7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik 

Published on June 6, 2014 at 4:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak di pantai CimajaTips, : ombak di pantai di UluwatuTips, : ombak di pantai ombak Ombak TujuhTips, : ombak di pantai PlengkungTips, : ombak di pantai MarosiTips, : ombak di pantai tanjung setia

Surfing, olahraga seru untuk Anda yang ingin menantang ombak. Indonesia pun menjadi destinasi incaran peselancar di dunia. Ombaknya pun beragam, bisa untuk yang profesional sampai pemula. Ini dia 7 pantai seru buat surfing di Indonesia!.. Read More

Kecantikan Tips : Potret ombak di pantai tanjung setia diatas, adalah bagian penting dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Rajegwesi, Banyuwangi – Jawa Timur 

Published on June 1, 2014 at 3:46pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : panorama teluk hijauTips, : keindahan pantai rajeg wesiTips, : teluk hijauTips, : kumpulan perahu nelayanTips, : ombak di pantai rajegwesiTips, : penyu yang ada d lokasi tnmb rajegwesi

Dari pantai Boom perjalanan menuju pantai ini memerlukan waktu sekitar kurang lebih 3-4 jam. Awalnya perjalanan melalui jalanan beraspal halus, namun semakin ke jenis jalannya jadi berubah. perubahan itu seiring dengan pergantian jenis pepohonan di kanan kiri saya. Mulai perkebunan Jati, Sengon hingga karet. Perkebunan-perkebunan ini adalah milik PTP XII Sungailembu... Read More

Keajaiban Tips : Foto penyu yang ada d lokasi tnmb rajegwesi diatas, adalah bagian blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Sumur Tiga, Sabang – Aceh 

Published on June 4, 2014 at 2:30pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Keindahan Alam Di Pulau WehTips, : Pesona Pantai Sumur Tiga di Pulau WehTips, : Sisa - sisa reruntuhan benteng Jepang terlihat di sebelah kiriTips, : rindangnya suasana pantai Sumur TigaTips, : Keindahan pesisir pantai Di Pulau WehTips, : pemandanga pantai sumur tiga dari resort

Salah satu resort yang terkenal adalah resort Santai Sumur Tiga dan Casanemo. Setiap bungalow memiliki dua tempat tidur, atau satu tempat tidur besar dilengkapi dengan kulkas kecil dan dispenser. Kamar mandinya juga sudah dilengkapi dengan air panas dan air dingin. Setiap Balkon sudah dilengkap dengan hammock, enak untuk bersantai sambil memandang laut lepas yang terhampar di depan mata, Hammock ini bisa juga dijadikan tempat tidur yang nyaman saat malam tiba... Read More

Keelokan Tips : Foto pemandanga pantai sumur tiga dari resort diatas, adalah isi dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai di daerah Krui Lampung 

Published on October 13, 2012 at 6:28am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-di-kruiTips, : pantai-di-krui_002Tips, : pantai-di-krui_004Tips, : pantai-di-krui_003Tips, : pantai-di-krui_001

Pantai ini merupakan salah satu pantai yang ada di Krui Lampung Barat dan sangat dikenal dengan ketinggian ombaknya yang menjadi salah satu pantai dengan ombak tertinggi di dunia... Read More

Keelokan Tips : Foto pantai-di-krui_001 diatas, adalah isi dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pulau Gag, Raja Ampat – Papua 

Published on September 21, 2014 at 11:20am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Perairan Pulau GagTips, : Panorama Pulau GagTips, : Pesisir Pantai Pulau GagTips, : Pulau GagTips, : Keindahan Alam Pulau GagTips, : Pulau Gag, Raja Ampat

Tapi jangan salah, keindahan alam di atas permukaan lautnya pun sangat menarik dan mampu membuat anda terpana. Seperti halnya dengan Pulau Gag yang memiliki bentang alam unik dan indah serta pemandangan di sekitar lautan yang sangat cantik... Read More

Keelokan Tips : Foto Pulau Gag, Raja Ampat diatas, adalah isi dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Losari di Makassar 

Published on April 20, 2013 at 10:53am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : menikmati-pantai-di-losariTips, : Pantai_Losari_di_Malam_HariTips, : sunset-di-pantai-losariTips, : Anjungan-Pantai-LosariTips, : pantai-losari-sore-hariTips, : pantai-losari-makassar

Pedagang menjual aneka makanan mulai dari jajan ringan saja sekedar ganjal perut seperti bakso atau gorengan. Ada juga makanan khas Makasar seperti Coto atau aneka hidangan masakan laut dengan resep asli orang bugis. Sungguh enak!.. Read More

Keelokan Tips : Foto pantai-losari-makassar diatas, adalah isi dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah 

