad, wisatawan dapat menyusuri sisi kanan rel, maka Pantai Maron akan segera terlihat di ujung perjalanan. Rusaknya jalanan untuk mencapai pantai ini sedang dalam perbaikan oleh pemerintah.
Asal mula nama Maron sendiri konon karena pantai ini masih merupakan milik Penerbangan TNI Angkatan Darat (Penerbad), karena merah maron merupakan warna khas baret Penerbad, maka pantai ini disebut Pantai Maron... Read More

Keajaiban Bali : Gambar sunset-di-pantai-maron diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Pantai Klayar Pacitan Jawa Timur 

Published on October 12, 2012 at 2:33am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : Air-mancur-pantai-klanyarBali, : pantai-klayar-pacitan-jawa-timurBali, : pantai-klayarBali, : pantai-klayar-jatimBali, : pantai-klayar-pacitan-pasir-putihBali, : pantai-Klayar-Pacitan

Di samping itu juga ada air mancur alam .Air mancur ini terjadi karena gelombang tekanan udara di laut yang menghantam batu batuan berongga. Ketinggian air mancur yang dapat mencapai sekitar 10 meter dan bisa menghasilkan gerimis dan embun air laut ini, oleh masyarakat sekitar diyakini memiliki kualitas khusus sebagai obat awet muda... Read More

Keajaiban Bali : Gambar pantai-Klayar-Pacitan diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Pantai Namalatu, Ambon – Maluku 

Published on July 16, 2014 at 5:07pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Keindahan Bawah Laut Di  Pantai NamalutuBali, : pantai namalatu ambonBali, : Salah Satu Fasilitas yang ada di  Pantai NamalutuBali, : Panorama Pantai NamalutuBali, : Snorkling Di  Pantai Namalutu (1)Bali, : Namalatu Beach Ambon, Maluku

Sejumlah objek wisata pantai di Kota dan Pulau Ambon dimanfaatkan umat Kristiani sebagai lokasi untuk merayakan Paskah atau peristiwa kebangkitan Yesus Kristus... Read More

Keajaiban Bali : Gambar Namalatu Beach Ambon, Maluku diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Pantai Sayang Heulang, Garut – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 2:57pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : jembatan di pantai sayang heulangBali, : sisi lain pantai Sayang HeulangBali, : pemandangan di pantai sayang heulangBali, : pantai Sayang HeulangBali, : hamparan pasir pantai sayang heulangBali, : sunrise pantai sayang heulang

Pantai ini memiliki panjang pantai lebih dari 2 km dan lebar tepi pantai kurang dari 50 m dengan material pesisir pantai berupa hamparan pasir halus yang berwarna putih bersih. Kualitas lingkungan dan kebersihan yang berada di sekitar pantai Sayang Heluang ini sangatlah baik, hal tersebut dapat dilihat dari kondisi pesisir pantai yang terlihat bersih... Read More

Keajaiban Bali : Gambar sunrise pantai sayang heulang diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Pantai Nampu di Wonogiri 

Published on July 30, 2013 at 12:28am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : keindahan-pantai-nampuBali, : tebing-karang-di-pantai-nampuBali, : Pantai-Nampu-wonogiriBali, : pantai-nampu-sunyi-keindahan-terpendamBali, : pantai-nampu-pasir-putihBali, : bukit-hijau-di-pantai-nampu

Jika hendak menginapm sebaiknya laporkan diri anda kepada kepala dusun terdekat sehinhha keberadaan anda diketahui masyarakat atau penduduk setempat yang telah bermukim cukup lama di sekitar Pantai Nampu. Selalin itu untuk saling menjaga satu sama lainnya. Sehingga tercipta keharmonisan dan kerukunan antara para pengunjung yang ingin menginap dengan warga. Anda juga bisa bermalam dengan mendirikan tenda tapi seperti yang dikatakan harus melapor dahulu kepada kepala dusun sekitar... Read More

Keajaiban Bali : Gambar bukit-hijau-di-pantai-nampu diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Sanur Bali – Melihat Keindahan Matahari Terbit, yang berada dalam Kategori Bali.

Artikel Terbaru:

Pantai Pandan, Sibolga –
Sibolga, nama ini mungkin terdengar cukup asing. Sibolga adalah sebuah kota kecil yang ...

Pantai Ngliyep Malang
Ingin berwisata di pantai memanjakan kaki menyusuri hamparan pasir putih yang berkilauan dan ...

Pantai Balian, Jembrana –
Pantai Balian (Balian Beach), salah satu pantai di Tabanan. Berada di wilayah Desa ...

Pantai Trenggole, Gunungkidul
Gunungkidul di DI Yogyakarta punya banyak pantai yang indah untuk dikunjungi, salah satunya ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Sinka Island Park, Singkawang – Kalima
Pantai Sanur Bali – Melihat Keinda
Pantai Pok Tunggal, Gunung Kidul –
Wisata ke Pulau Tidung Kepulauan Seribu
Pantai Anyer Carita Banten dan Akomodasi
Pantai Wane, Sumbawa – NTB
Pulau Kalong, Flores – NTT
Pantai Arta Pariaman, Padang – Sum

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.