Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terindah Di Indonesia 

Published on June 6, 2014 at 3:54pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir putih pantai plengkungTips, : pantai bunakenTips, : pasir putih pantai Parai TenggiriTips, : pasir putih pantai SenggigiTips, : pasir putih pantai Hunimua LiangTips, : pasir putih pantai bunaken

Beberapa waktu lalu, Pantai Plengkung di Banyuwangi, Jawa Timur dinobatkan sebagai salah satu dari jajaran pantai terbaik di dunia untuk para surfer. Pantai ini memiliki pasir putih yang sangat lembut serta deburan ombak Samudra Hindia yang sangat sempurna untuk berselancar... Read More

Keelokan Tips : Gambar pasir putih pantai bunaken diatas, adalah bagian dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai terindah di Lombok 

Published on July 4, 2014 at 8:18pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Bangko BangkoTips, : Pantai GerupukTips, : pantai senggigi - lombokTips, : Pantai Selong BelanakTips, : Pantai TangsiTips, : Pantai Segar

Surfer sejati harus datang ke Pantai Gerupuk di Lombok Tengah. Ya, Pantai ini menyediakan 5 spot surfing dari tingkat pemula hingga advance. Ombak pantai ini berkelas regional classic yakni ombak yang dapat dinikmati semua level surfer. Pada bulan Oktober hingga April, ketinggian ombak mencapai 4-6 kaki... Read More

Keajaiban Tips : Potret Pantai Segar diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Dok II, Jayapura – Papua 

Published on July 7, 2014 at 12:37pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : sunrise di pantai Dok IITips, : perairan pantai Dok IITips, : hampara pasir di pasir di pantai Dok IITips, : panorama pantai Dok II

Dari sini pula anda dapat melihat sebuah gunung yang memiliki tulisan “JAYAPURA CITY” di puncaknya. Di sekitar pantai terdapat pula pelabuhan kapal. Merupakan pemandangan yang sangat mengagumkan saat kita bisa melihat kapal-kapal besar yang berlabuh di pinggiran pantai. Pemandangan ini akan semakin indah jika dilihat pada malam hari, karena lampu-lampu kapal yang menerangi lautan dapat membuat kesan yang romantis... Read More

Keajaiban Tips : Potret panorama pantai Dok II diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Karang Tawulan, Tasikmalaya – Jawa Barat. 

Published on August 31, 2014 at 10:03am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : batuan karang yang menghiasi pantai karang tawulanTips, : bukit di tepi pantai karang tawulanTips, : pemandangan yang eksotis di pantai karang tawulanTips, : pesona keindahan pantai karang tawulanTips, : debur ombak di pantai karang tawulanTips, : pantai karang tawulan

Kita dapat menyaksikan sekawanan burung camar berarak pulang menuju sarangnya di Nusa Manuk, pulau kecil agak ke tengah laut. Di antara kepakan sayap dan suara riuh burung-burung menuju Nusa Manuk. Kalau udara sedang cerah, kita dapat menyaksikan matahari tenggelam di balik punggung Nusa Manuk... Read More

Keajaiban Tips : Potret pantai karang tawulan diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Cijeruk Indah Garut 

Published on September 25, 2012 at 4:22pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : Pantai Cijeruk IndahTips, : Hamparan Pasir Di Pantai Cijeruk IndahTips, : pantai cijeruk

Pantai Cijeruk Indah merupakan salah satu pantai yang juga masih belum banyak dimanfaatkan secara maksimal sebagai lokasi wisata potensial oleh pihak terkait. Padahal pantai ini memiliki karakteristik sebagai pantai wisata yang bisa dikunjungi banyak turis lokal maupun mancanegara. Secara administratif, pantai ini berbatasan dengan Samudera Hindia di Selatan dan Cipatujah di Timur... Read More

Keajaiban Tips : Potret pantai cijeruk diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Karapyak, Ciamis – Jawa Barat 

Published on August 31, 2014 at 10:16am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai yang curam di pantai karapyakTips, : pantai karapyak - ciamisTips, : suasana senja di pantai karapyakTips, : pemandangan pantai karapyak saat surutTips, : pasir pantai dan batu karang yang menghiasi pantai karapyakTips, : pasir pantai karapyak

Yang patut disayangkan, belum adanya angkutan umum yang bisa membawa pengunjung ke Pantai Karapyak, sekalipun ojek. Hanya pengunjung yang mempunyai kendaraan pribadi atau kendaraan sewaan yang bisa mencapai Pantai Karapyak... Read More