Published on May 30, 2014 at 8:45pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : keindahan panorama pantai lalosTips, : pantai lalosTips, : hamparan pasir pantai lalosTips, : suasana senja hari di pantai lalosTips, : wisatawan di pantai lalos

Kota ToliToli sangat minim tempat hiburan, dan juga tempat wisata pantai. Kalau toh ada, masih belum dikelola dengan baik terutama hiburan tempat rekreasi, di Pantai Lalos masih apa adanya. Karena itu sebagai salah satu pengelola tempat rekrasi dan hiburan bagi masyarakat yang ingin menikmati fasilitas rekreasi dan hiburan, disiapkanlah fasilitas rekreasi pantai seperti; Banana Boat, Gasebo, dan Paviliun dilengkapi dengan musik dengan harga dapat dijangkau masyarakat. juga telah menyiapkan berbagai fasilitas bagi pencinta diving, karena disekitar pantai Lalos memiliki taman laut dengan trumbu karang dan aneka jenis ikan yang indah sama indahnya dengan trumbu karang serta jenis ikan yang ada di Taman Laut Bunaken Manado Sulawesi Utara. Keindahan pantai di Tolitoli memang belum setenar Pantai Kuta di Bali atau Pantai Bira di Bulukumba, Sulawesi Selatan. Namun, keindahan ini memikat hati wisatawan mancanegara. Tahun 2007 saja setidaknya tiga kali pantai-pantai di Tolitoli dikunjungi rombongan wisatawan dari Belanda, Filipina, dan beberapa negara lain... Read More

Keelokan Tips : Foto wisatawan di pantai lalos diatas, adalah isi dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Soka, Tabanan – Bali 

Published on July 24, 2014 at 2:11pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : goa kelelawar serijong di pantai sokaTips, : Suasana Senja di Pantai SokaTips, : ombak di Pantai SokaTips, : Panorama Pantai SokaTips, : Pesona Pantai SokaTips, : Keindahan Alam Pantai Soka

Ada banyak kesan dan impian keindahan yang bisa terwujud dikala secara nyata Anda menapakkan kaki di pulaunya para dewa ini. Anda yang pernah pergi kesana pasti bisa merasakan bahwa gambaran tersebut tak hanya retorika atau kalimat yang dilebih-lebihkan semata, namun begitulah senyatanya... Read More

Keelokan Tips : Foto Keindahan Alam Pantai Soka diatas, adalah isi dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Pusong, Sangkalan – Aceh 

Published on June 28, 2014 at 6:11pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : suasana senjaTips, : panorama wisata pantai PusongTips, : pantai PusongTips, : sebagian nelayang di pantai pusong

Pantai Pusong Sangkalan berjarak 3 Km (tiga kilometer) dari Kota Blangpidie Ibu Kota Kabupaten Aceh Barat Daya, Pantai Pusong Sangkalan berhadapan dengan Samudera Hindia masih sangat asri dan bersih, pasirnya yang bersih dan agak kasar... Read More

Keelokan Tips : Foto sebagian nelayang di pantai pusong diatas, adalah isi dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Kedonganan, Badung – Bali 

Published on July 9, 2014 at 4:54am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Cafe - cafe di atas pasir pantai KedonganTips, : semaraknya suasana malam di cafe pantai kedonganTips, : sunset pantai kedonganTips, : perau - perahu nelayan tradisional

Deretan perahu-perahu tersebut merupakan senjata para nelayan untuk mencari dan menangkap ikan secara manual atau tradisional dan belum menggunkana cara-cara modern... Read More

Keelokan Tips : Foto perau - perahu nelayan tradisional diatas, adalah isi dari informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Lakeba di Buton Utara &
Pantai Lakeba terdapat di Kabupaten Buton Utara, Propinsi Sulawesi Tenggara. Untuk mencapai pantai ...

Gili Nanggu, Lombok Barat R
Tak banyak yang mengetahui bahwa Pulau Lombok tak hanya memiliki gili yang berjumlah ...

Pantai Sanur Bali – Meli
Pantai Sanur adalah sebuah tempat pelancongan pariwisata yang terkenal di pulau Bali. Tempat ...

Pantai Bentenan, Manado –
Banyaknya wisata pantai, begitulah memang keadaan geografis Sulawesi Utara. Salah satunya adalah Pantai ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Ketaping, Kota Pariaman – Sumat
Gili Laba, Sumbawa Timur – NTB
Ke Belitong Tak Lengkap Tanpa Kopi
Pantai Yakoba, Jayapura – Papua
Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terin
Pantai Bajulmati, Malang – Jawa Ti
Pantai Anyer Carita Banten dan Akomodasi
Pantai Pulau Awi, Batam – Kepulaua

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.