Wisata Pantai Lasiana, Kupang – NTT 

Published on June 20, 2014 at 10:11pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : sunset lasianaNusa Tenggara, : Pantai lasiana NTTNusa Tenggara, : pantai lasianaNusa Tenggara, : SONY DSCNusa Tenggara, : pantai tanjung bastianNusa Tenggara, : panorama sunset Pantai Lasiana

Lambaian pelepah kelapa di pantai lasiana ini, sama harmoninya dengan cita rasa kelapa muda yang dapat dengan mudah kita temukan di areal wisata pantai lasiana. Didalam areal wisata pantai lasiana ini banyak dijumpai lopo-lopo (bangunan khas timor yang beratap alang-alang). Teriknya matahari negeri seribu karang ini, perlahan berganti kemanjaan hembusan angin laut pantai lasiana membelai dan menyapa anda... Read More

Keelokan Nusa Tenggara : Gambar panorama sunset Pantai Lasiana diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang dikelompokkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Air Cina, Kupang – NTT 

Published on July 3, 2014 at 8:52pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : perpaduan ombak dan karang di pantai air cinaNusa Tenggara, : pemandangan yang indah di pantai air cinaNusa Tenggara, : keindahan pasir pantai air cinaNusa Tenggara, : suasana senja di pantai air cinaNusa Tenggara, : pantai air cinaNusa Tenggara, : pesona pantai air cina

Karang yang ada di perairan Pantai Air Cina bukan hanya berupa batuan mati saja. Ada juga beberapa terumbu karang yang berukuran kecil. Hewan laut seperti lobster masih bisa ditemui berkeliaran di sekitar terumbu karang ini. Selain ikan, lobster ini adalah salah satu hewan yang diburu oleh nelayan setempat... Read More

Kecantikan Nusa Tenggara : Gambar pesona pantai air cina diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang dimasukkan dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Nunsui, Kupang – NTT 

Published on July 17, 2014 at 12:46pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : Suasana Senja Saat Air Laut SurutNusa Tenggara, : Suasana Senja Di Pantai nunsuiNusa Tenggara, : Sunset Di Pantai NunsuiNusa Tenggara, : Pantai Nunsui di waktu pasang

Ketiga pantai ini : Pantai Nunsui, Lasiana, dan Manikin merupakan pantai yang ramai dikunjungi pada saat akhir pekan. Hal tersebut terjadi karena ketiga pantai ini berada dekat sekali dengan pusat kota Kupang. Sehingga masyarakat yang tinggal di sekitar kota Kupang akan berdatangan ke berbagai objek wisata yang dekat, seperti ketiga pantai ini... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret Pantai Nunsui di waktu pasang diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Ratenggaro, Sumba – NTT 

Published on June 20, 2014 at 2:24pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : keindahan Pantai RatenggaroNusa Tenggara, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTNusa Tenggara, : Pantai Ratenggaro IslandNusa Tenggara, : Kawasan Kampung RatenggaroNusa Tenggara, : Pantai RatenggaroNusa Tenggara, : kuburan Megalitikum di Ratenggaro

Pantai ini memiliki ombak yang cukup besar dengan gulungan yang panjang sehingga sangat cocok untuk kegiatan seperti surfing, namun belum tersedia fasilitas untuk kegiatan wisata pantai... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret kuburan Megalitikum di Ratenggaro diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Wonogoro, Malang – Jawa Timur 

Published on August 17, 2014 at 10:28am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : Keindahan Ombak Pantai WonorogoNusa Tenggara, : Pantai WonorogoNusa Tenggara, : wpid-Pantai-Wonogoro-Terletak-di-Dusun-SukorejoNusa Tenggara, : wpid-Pantai-Wonogoro-Terletak-di-Dusun-Sukorejo2Nusa Tenggara, : Suasana Pantai WonorogoNusa Tenggara, : Panorama Pantai Wonorogo

Wisatawan bisa istirahat sambil berteduh dibawah pohon yang banyak sekali tumbuh di tepi pantai ini serta bisa memandangi cantiknya samudra. Pantai Wonogoro mempunyai ombak yang cukup besar sehingga pengunjung dilarang mandi di pantai ini. Di pantai ini anda juga bisa menyusuri pasir putih yang panjangnya hingga satu kilometer. Namun pantai pasirnya yang putih tersebut juga tercampur dengan pasir besi, yang bisa membuat pasir berkilau-kilauan jika terkena sinar matahari. Ditepi pantai tersebut juga terdapat sebuah batu karang besar yang memanjang serta bisa menahan deburan ombak besar dari laut. Disebelah timur pantai terdapat sungai kecil yang bermuara di ujung timur area pantai. Biasanya banyak komunitas pemancing yang mendatangi Pantai Wonogoro ini... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret Panorama Pantai Wonorogo diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Palippis, Polewali Mandar – Sulawesi Barat 

