Pantai Balekambang Kabupaten Malang 

Published on September 17, 2012 at 12:59pm By PasirPantai.com - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : pantai balekambangJawa Timur, : pantai-balekambang-viewJawa Timur, : pantai-balekambang-pura

Pantai BaleKambang dipenuhi dengan karang laut, yang membentang sepanjang kurang lebih 2000 meter dengan lebar 200 meter ke arah laut. Menurut penduduk setempat, jika air laut surut biasanya diantara karang-karang atau bebatuan tersebut banyak ditemui ikan hias bergerombol dan hewan laut lainnya. Menambah keindahan pantai ini tentunya. Panorama alam yang indah membuat para pengunjung betah untuk berlama-lama menghabiskan akhir pekan nya di pantai ini. Harga masuk untuk pantai ini adalah Rp. 5.000. Tidak terlalu mahal tentunya. Melepas penat sejenak di pantai ini adalah hal yang tepat untuk memanjakan diri di akhir pekan anda... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar pantai-balekambang-pura diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Papa, Sumbawa – NTB 

Published on July 17, 2014 at 8:58pm By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : Pantai PapaJawa Timur, : Pantai Papa, SumbawaJawa Timur, : Senja Di Pantai PapaJawa Timur, : Keindahan Pantai PapaJawa Timur, : Panorama Sunset Di Pantai Papa

Berwisata ke Pantai Papa merupakan pilihan yang menarik bagi yang mencintai keindahan alam serta tempat yang natural. Suasananya yang tenang pun sangat pas dijadikan sebagai tempat bersantai untuk menikmati keindahan alam. Nah, bagi yang berencana ke Pulau Sumbawa dan mengunjungi Kabupaten Bima, Pantai Papa bisa dijadikan sebagai salah satu tujuan wisata anda... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar Panorama Sunset Di Pantai Papa diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Nirwana, Bau Bau – Sulawesi Tenggara 

Published on July 17, 2014 at 12:16pm By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : Pantai nirwanaJawa Timur, : Keindahan Bawah Laut Pantai NirwanaJawa Timur, : Panorama Di Pantai NirwanaJawa Timur, : Sunset Di Pantai NirwanaJawa Timur, : Pemandangan Senja Hari Di Pantai Nirwana

• Tidak ada pungutan biaya untuk masuk ke pantai Nirwana, kecuali iuran warga sebesar Rp. 2000 / orang di akhir pekan di pantai Nirwana... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar Pemandangan Senja Hari Di Pantai Nirwana diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Ngetun, Gunungkidul – Yogyakarta 

Published on July 24, 2014 at 2:49pm By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : pantai ngetunJawa Timur, : pantai masih sepiJawa Timur, : bingungJawa Timur, : ombak pantai ngetunJawa Timur, : pantai ngetun dari atas bukitJawa Timur, : pasir pantai yang bersih

Suasana dipinggir pantai sendiri cukup sejuk dibawah rindangnya pohon-pohon besar yang tumbuh di pinggiran pantai. Karena belum banyak wisatawan yang mengetahui tempat ini atau mengunjungi tempat ini maka sarana prasarana di tempat ini pun juga belum ada. Akan tetapi jika anda adalah seorang petualang dan ingin menambah koleksi kunjungan pantai maka anda wajib untuk datang kesini... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar pasir pantai yang bersih diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores 

Published on November 14, 2014 at 11:23am By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : ikan penghuni taman lautJawa Timur, : gugusan pegunungan di taman laut 17 pulauJawa Timur, : pemandangan pulauJawa Timur, : pulau kalongJawa Timur, : taman wisata 17 pulauJawa Timur, : taman laut 17 pulau

Pulau Kalong merupakan tempat yang disinggahi penyelam yang ingin melihat mawar laut. Bunga laut ini memerah dan nyalanya begitu indah, melambai-lambai diterpa arus laut di kedalaman 10 meteran. Sebetulnya, mawar laut adalah kumpulan telur dari kelinci laut raksasa berwarna merah (Hexabranchus sanguineus) dengan ukuran 30 centimeter. Telur ini terikat oleh lendir dan mengapung-apung seperti bunga diterpa angin. Kebun karang yang membentang menandakan penyelam bahwa ia sedang berada di rumah penyu bersisik besar... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar taman laut 17 pulau diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Setoko, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 24, 2014 at 1:35pm By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : pantai setoko, kepulauanriauJawa Timur, : pantai setokoJawa Timur, : Suasana pantai setokoJawa Timur, : keindahan pantai setokoJawa Timur, : Panorama pantai setoko

Pantai Setoko merupakan sebuah pantai pasir putih yang memiliki panorama begitu eksotis serta keunikan tersendiri dan tidak kalah menariknya dengan pantai-pantai yang telah populer tersebut, bahkan setiap wisatawan yang datang ke pantai ini selalu terpesona dengan keindahannya... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar Panorama pantai setoko diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Widuri Pemalang – Cocok untuk Wisata Keluarga 

