1. Pantai Tanjung Setia, Lampung
Hawaii ala Indonesia! Begitulah wisatawan mengenal Pantai Tanjung Setia. Ombak yang menghiasi pantai ini disebut-sebut sebagai salah satu yang terbaik oleh peselancar dari seluruh dunia. Ombaknya sejajar dengan pantai ada di Hawaii... Read More
Kejernihan Tips : Foto ombak di pantai tanjung setia diatas, adalah bagian info tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.
Pantai Batu Payung memiliki suasana tenang dan berbeda dari pantai lainnya, di Singkawang. pantai dengan pasir putih dengan panjang puluhan meter dan bebatuan, menjadikannya tempat yang tepat untuk memancing atau hanya sekedar menikmati pemandangan... Read More
Keindahan Tips : Gambar wahana di pantai batu payung diatas, adalah isi dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Terdapat berbagai macam biota laut seperti berbagai jenis ikan dan terumbu karang yang masih baik kondisinya, sangat cocok bagi anda yang memiliki hobi snorkeling maupun diving. Akan sangat sayang pemandangan ini untuk dilewatkan, untuk itu jangan lupakan peralatan menyelam anda agar dapat menikmati semuanya... Read More
Keindahan Tips : Gambar pemandangan Bawah Laut pantai Brang Sedo diatas, adalah isi dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Menurut penuturan penjaga kawasan Pantai Ciramea, biasanya penyu-penyu tersebut mulai terlihat muncul dimalam hari. Untuk itulah kita disaranan untuk bermalam, agar dapat menyaksikan kejadian yang langka tersebut. Dengan mengetahui kondisi tersebut, ada baiknya jika kita membawa berbagai perlengkapan untuk berkemah dipinggir Pantai Ciramea, mulai dari tenda atau berbagai keperluan lainnya seperti makanan ataupun minuman. Pasalnya kita tidak akan menemukan penginapan maupun warung-warung kecil dilokasi yang memang sengaja dibiarkan alami tersebut... Read More
Keindahan Tips : Gambar Pantai Ciramea diatas, adalah isi dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Sepanjang hari bersahabat dengan kemacetan di kota Jakarta, berangkat ngantor mata hari blon terbit trus pulang mata hari sudah tenggelam ya itulah kegiatan saya sehari-hari menyambung hidup di kota Metropolitan, mencari sesuap nasi dan segepok uang untuk biaya jalan-jalan ambil cuti keluar dari rutinitas kantor... Read More
Keindahan Tips : Gambar Gili Trawangan, Lombok diatas, adalah isi dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Banyak karang yang berjejer disepanjang pantai dan memiliki karang yang sangat besar dengan pasir yang landai. Pantai Batu Mejan berdekatan dengan pantai Canggu dan merupakan satu garis dengan pantai Kuta dan Legian. Kawasan pantai Echo Beach berada diatas karang namun pada sisi pantainya terdapat pasir yang landai. Pantai ini cocok untuk melakukan surfing, berjemur, bersantai, melihat sunset di sore hari dan kegiatan lainnya... Read More
Keindahan Tips : Gambar suasana senja pantai batu mejan diatas, adalah isi dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Di Pulau Hoga, Anda bisa menikmati lezatnya ikan segar yang disajikan berbeda dari biasanya. Masyarakat lokal menyajikan ikan tersebut dengan olahan khusus dan dengan rendaman air jeruk nipis selama 15 menit lalu disajikan mentah (jangan khawatir tidak matang). Nama hidangan itu adalah perangi atau sushi ala Pulau Hoga... Read More
Keindahan Tips : Gambar suasana pantai di pulau hoga diatas, adalah isi dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Daya tarik utama pantai Nipah adalah panorama sore harinya yang sangat indah. Anda akan ditemani beberapa pengunjung pantai yang juga ingin menjadi saksi sunset pantai Nipah. Pancaran sinar mataharinya berwarna keemasan, memantul di atas hamparan air laut yang kebiruan menghasilkan mosaik warna yang sangat memukau... Read More
Keindahan Tips : Gambar sunset di panti tanjung nipah diatas, adalah isi dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Semakin menjauh dari bibir pantai hamparan nya berubah warna menjadi biru kehijauan. Di seberang nya, barisan pegunungan berdiri gagah seakan mempertontonkan dirinya untuk memanjakan mata wisatawan... Read More
Keindahan Tips : Gambar Panorama Pantai Tanjung Karang diatas, adalah isi dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Pantai Jasri merupakan salah satu pantai yang menyusun keindahan Bali. Pantai ini berada di kawasan Karangasem yang menghadirkan suasana dan nuansa yang masih alami sehingga sangat cocok untuk dijadikan tempat berlibur Anda sekeluarga... Read More
Keindahan Tips : Gambar Perang Api diatas, adalah isi dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Artikel Terbaru:
Pantai Pusong, Sangkalan ̵Pantai Pusong Sangkalan berjarak 3 Km (tiga kilometer) dari Kota Blangpidie Ibu Kota ...
Pantai Baloiya, Kota Banteng &Berdekatan dengan ibukota kabupaten nya, kota Bantaeng, pasir putih terhampar sepanjang 300 meter ...
Pantai Bozihona, Nias – Pulau Nias, berbicara tentang pulau ini tentunya kita telah mengetahui bahwa pulau yang ...
Pantai Jamursba Medi, Sorong &Pantai Jamursba Medi – Kota Sorong memiliki banyak keindahan alam, sebagian besar objek ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.