Published on June 23, 2014 at 11:22am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : tebing di pantai palippisNusa Tenggara, : pesona pantai palippisNusa Tenggara, : air yang jernih di pantai palippisNusa Tenggara, : pantai palippis

Di pantai ini, wisatawan juga bisa menyaksikan masyarakat suku Mandar membuat perahu sandeq di sentra-sentra. Perahu Sandeq merupakan perahu khas suku Mandar... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret pantai palippis diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Skouw Mabo, Jayapura – Papua 

Published on July 24, 2014 at 1:44pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : keindahan Pantai Skouw MaboNusa Tenggara, : Pantai Skouw MaboNusa Tenggara, : Pantai Skouw Mabo, jayapuraNusa Tenggara, : pesona Pantai Skouw Mabo

Lokasi dan Transportasi.. Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret pesona Pantai Skouw Mabo diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pulau Halmahera – Maluku 

Published on October 27, 2014 at 3:41pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : batunaga the best dive spotNusa Tenggara, : pulau halmahera - malukuNusa Tenggara, : panorama pulau halmaheraNusa Tenggara, : tambang emas di halmaheraNusa Tenggara, : pemandangan bawah laut halmaheraNusa Tenggara, : Pulau Guraici halmahera

Soasio, Galela.. Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret Pulau Guraici halmahera diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pulau Asu, Nias – Sumatera Utara 

Published on September 25, 2014 at 6:33am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : senja di pulau asuNusa Tenggara, : Surfing Di Pulau AsuNusa Tenggara, : Puri Asu RessortNusa Tenggara, : pulau asu niasNusa Tenggara, : pulau asuNusa Tenggara, : hamparan pasir pantai asu

Di sisi pulau yang memiliki perairan dengan ombak tinggi, biasanya di sekitar lokasi ini banyak terdapat wisatawan mancanegara yang melakukan kegiatan selancar. Ombaknya memiliki ketinggian sekitar 10 meter pada bulan Mei hingga bulan Juli, sehingga memang sangat potensial sebagai lokasi olahraga selancar... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret hamparan pasir pantai asu diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Swarangan, Tanah Laut – Kalimantan Selatan 

Published on June 28, 2014 at 7:53pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : pesona pantai srawanganNusa Tenggara, : pantai swarangan, kalimantan selatanNusa Tenggara, : ombak pantai srawanganNusa Tenggara, : sunrise pantai srawanganNusa Tenggara, : pantai Srawangan

Perumahan penduduk di sekitar Pantai Swarangan terlihat saling berdekatan satu sama lain. Sementara pada bagian belakang perumahan terdapat kumpulan pohon, seperti pohon pinus dan kelapa yang menjadi latar belakangnya. Sementara dihadapan kumpulan rumah ini terbentang perairan pantai yang siap mengantarkan para nelayan ke laut... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret pantai Srawangan diatas, adalah bagian dari cerita tentang Pantai Nunsui, Kupang – NTT, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Artikel Terbaru:

Pantai Selat Baru, Bengkalis &
Banyak sekali kota-kota dengan pesona unik dan indah, dapat kita kunjungi diprovinsi yang ...

Pantai Tropical, Sumbawa ̵
Pantai Tropical – Pantai yang sangat sepi dan jarang di kunjungi bukan berarti ...

Pantai Rajegwesi, Banyuwangi &
Pantai Rajegwesi adalah sebuah pantai yang terletak di Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, Banyuwangi, ...

Pantai Pagatan, Banjarmasin &#
Kabupaten Tanah Bumbu, pada zaman dahulu daerah ini dikenal sebagai salah satu sentra ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Tanjung Pinggir, Batam – Ke
Pantai Ekas, Lombok – NTB
Pantai Maluk, Lombok – NTB
Pulau Saronde, Gorontalo Utara – G
Pantai Bantol, Malang – Jawa Timur
Pantai Dan Desa Nepa, Madura – Jawa Ti
Pantai Tanjung Kelayang, Belitung –
Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.