ada beberapa tempat yang hampir selalu ramai selepas jam 10 malam :
Selain yang telah disebutkan di atas Gili Trawangan masih punya banyak pilihan tempat makan dengan berbagai konsep dan citarasa mulai dari masakan India (Pesona Indian Restaurant, Sheesha Lounge & Bar), masakan Jepang (Ryoshi), masakan Spanyol (Karma Kayak), fine-dining (Ko Ko Mo), hingga deli dan dessert cafe (Gili Deli, La Dolce Vita)... Read More
Kecantikan Bali & NTB : Foto kekayaan bawah laut Gili Trawangan diatas, adalah bagian dari artikel tentang Gili Air, Lombok – NTB, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali & NTB.
Pantai Tanjung Aan terletak sekitar 75 Kilometer dari Kota Mataram, atau sekitar 3 Kilometer dari Pantai Kuta Lombok. Jika Anda menggunakan kendaraan pribadi dari Kota Mataram, perjalanan akan Anda tempuh selama kurang lebih 1,5 jam. Dengan rute Mataram – Cakranegara – Kediri – Praya – Batunyale – Sengkol – Rambitan – Sade – Kuta dan terakhir Tanjung Aan. Disarankan agar Anda menyewa sepeda motor atau mobil dari Kota Mataram. Karena sarana angkutan umum akan membuang waktu Anda dan relatif lebih repot... Read More
Kecantikan Bali & NTB : Foto Suasana Pantai Tanjung Aan diatas, adalah bagian posting tentang Gili Air, Lombok – NTB, yang berada dalam Kategori Bali & NTB.
Di pulau air ini, tidak banyak terdapat hotel ataupun penginapan, layaknya Gili Trawangan, bisa dikatakan pulau ini cukup sepi keadaanya. Tetapi kita bisa mendapatkan penginapan di kawasan ini, di hotel berbintang, guest house ataupun rumah penduduk. Hotel berbintang dengan mudahnya dapat kita temukan... Read More
Keelokan Bali & NTB : Foto
Selain itu fasilitas Pantai Ai Loang ini termasuk sangat lengkap , ada begitu banyak gazebo yang disediakan untuk digunakan para pengunjung bersantai. Disini juga terdapat ruang bilas, toilet, hingga mushola untuk anda yang menunaikan ibadah sholat... Read More
Keelokan Bali & NTB : Foto pemandangan pantai ai Loang diatas, adalah bagian info tentang Gili Air, Lombok – NTB, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bali & NTB.
Selain itu, pengunjung bisa melihat Matahari terbit dengan berenang di pantai. Sebagian kawasan pantai ini mempunyai pasir berwarna putih yang eksotis. Dilengkapi dengan pohon pelindung, pengunjung bisa duduk-duduk sambil menikmati jagung bakar ataupun lumpia yang banyak dijajakan pedagang kaki lima... Read More
Keelokan Bali & NTB : Foto pantai-sanur-bali-2 diatas, adalah bagian info tentang Gili Air, Lombok – NTB, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bali & NTB.
Pulau Disekitar Pantai Bungus.. Read More
Keelokan Bali & NTB : Foto pantai bungus diatas, adalah bagian info tentang Gili Air, Lombok – NTB, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bali & NTB.
Semenjak dipindahkannya bandara utama Lombok dari bandara Selaparang ke Bandara Internasional Lombok di daerah Kuta, jarak tempuh bagi wisatawan yang datang ke Lombok menuju Gili Trawangan menjadi lebih jauh dibandingkan sebelumnya. Perjalanan darat dari Bandara menuju Senggigi memakan waktu sekitar 1jam 45 menit. Sedangkan apabila anda ingin menggunakan penyebrangan reguler dari Pelabuhan Bangsal, masih diperlukan tambahan perjalanan darat dari Senggigi sekitar 45 menit menuju Pelabuhan Bangsal... Read More
Keelokan Bali & NTB : Foto Pemandangan Sunset Gili Trawangan diatas, adalah bagian info tentang Gili Air, Lombok – NTB, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bali & NTB.
Keindahan Pantai Tablolong tampaknya sudah mendapat perhatian dari Dinas Pariwisata setempat. Di lokasi pantai ini sudah dibangun fasilitas-fasilitas pendukung seperti lopo-lopo dan permainan anak. Namun kondisinya kurang terawat dengan baik. Padahal pantai ini sangat cocok untuk aktivitas wisata pantai seperti menyelam, berenang, berjemur di atas pasir, berperahu, dan sebagainya... Read More
Keelokan Bali & NTB : Foto karang-tablolong nusa tenggara timur diatas, adalah bagian info tentang Gili Air, Lombok – NTB, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bali & NTB.
Biasanya peningkatan jumlah pengunjung akan tampak ketika sore hari menjelang karena mereka mengetahui bahwa ketika itulah momen indah yang ditunggu-tunggu itu akan muncul: sunset. Sunset merupakan dambaan banyak orang yang berlibur ke pantai... Read More
Keelokan Bali & NTB : Foto perau - perahu nelayan tradisional diatas, adalah bagian info tentang Gili Air, Lombok – NTB, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bali & NTB.
Sebelum memulai perjalanan anda mengarungi samudera, anda harus menuju ke Pantai Tablanusu yang terletak di Desa Tablanusu, Distrik Depapre, Jayapura. Untuk menuju pantai ini, anda akan menempuh perjalanan sejauh 54 kilometer dari pusat kota Jayapura atau sekitar 2 jam perjalanan... Read More
Keelokan Bali & NTB : Foto pesona pantai harlem diatas, adalah bagian info tentang Gili Air, Lombok – NTB, yang diklasifikasikan dalam Kategori Bali & NTB.
Artikel Terbaru:
Pantai Ketaping, Kota PariamanPantai Ketaping – adalah sebuah lokasi pantai yang ada di Kota Pariaman dan ...
Pantai Pulau Awi, Batam –Pulau Batam merupakan sebuah pulau yang terletak di bagian barat Indonesia yang populer ...
Pantai Batu Gong, Kendari RPantai Batu Gong terletak di Kendari, Sulawesi Tenggara. Bagi masyarakat setempat Pantai Batu ...
Pantai Sausapor, Sorong –Pantai Sausapor – Keindahan alam yang disuguhkan dari bumi Papua sudah sangat terkenal ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.