Di pantai ini anda tidak perlu khawatir jika merasa lapar dan haus karena terdapat pedagang yang menjual berbagai macam makanan dan minuman. Minuman yang banyak dijual adalah es kelapa muda dan es jeruk, anda dapat memesannya sebagai teman menikmati pemandangan sambil bersantai menunggu sunset. Tidak ada minuman keras yang dijual disini karena peraturan Pemerintah setempat melarang pedagang untuk menjualnya... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret Ombak Di Pantai Sekongkang diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
Di sini juga menyediakan scuba diving atau perahu yang dirancang khusus untuk melihat keindahan terumbu karang dengan tarif Rp. 50.000 per rombongan. Dengan rute perahu meliputi Anchor Reef, Natural Reef, Green Wall, Irmis Block, Alex Point dan Rocky Point yang berjarak 500 meter... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret Keindahan Pantai Tanjung Karang diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
1. Belum ada penjual makanan yang menjajakan makanannya di sekitar pantai, jadi bagi anda yang ingin berlama-lama, bawalah sendiri persediaan makanan anda agar tidak kelaparan selama berwisata... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret Ombak di Pantai Wane diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
4. Bagi anda yang berlibur bersama teman-teman, selagi berlibur ke Pantai Batu Kerbuy ini ada baiknya jika anda sedikit lebih berhemat, anda tidak perlu tinggal di penginapan, anda tinggal berkemah saja di daerah sekitar pantai, malamnya anda bisa menikmati api unggun sembari melihat keindahan laut di malam hari, pemandangan langit di kala malam hari juga tak kalah indahnya. Dan ini akan membuat liburan anda semakin menyenangkan... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret hamparan pasir di pesisir pantai batu kerbuy diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
Gili kondo menyediakan keindahan panorama pantai, kejernihan air serta karang yang indah. namun demikian jika berkunjung ke pantai ini disarankan untuk membawa bekal makanan dan minuman. Karena hanya ada satu kafe yang dikelola sebuah biro wisata yang menu makanannya sangat terbatas... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret Kehidupan Bawah Laut Di Gili Kondo diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
Pantai Baluk Rening sudah lama ditata menjadi objek wisata dan sempat berkembang pada awal 1990-an. Namun, saat terjadi krisis ekonomi, Pantai Baluk Rening meredup. Setelah krisis ekonomi tahun 1998 dan ledakan Bom Bali beberapa tahun silam, Pantai Baluk Rening kembali berbenah diri sehingga semakin banyak wisatawan yang datang berkunjung ke objek wisata ini... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret Pantai Baluk Rening diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
Ketika sampai di Selong Belanak ini kita langsung bisa mengetahui keistimewaannya, yaitu pasirnya yang putih dan juga sangat sangat halus seperti tepung. Kelembutan pasirnya membuat kaki kita betah bermanja-manja untuk terus bertelanjang kaki disini. Saking halusnya kontur pasir bahkan di tengah pantai ada kubangan air laut yang meresap dan mengisi daerah pantai yang condong ke bawah (lebih rendah) yang menjadikannya seperti mata air atau sungai kecil di tengah pantai... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret pemandangan Pantai Selong Belanak diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
Pada awalnya pantai ini sebenarnya bernama Pantai Pasir Putih karena hampir di seluruh pantai terhampar pasir putih yang sangat luas. Namun pada tahun sekitar 1960-an, kawasan tersebut terkenal cukup licin akibat lumut, maklum di sekitar pantai dan perkampungan saat ini dulunya hutan lebat dan menjadi tempat banjir. Lama-kelamaan seluruh tanahnya berlumut dan sangat licin, makanya sampai sekarang disebut Dusun Licin, pantainya juga disebut orang-orang dengan Pantai Licin... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret sunset di pantai licin diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
Saking terkenalnya, pantai ini sudah pernah menjadi tuan rumah kompetisi surfing internasional, yaitu Banyuwangi G-Land International Team Challenge. Sebagai pantai dengan ombak terbaik di dunia, Pantai Plengkung memiliki tingkat kesulitan yang cukup tinggi. Oleh sebab itu, hanya peselancar profesional yang bisa menaklukan ombak di Pantai Plengkung... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret ombak di pantai Marosi diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
Dari kawasan Pantai Tanjung Memban ini, wisatawan dapat melihat samar-samar Pulau Bintan yang terdapat jauh di seberang dan terlihat juga sebahagian kecil wilayah Negara Malaysia, bahkan yang uniknya di Pantai ini para wisatawan dapat menerima sinyal produk sebuah operator ponsel dari Negara Malaysia. Sehingga apabila tidak hati-hati dalam menerima sinyal tersebut, maka pulsa akan berkurang secara drastis dikarenakan tarif roaming internasional... Read More
Kejernihan Bali & NTB : Potret Kegiatan wisata di Pantai Tanjung Bemban diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
Artikel Terbaru:
Pantai Wisidi Kutanya Gresik &Pantai Kuta Bali sudah tak diragukan lagi keindahannya dan tentunya membuat wisatawan betah ...
Pantai terindah di LombokLombok memang terkenal dengan wisata pantainya, berikut adalah daftar pantai terindah yang berada ...
Pantai Modangan, Malang – JaKota Malang dikenal menyimpan banyak pantai yang indah. Pantai-pantai eksotik itu membentang mulai ...
Pantai Putri Serayi / Jawai, SKeindahan Bebatuan Gunung dan Hamparan Pasir Putih. PANTAI Putri Serayi termasuk salah satu ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.