Pesona Baru Pantai Siung 

Published on February 2, 2012 at 7:35am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-siung-batu-batuTips, : Pantai-Siung-KuTips, : lokasi-pantai-siungTips, : pantai-siung-wonosariTips, : pantai-siungTips, : Pantai-Siung-keindahan

Terletak di dusun Wates, desa Purwodadi, kecamatan tepus, kabupaten GunungKidul yang berjarak sekitar 70 km dari Yogyakarta, Pantai Siung berada di cekungan yang panjangnya hanya sekitar 300-400 m. hal inilah yang menjadi kesitimewaan tersendiri bagi pantai siung. Pantai pendek yang dikelilingi oleh karang-karang besar yang lebat dengan vegetasi dan lumut hijau menjadi pemandangan khas pantai ini.

Surga di Pantai Siung

Dengan kekhasan topografinya yang berkarang dan penuh dengan bebatuan dilengkapi ombak yang besar wajarlah jika pemerintah setempat memasang tanda larangan untuk berenang, tidak hanya itu posisinya yang langsung menghadap ke samudera Hindia juga menjadi alasan penting larangan berenang di kawasan pantai siung ini... Read More

Keindahan Tips : Foto Pantai-Siung-keindahan diatas, adalah bagian penting dari tulisan tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Terindah Di Yogyakarta 

Published on June 21, 2014 at 9:42am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai SundakTips, : Pantai SiungTips, : pantai ngandongTips, : pantai sadengTips, : Pantai DriniTips, : Pantai Indrayanti

Setiap bulan Suro (bulan pertama kalender Jawa), masyarakat nelayan mengatur sebuah labuhan, upacara persembahan laut untuk mengucapkan terima kasih kepada Tuhan atas panen ikan yang melimpah dan untuk keselamatan dan kesejahteraan nelayan... Read More

Kecantikan Tips : Foto Pantai Indrayanti diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Bakut, Barito Kuala – Kalimantan Selatan 

Published on September 25, 2014 at 6:41am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : anak bekantanTips, : habitat bekantanTips, : Jembatan BaritoTips, : jembatan barito saat malam hariTips, : Pulau Bakut

Sementara itu jenis pohon yang paling dominan di pulau ini adalah pohon rambai. Pohon rambai adalah tempat tinggal bagi para monyet penghuni pulau Bakut. Selain tempat tinggal mereka, daun dan buah pohon rambai yang manis juga adalah bahan makanan favorit bagi monyet... Read More

Kecantikan Tips : Foto Pulau Bakut diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Bungin, Sumbawa – NTB 

Published on September 27, 2014 at 3:37pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Rumah Panggung Khas Bajo di Pulau BunginTips, : pemandangan Pulau Bungin dari PerairanTips, : pulau bungin, pulau terpadat di duniaTips, : Sunset Pulau BunginTips, : Pulau Bungin

1. Kondisi cuaca di Pulau Bungin sangat panas untuk itu bawalah topi atau sunblock untuk melindungi kulit anda dari sengatan matahari... Read More

Kecantikan Tips : Foto Pulau Bungin diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Rantung, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 1:43pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pemandangan Pantai RantungTips, : Ombak YoyoTips, : Sunset di Pantai RantungTips, : cafe di Pantai RantungTips, : Bermain Ombak Pantai RantungTips, : Hamparan pasir di pesisir Pantai Rantung

Pantai Rantung – Pulau Sumbawa juga bisa menjadi salah satu alternatif tujuan wisata yang cukup menarik lho, apalagi di Sumbawa ini ada banyak sekali pantai-pantai yang masih sangat alami, contohnya saja Pantai Rantung yang satu ini. Anda juga bisa merasakan ketenangan di pantai ini karena lokasinya yang jauh dari keramaian dan masih jarang di datangi oleh pengunjung... Read More

Kecantikan Tips : Foto Hamparan pasir di pesisir Pantai Rantung diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Piayu Laut, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 18, 2014 at 10:54am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Suasana perairan pantai piayu lautTips, : Hamparan Pasir Di pesisir pantai piayu lautTips, : pantai piayu laut bersebelahan langsung dengan jalan rayaTips, : bermain kayaking di pantai piayu lautTips, : Panorama Pantai Piayu Laut

