10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : senja di Labuan BajoTips, : debur ombak di pantai tanjung bastianTips, : Pesona Pantai MandorakTips, : Sunset Pantai LasianaTips, : tablolong beach - kupang nttTips, : tablolong beach - kupang ntt

Pantai Mandorak terletak di desa Pero Batang, kecamatan Kodi, kabupaten Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur. Untuk bisa sampai ke lokasi pantai ini, dibutuhkan waktu 30 menit dari Pero Batang menggunakan kendaraan roda dua maupun empat. Posisi pantai yang “tersembunyi” ini ternyata memiliki pesona keindahan alam yang sangat indah. Ada banyak wisatawan asing yang memilih melakukan diving di Pantai Mandorak karena suasana yang tenang dan keindahan pantainya – tidak seperti di Bali dan Lombok yang sangat ramai. Sayangnya, pantai ini belum dikelola dengan baik oleh Pemda. Resort yang ada di pantai tersebut juga dibangun oleh Yayasan Watu Mandorak yang dikelola seorang wisatawan asing asal Prancis... Read More

Kejernihan Tips : Gambar tablolong beach - kupang ntt diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Talang Siring, Madura – Jawa Timur 

Published on July 25, 2014 at 11:11am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai Talang SiringTips, : keramba nelayan pantai talang siringTips, : panorama pantai Talang SiringTips, : Suasana perairan pantai Talang Siring

Tidaklah sulit untuk mencari transportasi yang menuju kesini karena lokasinya yang berada di dekat jalan lintas trans Pamekasan – Sumenep. Anda bisa menggunakan angkutan umum seperi bus yang melayani rute antar lintas Kabupaten ini dari terminal. Ongkosnya pun cukup murah, anda hanya perlu membayar Rp 3.000 per orang untuk sekali naik... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Suasana perairan pantai Talang Siring diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Gili Lampu, Lombok – NTB 

Published on August 17, 2014 at 9:58am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Panorama di gili lampuTips, : pasir pantai putih gili lampuTips, : pantai di gili lampuTips, : gili lampu yang eksotisTips, : Suasana Di Pesisir Gili LampuTips, : sunrise di gili lampu

Secara administratif Gili atau Pulau Lampu termasuk dalam wilayah kecamatan Sambelia, posisinya sekitar 2 Km di sebelah timur Dusun Transad desa labuhan pandan. Dari segi komposisi pulau ini lebih tepat disebut gugusan karang, karena jenis vegetasi yang dominan tumbuh di atasnya hanya bakau... Read More

Kejernihan Tips : Gambar sunrise di gili lampu diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Gili Laba, Sumbawa Timur – NTB 

Published on August 17, 2014 at 9:54am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Gili labaTips, : Perbukitan disekitar gili labaTips, : Berenang di pantaiTips, : Bukti bahwa gili laba masih tergolong sepiTips, : Panorama gili labaTips, : Pemandangan dari atas bukit di gili laba

Semakin tinggi puncak,maka angin yang menerpa semakin kencang adalah ungkapan yang juga harus diperhatikan oleh para wisatawan yang datang agar tidak terlalu berlebihan dalam bergerak karena resikonya lumayan tinggu, yaitu bisa jatuh atau bergelinding ke bawah. Ingin tetap berada di atas memandangi panorama yang tersaji akan tetapi berasa di sana 15-30 menit dirasa sebagai waktu yang paling pas karena faktor angin dan juga harus segera turun ke bawah yang membutuhkan perjuangan serta kehati-hatian... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pemandangan dari atas bukit di gili laba diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Rontu, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 1:49pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Perairan di Pantai RontuTips, : Hamparan Pasir di Pesisir Pantai RontuTips, : Panorama Pantai RontuTips, : Pesona Pantai Rontu

Pantai Rontu merupakan salah satu dari banyaknya pantai di Pulau Sumbawa tepatnya di Desa Tangga Baru, Kecamatan Monta, Kabupaten Bima, Nusa Tenggara Barat (NTB). Tepatnya berada di sebelah selatan kota Bima dan langsung menghadap Samudera Hindia. Kondisi jalan menuju pantai ini sudah cukup baik serta sudah bisa dilewati oleh kendaraan roda dua maupun kendaraan roda empat... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pesona Pantai Rontu diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Mirota, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 16, 2014 at 4:56pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Bersantai Melepas Lelah di Pantai MirotaTips, : banana Boat Di Pantai MirotaTips, : Cottage Di Pantai MirotaTips, : Hamparan Pasir Putih Di Pantai MirotaTips, : Panorama pantai Mirota