Published on November 11, 2012 at 9:17am By PasirPantai.com - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : Pemandangan-pasir-pantai-widuriJawa Timur, : pintu-gerbang-pantai-widuriJawa Timur, : waterboom-pantai-widuriJawa Timur, : pantai-widuri-pemalangJawa Timur, : jembatan-pantai-widuriJawa Timur, : sunset-pantai-widuri

Sebenarnya garis pantainya tidak terlalu luas. Jika Anda berencana melewati daerah Pemalang setelah Lebaran dan berniat mampir ke pantai ini, maka bersiaplah untuk terkejut. Pada saat Lebaran, pantai ini akan sangat penuh dengan pengunjung. Begitu padat oleh warga setempat maupun wisatawan. Laut Jawa nan lepas menjadi panorama utamanya... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar sunset-pantai-widuri diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Pantai Waijarang, Lembata – NTT 

Published on June 19, 2014 at 5:51pm By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : pesona pantai waijarangJawa Timur, : pantai waijarang - lembataJawa Timur, : pasir pantai waijarangJawa Timur, : nelayan waijarang pulang melaut

Di kawasan Barat pantai Waijarang, pemerintah daerah dalam hal ini Dinas Kebudayaan dan Pariwisata telah membangun lopo-lopo (rumah-rumah kecil) sebagai tempat berteduh pengunjung. Di tempat ini, fasilitas kamar mandi, toilet dan air cukup memadai. Ada juga fasilitas ruang pertemuan yang berada persis di bagian tengah lokasi... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar nelayan waijarang pulang melaut diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Pulau Tomia, Wakatobi – Sulawesi Tenggara 

Published on December 2, 2014 at 1:29pm By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : Terumbu Karang Pulau TomiaJawa Timur, : taman laut Pulau TomiaJawa Timur, : Ikan penghuni Pulau TomiaJawa Timur, : Pesisir Pantai Pulau Tomia

Hal tersebut menimbulkan kecemburuan dalam masyarakat kawati Tongano sampai akhirnya pemerintah memekarkan Tomia menjadi dua Kecamatan yaitu Kecamatan Tomia (ibukota kecamatan ada di Kawati Waha) dan Kecamatan Tomia Timur (ibukota kecamatan ada di Kawati Tongano)... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar Pesisir Pantai Pulau Tomia diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Sinka Island Park, Singkawang – Kalimantan Barat 

Published on June 29, 2014 at 5:14pm By tanzil - Filed under Jawa Timur
Jawa Timur, : pantai di sinka Island ParkJawa Timur, : simping islandJawa Timur, : Sinka Island Park Paduan Wisata Alam dan Modern di KalimantanJawa Timur, : pemandangan di sinka Island ParkJawa Timur, : Sinka Island ParkJawa Timur, : pemndangan pulau simping

Sinka Island Park adalah salah satu obyek wisata yang berada di Jalan Malindo Teluk Karang, Kelurahan Sedau, kota Singkawang, Kalimantan Barat. yang jaraknya hanya sekitar 8 km dari kota Singkawang. Obyek wisata ini terletak di teluk Mak Jantuh atau teluk ka. Ang. Lokasi ini dapat ditempuh dengan perjalanan sekitar 3 jam dari ota pontianak dan sekitar 30 menit dari kota Singkawang. Sinka Island Park adalah perpaduan antara wisata alam dan wisata modern... Read More

Keajaiban Jawa Timur : Gambar pemndangan pulau simping diatas, adalah bagian penting dari cerita tentang Pantai Balekambang Kabupaten Malang, yang diklasifikasikan dalam Kategori Jawa Timur.

Artikel Terbaru:

Pulau Batang Pele, Raja Ampat
Tidak ada yang memungkiri bawah Raja Ampat sangat cantik baik dari atas maupun ...

Pantai Ama Hami, Bima –
Pantai Ama Hami berada di salah satu sisi Teluk Bima dan berada dalam ...

Pantai Melayu, Batam – Kepul
Jika kita berbicara tentang wisata bahari, mungkin sudah banyak orang-orang di dunia ini ...

Karimun Jawa – Berenang
Hiu. Hmm, siapa yang tak mengenal binatang jenis mamalia yang satu ini.  Keganasannya, ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Bajulmati, Malang – Jawa Ti
Pantai Brang Sedo, Sumbawa – NTB
Pantai Tanjung Pinggir, Batam – Ke
Wisata ke Pulau Tidung Kepulauan Seribu
Pulau Kakaban, Berau – Kalimantan Timu
Pantai Indah Laowomaru, Nias – Sum
Pulau Buton – Sulawesi Tenggara
Pantai Lawata, Bima – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.