Keajaiban Tips : Potret pasir pantai karapyak diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Pasir Kuning, Tempilang – Bangka 

Published on October 1, 2014 at 12:00pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Sunset Di Pantai Pasir KuningTips, : Pantai Pasir KuningTips, : Pesisir Pantai Pasir KuningTips, : perang ketupatTips, : Hamparan Pasir Kunig Yang MenawanTips, : Indahnya Pantai Pasir Kuning

Jika kebetulan Anda memutuskan liburan ke Bangka libur long weekend kali ini, jangan lewatkan ke pantai satu ini. Pantai Pasir Kuning punya keunikan satu-satunya di Pulau Bangka... Read More

Keajaiban Tips : Potret Indahnya Pantai Pasir Kuning diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Talang Siring, Madura – Jawa Timur 

Published on July 25, 2014 at 11:11am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : panorama pantai Talang SiringTips, : Suasana perairan pantai Talang SiringTips, : keramba nelayan pantai talang siringTips, : pantai Talang Siring

Tidaklah sulit untuk mencari transportasi yang menuju kesini karena lokasinya yang berada di dekat jalan lintas trans Pamekasan – Sumenep. Anda bisa menggunakan angkutan umum seperi bus yang melayani rute antar lintas Kabupaten ini dari terminal. Ongkosnya pun cukup murah, anda hanya perlu membayar Rp 3.000 per orang untuk sekali naik... Read More

Keajaiban Tips : Potret pantai Talang Siring diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Kerbuy, Madura – Jawa Timur 

Published on July 4, 2014 at 3:56am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak kecil di pantai batu kerbuyTips, : keindahan pantai Batu kerbuyTips, : panorama pantai batu kerbuyTips, : hamparan pasir di pesisir pantai batu kerbuy

Anda juga bisa melakukan berbagai macam aktivitas di Pantai Batu Kerbuy ini, mulai dari berenang, snorkeling, surfing, memancing, atau bahkan berkeliling-keliling pantai dengan menggunakan speedboat... Read More

Keajaiban Tips : Potret hamparan pasir di pesisir pantai batu kerbuy diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Baurung, Polewali Mandar – Sulawesi Barat 

Published on June 23, 2014 at 11:30pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir pantai baurungTips, : pantai baurungTips, : sekelompok burung di pantai baurungTips, : pesona pantai baurungTips, : bebatun berbentuk burung pantai baurung

Setelah menapaki bagian pasir, ada genangan air yang kedalaman nya kurang lebih sepaha orang dewasa. Bagian inilah yang menjadi jeda antara pasir dan laut, daerah yang tidak berombak dan arusnya sangat rendah atau pekan. Daerah ini cukup aman untuk bermain air, bahkan untuk anak-anak sekalipun. Setelah bagian yang aman untuk anak-anak tadi, maka akan kita dapati bagian yang nampak seperti pulau. Tempat ini biasanya digunakan untuk bermain bola oleh remaja-remaja yang datang berkunjung. Setelah bagian ini, terhamparlah laut yang luas di depan kita.. Read More

Keajaiban Tips : Potret bebatun berbentuk burung pantai baurung diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Kepulauan Ayau, Raja Ampat 
Indonesia memiliki begitu banyak pulau, jumlahnya saja mencapai ribuan dan sebagian besar pulau-pulau ...

Pantai Teupin Layeu dan Pantai
Pantai Teupin Layeu & Pantai Teupin Sirkui – Merupakan pantai yang menjadi tujuan ...

Pulau Asu, Nias – Sumatera U
Pulau Nias, mungkin yang pertama kali ada di benak Anda ketika mendengar nama ...

Pantai Mak Jantu, Singkawang &
Teluk Mak Jantu adalah sebuah tempat wisata yang ada di Singkawang. Tepatnya di  kelurahan Sedau, ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Karang Copong, Banten – Jawa Ba
Pulau Buabua, Halmahera Barat – Ma
Pantai Batu Lima, Tanah Laut, Kalimantan
Pantai Bandengan (Tirta Samudera) Jepara
Pantai Atuh Bali – Pasir Putih yan
Pantai Kuala Geulumpang, Langsa –
Pantai Batu Nona, Kupang – NTT
Pantai Wedhi Ireng, Blitar – Jawa Timu

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.