Salah satu wisata bahari yang terdapat di Pulau Batam adalah Pantai Piayu Laut. Sebahagian besar masyarakat Pulau Batam pasti sudah tak asing dengan pantai yang satu ini, karena pantai ini termasuk pantai yang paling indah di Pulau Batam selain pantai Mirota yang juga sudah sangat populer di kalangan wisatawan. Pantai Piayu Laut ini terletak di salah satu titik Kampung Tua yang terletak di Pulau Batam, kampung tersebut bernama Kampung Tanjung Piayu Laut... Read More

Kecantikan Tips : Foto Panorama Pantai Piayu Laut diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Kepulauan Pianemo ( kepulauan Fam ), Raja Ampat – Papua 

Published on August 26, 2014 at 4:38pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona Pulau Pianemo, Raja AmpatTips, : Jembatan tempat menunggu kapal cepat di PianemoTips, : Keindahanan alam di PianemoTips, : Pesona Kehidupan bawah laut di PianemoTips, : Snorkling Di PianemoTips, : Spot pantai berpasir putih di Pulau Pianemo

Wisata.. Read More

Kecantikan Tips : Foto Spot pantai berpasir putih di Pulau Pianemo diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Kalong, Flores – NTT 

Published on December 2, 2014 at 1:03pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Panorama Pulau KalongTips, : Penghuni Pulau KalongTips, : Suasana Senja Di Pulau KalongTips, : Pulau Kalong

Dari sekian banyak pulau tentu P. Komodo dan P. Rinca yang lekat di ingatan wisatawan sebagai pulau yang merupakan habitat endemik hewan daratan yaitu komodo. Akan tetapi, ada satu buah pulau yang ternyata menyimpan keistimewaan khusus sebagai habitat ribuan hewan yang tinggal di sana dan menjadi tujuan wisatawan juga yang hanya bisa melihatnya dari atas kapal di pinggir pulau. Pulau tersebut dinamakan Pulau Kalong. Dari namanya saja sudah tentu tahu bahwa hewan yang bermukim sampai membentuk ribuan koloni adalah kelelawar atau kalong... Read More

Kecantikan Tips : Foto Pulau Kalong diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Buru – Maluku 

Published on September 27, 2014 at 3:39pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Kota Namlea, Pulau BuruTips, : Pulau BuruTips, : Peta Pulau BuruTips, : perairan di pulau buruTips, : Keindahan Danau Rana, Pulau Buru

Arakan awan yang membentuk kanopi langit menjadi latar belakang yang menciptakan aura surgawi. Semilir angin yang berhembus selalu menggoda pengunjung danau Rana untuk tak segera bergegas pulang... Read More

Kecantikan Tips : Foto Keindahan Danau Rana, Pulau Buru diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Bajulmati, Malang – Jawa Timur 

Published on July 5, 2014 at 10:56am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir putih pantai bajulmatiTips, : luasnya bibir pantai bajulmatiTips, : pantai bajulmatiTips, : jembatan bajulmatiTips, : Debur ombak di pantai bajul mati

Untuk mencapai pantai yang diwarnai beberapa gugusan bukit berbentuk seperti bajul (buaya) mati itu tidaklah sulit, apalagi jalan-jalan beraspal dari deretan jalan lingkar selatan (JLS) juga cukup mulus, meski berkelok-kelok karena banyaknya tikungan tajam... Read More

Kecantikan Tips : Foto Debur ombak di pantai bajul mati diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Gili Bedil, Sumbawa – NT
Wisata bahari di Indonesia memang patut untuk dikembangkan. Walaupun banyak diantaranya masih kurang ...

Pantai Tanjung Tinggi, Tanjung
Pantai Tanjung Tinggi adalah salah satu pantai yang terdapat di Belitung. Tepatnya berada ...

Pantai Sayang Heulang, Garut â
Indonesia memiliki beberapa pantai yang indah, hampir disetiap provinsi ada pantai baik yang ...

Pantai Maneron Sepulu sang per
Pantai Maneron Sepulu – Wisata pantai memang hal yang lazim untuk wilayah pulau ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pulau Belitong – Ingin Mati Tua Sa
Pantai Cicalobak, Garut – Jawa Barat
Pulau Bakut, Barito Kuala – Kalimantan
Pulau Gag, Raja Ampat – Papua
Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – A
Pantai Pasir Panjang, Singkawang –
Pantai Rajegwesi, Banyuwangi – Jaw
Pantai Losari di Makassar

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.