Mirota Beach juga menawarkan kesempatan untuk kemping dan jelajah alam. Bagi mereka yang cukup bernyali, bisa menyewa penduduk lokal untuk mengelilingi pulau-pulau kecil yang ada di sekitar Pulau Galang... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Panorama pantai Mirota diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Jonggring Saloko, Malang – Jawa Timur 

Published on August 14, 2014 at 3:56pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Hamparan Pasir Pantai Jonggring SalokoTips, : Pesona Pantai Jonggring SalokoTips, : Panorama Pantai Jonggring SalokoTips, : Semburan Ngebros di Pantai Jonggring SalokoTips, : Pesona Keindahan Alam Pantai Jonggring SalokoTips, : Keindahan Perairan di Pantai Jonggring Saloko

Terletak di Desa Mentaraman, Kecamatan Donomulyo, Kabupaten Malang, Pantai Jonggring Saloko memang kurang begitu populer. Tidak heran karena akses menuju pantai ini memang kurang bersahabat, maksudnya jalan yang harus Ngalamers lewati masih berupa jalan bebatuan... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Keindahan Perairan di Pantai Jonggring Saloko diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pulau Dofior, Sorong – Papua 

Published on September 21, 2014 at 11:36am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pulau Dofio, SorongTips, : Keindahan Alam Pantai Pulau DofiorTips, : Pesisir Pantai Pulau Dofior

 .. Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pesisir Pantai Pulau Dofior diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Gili Nanggu, Lombok Barat – NTB 

Published on August 17, 2014 at 10:01am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Gili Nanggu Yang empesonaTips, : snorkeling di gili nangguTips, : gili nanggu lombokTips, : perahu nelayan gili lampuTips, : taman bawah laut di gili nangguTips, : kapal penyebrangan menuju gili nanggu

Gili Nanggu ini memiliki luas sekitar 12 hektar. Karakteristik yang dimiliki Gili Nanggu ini sebenarnya tidak jauh berbeda dengan yang ditawarkan Gili Trawangan dan gili disekitarnya, hanya saja di sini benar-benar berasa pulau pribadi yang indah. Hamparan pasir putih yang halus, lautan biru berdegradasi yang jernih, serta suasana yang sepi menambah kesan “like a boss” saja. Di sini juga terdapat penangkaran penyu yang dikelola oleh pihak resort. Pada dasarnya, Gili Nanggu adalah pulau pribadi yang kemudian dibuka untuk umum untuk tujuan wisata sekaligus sosialisasi melestarika penyu. Karena itu di pulau ini hanya terdapat satu cottage atau penginapan saja dari pihak yang memiliki pulau ini, bernama Gili Nanggu Cottage and Bungalows... Read More

Kejernihan Tips : Gambar kapal penyebrangan menuju gili nanggu diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Trikora, Bintan – Batam 

Published on July 25, 2014 at 8:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pesona Pantai TrikoraTips, : pondok peristirahatan di Pantai TrikoraTips, : Keindahan Pantai TrikoraTips, : Pantai Trikora Pulau BintanTips, : Panorama Pantai TrikoraTips, : Pesisir Pantai Trikora

Begitu juga dengan Pulau Batam maupun Provinsi Kepulauan Riau, Provinsi yang sudah sangat populer sebagai kawasan perindustrian dan perdagangan terbesar di Indonesia ini juga menyimpan wisata bahari yang tak kalah uniknya dibandingkan wisata bahari di Pulau Bali... Read More

Kejernihan Tips : Gambar Pesisir Pantai Trikora diatas, adalah bagian penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Bungus, Padang – Suma
Pantai Bungus merupakan daerah tempat dimana orang melepaskan lelah dari sibuk nya rutinitas ...

Pulau Teulaga Tujoh, Langsa &#
Pulau Teulaga Tujoh Merupakan sebuah pulau yang padat penduduknya dan merupakan satu satunya ...

Pantai Ngliyep Malang
Ingin berwisata di pantai memanjakan kaki menyusuri hamparan pasir putih yang berkilauan dan ...

Pulau Siompu, Baubau – Sulaw
Namanya Siompu, sebuah nama pulau yang bagi sebagian orang hampir tak pernah di ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

pink beach, labuan bajo – NTT
Pantai Jamursba Medi, Sorong – jay
pantai kata, Pariaman – Sumatera B
Pantai Ngetun, Gunungkidul – Yogyakart
Pantai Harapan Nusa Tenggara Timur
Pantai Sembulang, Batam – Kepulaua
Pantai Skouw Sae, Jayapura – Papua
Pantai Medewi,Jembrana – Bali

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.